Model Teoritis Operasional Variabel Definisi Operasional

Variabel Antara Z Karakteristik Responden 3. Variabel Antara atau Intervening Variable Z Variabel antara yang berada diantara variabel bebas dan variabel terikat, berfungsi sebagai penguat atau pelemah hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat tersebut. Variabel antara dalam penelitian ini adalah karakteristik responden.

I.7. Model Teoritis

Variabel-variabel yang dikelompokkan dalam kerangka konsep akan dibentuk menjadi suatu model teoritis sebagai berikut: Gambar 1. Model teoritis Variabel Bebas X Blackberry Variabel Terikat Y Pemenuhan Kebutuhan Informasi Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

I.8. Operasional Variabel

Berdasarkan kerangka teori dan kerangka konsep yang telah diuraikan di atas, maka untuk lebih memudahkan penelitian diperlukan suatu operasional variabel terkait, yaitu sebagai berikut: Tabel 1 Variabel Teoritis Variabel Operasional Variabel Bebas X Penggunaan Blackberry a. Push e-mail b. Instan messenging c. Blackberry Messenger d. Web Browser Variabel Terikat Y Pemenuhan Kebutuhan Informasi a. Kebutuhan Kognitif b. Kebutuhan Afektif c. Kebutuhan Pribadi secara Integratif d. Kebutuhan Sosial secara Integratif e. Kebutuhan Pelepasan Variabel Antara Z Karakteristik Responden a. Jenis kelamin b. Kelas c. Intensitas pemakaian Blackberry Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

I.9. Definisi Operasional

Definisi Operasional merupakan penjabaran lebih lanjut tentang konsep yang telah dikelompokkan dalam kerangka konsep. Definisi operasional adalah suatu petunjuk pelaksanaan mengenai cara-cara untuk mengukur suatu variabel. Dengan kata lain, definisi operasional adalah suatu informasi ilmiah yang amat membantu peneliti lain yang ingin menggunakan variabel yang sama Singarimbun, 1995: 46. Definisi opersional dari variabel-variabel dalam penelitian ini adalah:

1. Variabel Bebas

a. Push e-mail, yaitu pesan-pesan secara otomatis dikirim ke Blackberry dan dapat segera menerima pemnberitahuan begitu e-mail tiba. b. Instan Messenging, yaitu mengirimkan pesan-pesan singkat secara langsung pada saat yang bersamaan real time dengan menggunakan teks kepada pengguna lainnya yang sedang terhubung ke jaringan yang sama. c. Blackberry Messenger, yaitu program pengirim pesan instan yang disediakan untuk para pengguna perangkat Blackberry penghubung nomor PIN yang juga eksklusif dimiliki masing-masing perangkat Blackberry. d. Web Browser, yaitu mengunjungi halaman website. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

2. Variabel Terikat

a. Kebutuhan Kognitif, yaitu kebutuhan siswai Shafiyyatul Amaliyyah yang berkaitan dengan peneguhan informasi, pengetahuan, dan pemahaman mengenai lingkungan. b. Kebutuhan Afektif, yaitu kebutuhan siswai Shafiyyatul Amaliyyah yang berkaitan dengan pengalaman yang estetis, menyenangkan dan pengalaman yang bersifat emosional. c. Kebutuhan Pribadi Secara Integratif, yaitu kebutuhan siswai Shafiyyatul Amaliyyah yang berhubungan dengan usaha-usaha yang memperkuat kepercayaan, kesetiaan, status pribadi. Kebutuhan untuk memperkuat kepercayaan, kesetiaan, status pribadi, kebutuhan seperti ini dapat diperoleh dari adanya keinginan setiap individu untuk meningkatkan harga diri. d. Kebutuhan Sosial Secara Integratif, yaitu kebutuhan siswai Shafiyyatul Amaliyyah yang berhubungan usaha-usaha untuk memperkuat kontak dengan keluarga, teman dan dengan alam sekelilingnya. Kebutuhan tersebut didasarkan oleh adanya keinginan setiap individu untuk bersosialisasi. e. Kebutuhan Pelepasan, yaitu kebutuhan siswai Shafiyyatul Amaliyyah yang berkaitan dengan hasrat ingin melarikan diri dari kenyataan, emosi, ketegangan dan kebutuhan akan hiburan.

3. Variabel Antara

a. Jenis kelamin : penggolongan sex responden b. Kelas : kelas responden c. Intensitas : intensitas pemakaian Blackberry Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

I.10. Hipotesis

Dokumen yang terkait

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 32 115

Media Internal Perusahaan Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV)

9 138 104

Penggunaan Internet Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Penggunaan Fasilitas Internet Di Perpustakaan USU Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Di Kalangan Mahasiswa FISIP USU Medan.

5 39 129

Program “Asal Usul” Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Akan Mitos (Studi Korelasional Tentang Program “Asal Usul” di Trans7 dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Akan Mitos di Kalangan Masyarakat Kelurahan Sari Rejo Kecamatan Polonia Kota Medan)

1 23 156

Media Online Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Media Online www.medan.tribunnews.Com Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara)

8 70 106

Hubungan Antara informasi dalam blackberry group messenger dengan pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas mobil absolve.

0 0 4

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 0 17

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 1 12

Media Internal Perusahaan Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV)

0 0 25

MEDIA INTERNAL PERUSAHAAN DAN PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV) SKRIPSI

0 0 17