Tujuan umum Tujuan khusus

1.3. Tujuan Penelitian

1.3.1. Tujuan umum

Untuk mengetahui karakteristik penderita DBD yang mengalami DSS yang dirawat inap di RSUD Dr.Pirngadi Medan tahun 2008.

1.3.2. Tujuan khusus

a. Untuk mengetahui trend kunjungan penderita DBD yang mengalami DSS berdasarkan data per bulan tahun 2008. b. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 berdasarkan sosiodemografi umur dan jenis kelamin, suku, agama, pendidikan dan pekerjaan. c. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut asal rujukan. d. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut derajat keparahan DBD pada saat masuk Rumah Sakit RS. e. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut keluhan utama. f. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut jumlah trombosit. g. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut persentase hematokrit. h. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut tindakan pengobatan. Essy Mandriani : Karakteristik Penderita Demam Berdarah Dengue DBD Yang Mengalami Dengue Shock Syndrome DSS Rawat Inap Di RSU DR. Pirngadi Medan Tahun 2008, 2010. i. Untuk mengetahui lama rawatan rata-rata penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008. j. Untuk mengetahui lama rawatan rata-rata penderita dari DBD menjadi DSS tahun 2008. k. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut lama rawatan dari DBD menjadi DSS. l. Untuk mengetahui distribusi proporsi penderita DBD yang mengalami DSS tahun 2008 menurut keadaan sewaktu pulang. m. Untuk mengetahui perbedaan distribusi proporsi jumlah trombosit pada saat masuk RS berdasarkan keadaan sewaktu pulang. n. Untuk mengetahui perbedaan distribusi proporsi jumlah trombosit pada saat DBD bermanifestasi menjadi DSS berdasarkan keadaan sewaktu pulang. o. Untuk mengetahui perbedaan distribusi proporsi persentase hematokrit pada saat masuk RS berdasarkan keadaan sewaktu pulang. p. Untuk mengetahui perbedaan distribusi proporsi persentase hematokrit pada saat DBD bermanifestasi menjadi DSS berdasarkan keadaan sewaktu pulang. q. Untuk mengetahui perbedaan proporsi umur penderita DBD yang mengalami DSS berdasarkan keadaan sewaktu pulang r. Untuk mengetahui perbedaan lama rawatan rata-rata berdasarkan derajat keparahan DBD pada saat masuk RS. Essy Mandriani : Karakteristik Penderita Demam Berdarah Dengue DBD Yang Mengalami Dengue Shock Syndrome DSS Rawat Inap Di RSU DR. Pirngadi Medan Tahun 2008, 2010. s. Untuk mengetahui perbedaan lama rawatan rata-rata dari DBD menjadi DSS berdasarkan derajat keparahan pada saat masuk RS.

1.4. Manfaat Penelitian