Analisis Regresi Berganda a. Regresi Berganda

Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui nilai Durbin-Watson berada di antara -2 dan +2 atau -2 DW 2 yaitu sebesar 0.994220, maka dapat disimpulkan bahwa data tidak terjadi autokorelasi.

3. Analisis Regresi Berganda a. Regresi Berganda

Analisis regresi linear berganda adalah suatu analisis asosiasi yang digunakan secara bersamaan untuk meneliti pengaruh dua variabel bebas atau lebih terhadap satu variabel independent dengan skala pengukuran yang bersifat metrik baik untuk variabel dependen maupun independennya. 82 Hasil analisis regresi berganda dapat dilihat dari tabel di bawah ini: Tabel 4.9 Analisis Regresi Berganda Dependent Variable: Ln Y Method: Least Squares Date: 061416 Time: 17:14 Sample adjusted: 1 50 Included observations: 50 after adjustments Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob. ROA -3.110513 0.497205 -6.255991 0.0000 ROE 2.564563 0.417194 6.147173 0.0000 FDR -1.594099 1.218378 -1.308378 0.1977 SIZE -1.415408 0.239604 -5.907269 0.0000 C 27.25513 5.450602 5.000389 0.0000 Sumber : Data Sekunder Diolah Output Eviews 8.0 82 Jonathan Sarwono, “Statistik Multivariat Aplikasi untuk Riset Skripsi” hlm. 10 Dari tabel diatas dapat dibuat model persamaan regresi sebagai berikut: Y= 27.26 - 3.11ROA + 2.56ROE - 1.59 FDR - 1.42 SIZE + e Berdasarkan persamaan regresi diatas dapat dijelaskan sebagai berikut: 1 Koefisien konstanta sebesar 27,26, dengan ini dapat diartikan bahwa Y DER akan bernilai 27,26, jika Return On Assets ROA, Return On Equity ROE, Financing to Deposit Ratio FDR, Ukuran Perusahaan SIZE masing-masing bernilai 0. 2 Variabel Return On Assets ROA memiliki nilai koefisien regresi -3,11. Hal ini menyatakan bahwa setiap penambahan Return On Assets ROA sebesar 1 dengan asumsi variabel lain tetap, maka terjadi penurunan pada Struktur modal Bank Syariah yang diukur dengan Debt to Assets Ratio DER dengan nilai 3,11. 3 Variabel Return On Equity ROE memiliki nilai memiliki nilai koefisien regresi 2,56. Hal ini menyatakan bahwa setiap penambahan Return On Equity ROE sebesar 1 dengan asumsi variabel lain tetap, maka akan meningkatkan pada Struktur modal Bank Syariah yang diukur dengan Debt to Assets Ratio DER dengan nilai 2,56. 4 Variabel Financing to Deposit Ratio FDR memiliki nilai koefisien regresi -1,59. Hal ini menyatakan bahwa setiap penambahan Financing to Deposit Ratio FDR sebesar 1 dengan asumsi variabel lain tetap, maka terjadi penurunan pada Struktur modal Bank Syariah yang diukur dengan Debt to Assets Ratio DER dengan nilai 1,52 5 Variabel ukuran perusahaan SIZE memiliki nilai memiliki nilai koefisien regresi -1.42. Hal ini menyatakan bahwa setiap penambahan ukuran perusahaan SIZE sebesar 1 dengan asumsi variabel lain tetap, maka terjadi penurunan pada Struktur modal Bank Syariah yang diukur dengan Debt to Assets Ratio DER dengan nilai 1,42.

4. Hasil Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Struktur Aktiva, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Likuiditas Perusahaan Terhadap Struktur Modal (Studi Kasus Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2012)

0 5 132

The Impact of Liquidity, Profitability, Solvency and Firm Size on Capital Structure of Company Listed in LQ45 Period 2010-2014

0 4 131

Analisis Pengaruh Manajemen Modal Kerja, Likuiditas, Leverage, Aktivitas dan Ukuran Perusahaan (Studi Kasus pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index Periode 2011 – 2015)

1 5 126

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL

1 14 22

PENGARUH STRUKTUR AKTIVA, UKURAN PERUSAHAAN, TINGKAT PERTUMBUHAN, PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP STRUKTUR MODAL

1 15 95

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan perbankan yang Terdaftar di BEI

1 10 17

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan perbankan yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014).

0 6 16

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Likuiditas terhadap Struktur Modal.

0 0 21

Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal, Likuiditas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan

1 3 11

Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur Modal

0 0 14