Daun Yakon Smallanthus sonchifolia

19

2.2 Aloksan

Salah satu metode paling potensial untuk menginduksi DM adalah dengan menggunakan induksi aloksan, yang dikenal sebagai agen diabetogenik. Aloksan merupakan derivat pirimidin yang teroksidasi, gabungan dari allantoin dan oxaluric acid secara selektif merusak sel β pankreas yang menyekresikan insulin. Mekanisme kerja aloksan meliputi inhibisi enzim glukokinase dan mengganggu homeostasis kalsium intraseluler. Sehingga mengindikasikan terjadinya efek hiperglikemik pada tikus yang diinduksi .12 Penggunakan lower dose aloksan 150 mgkgbbi.p dapat menyebabkan terjadinya d estruksi sel β pankreas sehingga hewan yang diinduksi dapat menjadi diabetes secara permanen, meskipun ada kemungkinan beberapa hewan dapat mempertahankan sel β dan beregenerasi. 13 Hal ini tergantung pada spesies hewan, cara pemberian, dan status nutrisi dari hewan yang diinduksi. 12 Respon glukosa darah setelah induksi aloksan terdiri dari beberapa fase, tergantung pada perubahan konsentrasi plasma insulin, perubahan struktur sel β dan nekrosis sel. Fase pertama terjadi pada menit pertama setelah injeksi aloksan. Pada fase ini terjadi respon hipoglikemik yang menunjukkan adanya stimulasi sekresi insulin yang dikonfirmasi oleh peningkatan konsentrasi insulin plasma. Fase kedua fase hiperglikemik terjadi 1 jam setelah injeksi sampai terjadi peningkatan konsentrasi glukosa darah. Keadaan ini bersamaan dengan adanya penurunan insulin plasma. Fase ketiga fase hipoglikemik terjadi 4-8 jam setelah injeksi. Peningkatan insulin plasma sebagai akibat rupturnya membran sel yang menyebabkan hipoglikemik transisional yang berat. Pada fase ini terjadi nekrosis sel Islet pankreas. Fase keempat fase hiperglikemik diabetik terjadi 24-48 jam setelah injeksi. Pada keadaan ini terjadi degranulasi dan hilangnya integritas dari sel β . 12 20

2.3 Kerangka konsep

Defisiensi insulin atau resistensi insulin Diabetes mellitus Lipid  pengeluaran glukosa oleh hati Karbohidrat Protein Mempengaruhi metabolisme  glukosa darah hiperglikemia Starvation cell Pemecahan cadangan energi dalam sel BB turun Pergeseran netto ke arah katabolisme protein  kadar kolesterol darah  asam lemak darah  lipolisis Penciutan otot Nekrosis sel β Aloksan Toxic terhadap sel  pankreas Mengganggu homeostasis Ca intrasel Inhibisi enzim glukokinase Ekstrak daun Smallanthus sonchifolia 300mgkgbb fruktooligosakarida Memodulasi sindrom metabolik dan dislipidemia Senyawa phenolic Regulasi metabolisme glukosa 21

2.4 Definisi operasional

No. Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Cara Pengukuran Skala Pengukuran 1. Gula Darah Sewaktu GDS Hasil pemeriksaan gula darah sampel tanpa melihat waktu terakhir sampel makan. Alat glukometer dan strip Easy Touch Darah sampel diambil dari insisi ekor dan dimasukkan ke dalam strip glukometer kemudian dilihat angka pada glukometer sebagai hasil pengukuran kadar gula darah sampel. Numerik

2. Berat Badan

BB Ukuran yang lazim digunakan untuk mengukur keadaan gizi Timbangan BB gram Kitchen scale Sampel diletakkan pada timbangan dan dilihat angka pada timbangan yang merupakan BB sampel. Numerik

3. Kolesterol

Lipid utama pada kilomikron dan VLDL Spektrofoto- meter Thermo spektronic Serum sampel dicampurkan dengan reagen kolesterol Sclavo kemudian nilai hasilnya pada alat spektrofotometer Numerik

Dokumen yang terkait

Efek pemberian ekstrak nigella sativa terhadap kadar glukosa darah dan kolesterol pada tikus diabetes mellitus yang diinduksi dengan streptozotocin

3 7 62

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolia) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kadar Trigliserida pada Tikus Diabetes strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014.

0 15 61

Efek Ekstrak Daun Yakon “Smallanthus Sonchifolius” terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan dan Berat Organ Pankreas, Ginjal, dan Jantung pada Tikus Jantan Strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014

0 16 51

Program Studi Pendidikan Dokter. Efek Ekstrak Kayu Manis (Cinnamomum Cassia) terhadap Glukosa Darah, Berat Badan, dan Trigliserida Tikus strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014.

0 3 69

Pengaruh Ekstrak Kayu Manis (Cinnamomum cassia) terhadap Glukosa Darah, Berat Badan, serta HDL Tikus Diabetes (Sprague dawley) yang Diinduksi Aloksan

2 25 65

Efek Ekstrak Daun Yakon “Smallanthus Sonchifolius” terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan dan Berat Organ Pankreas, Ginjal, dan Jantung pada Tikus Jantan Strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014.

0 9 51

Efek ekstrak kayu manis (cinnamomun cassia) terhadap kadar glukosa darah, berat badan, berat organ pankreas, ginjal dan jantung tikus diabetes mellitus strain sprague dawley yang diinduksi aloksan

0 6 64

Efek Ekstrak Daun Yacon (Smallanthus sonchifolius) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kolesterol Tikus yang Diinduksi Streptozotosin. 2015

1 21 76

Efek Ekstrak Kayu Manis (Cinnamomum Cassia) terhadap Glukosa Darah, Berat Badan, dan Trigliserida Tikus strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014

0 5 69

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolia) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kadar Trigliserida pada Tikus Diabetes strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014

0 3 61