Perasaan senang Memiliki Pengetahuan ArtiManfaat Kegunaan Ekstrakurikuler

Untuk mengetahui minat siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler Seni Baca Al- Qur’an yang dilaksanakan oleh MTs Islamiyah Sawangan Depok, penulis telah melakukan penyebaran angket kepada siswa-siswi sebanyak 35 responden. Dalam persoalan data, penulis mengambil pola perhitungan statistik dalam bentuk prosentase, artinya setiap data dipersentasikan dalam bentuk frekuensi jawaban untuk setiap jawaban. Langkah pertama yang dilakukan adalah menyeleksi data. Langkah selanjutnya adalah mengolah data dengan menggunakan tabulasi sehingga frekuensi setiap kemungkinan jawaban dapat diketahui. Frekuensi tersebut dituangkan dalam bentuk frekuensi persentase. Dengan begitu berarti setiap item pertanyaan menggunakan satu tabel yang langsung dibuat frekuensi dan persentasenya. Setelah itu, jawaban hasil angket yang telah disebarkan dianalisa dan diinterpretasikan dalam bentuk per item.

B. Deskripsi Data

Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan di MTs Islamiyah Sawangan Depok, diperoleh data tentang minat siswa terhadap pelajaran ekstrakurikuler seni baca al- qur’an yang akan diuraikan dalam bentuk tabel sebagai berikut :

1. Perasaan senang

Tabel 9 Siswa berminat mengikuti ekstrakurikuler seni baca al- qur’an No. Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju 4 11,4 2 Setuju 4 11,4 3 Kurang Setuju 8 22,8 4 Tidak Setuju 4 11,4 5 Sangat Tidak Setuju 15 43 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel di atas, diketahui bahwa sebagian besar siswa 77,2 tidak beminat kepada program ekskul, yang berminat prosentasenya sedikit 22,8 Tabel 10 Cuek dalam mengikuti ekstrakurikuler Seni Baca Al- Qur’an No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju 13 37,1 2 Setuju 10 28,6 3 Kurang Setuju 5 14,3 4 Tidak Setuju 3 8,6 5 Sangat Tidak Setuju 4 11,4 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 65,7 cuek mengikuti ekskul SBQ ,yang menyatakan tidak cuek kepada program ini prosentasenya sedikit 34,3 Tabel 11 Senang mengikuti Ekstrakurikuler Seni Baca Al- Qur’an No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju 1 3 2 Setuju 16 45,7 3 Kurang Setuju 4 11,4 4 Tidak Setuju 4 11,4 5 Sangat Tidak Setuju 10 28,5 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 60,1 tidak senang mengikuti ekskul SBQ ,yang menyatakan senang kepada program ini prosentasenya sedikit 39,9.

2. Memiliki Pengetahuan ArtiManfaat Kegunaan Ekstrakurikuler

Tabel 12 Materi Seni Baca Al- Qur’an mudah dihafal No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju - 2 Setuju 9 25,7 3 Kurang Setuju 9 25,7 4 Tidak Setuju 8 22,9 5 Sangat Tidak Setuju 9 25,7 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 74,3 materi SBQ sulit dihafal, yang menyatakan materi SBQ mudah dihafal prosentasenya sedikit 25,7 Tabel 13 Materi Seni Baca Al- Qur’an sulit dipahami No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju 4 11,4 2 Setuju 17 48,7 3 Kurang Setuju 5 14,3 4 Tidak Setuju 5 14,3 5 Sangat Tidak Setuju 4 11,3 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 60,1 materi SBQ sulit dipahami, yang menyatakan materi SBQ mudah difahami prosentasenya sedikit 39,9. Nanang Irwannur Guru SBQ MTs Islamiyah Sawangan mengatakan bahwa memang pada materi ini siswa dituntut untuk memperhatikan atau perhatian yang serius kecuali bagi siswa yang memang mempunyai bakat khusus siswa akan mudah mencernah materi ini. Tabel 14 Ekstrakurikuler Seni Baca Al- Qur’an tidak menambah pengalaman No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju - 2 Setuju 18 51,4 3 Kurang Setuju 8 22,9 4 Tidak Setuju 6 17,1 5 Sangat Tidak Setuju 3 8,6 Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 51,4 menambah pengalaman mengikuti ekskul SBQ ,yang menyatakan dapat tidak menambah wawasan setelah mengikuti program ini prosentasenya sedikit 48,6. Tabel 15 Terganggu mengikuti Ekstrakurikuler Seni Baca Al- Qur’an No Jawaban Frekuensi Prosentase 1 Sangat Setuju 11 31,4 2 Setuju 13 37,1 3 Kurang Setuju 10 28,5 4 Tidak Setuju 1 3 5 Sangat Tidak Setuju - Jumlah 35 100 Berdasarkan tabel diatas, dapat diketahui bahwa sebagian besar siswa 68,5 merasa terganggu mengikuti ekskul SBQ ,yang menyatakan tidak terganggu kepada program ini prosentasenya sedikit 31,5.

3. Kebiasaan