Kriteria Inklusi Kriteria Eksklusi

Garcinia mangostana L. dan respon individu terhadap gelombang elektromagnetik handphone.

3.7.2 Definisi Operasional

Adapun definisi operasional yang disajikan dalam Tabel 2 dibawah ini. Tabel 2 . Definisi Operasional No. Variabel Definisi Alat Ukur Hasil Ukur Skala 1 Ekstrak kulit buah manggis Pemberian ekstrak etanol yang dibuat dari kulit manggis dengan metode maserasi. Dosis yang digunakan adalah 50, 100 dan 200 mgkgBB selama 28 hari. Waktu pemberian adalah 30 menit sebelum paparan terhadap handphone dilakukan. Ekstrak dilarutkan dalam NaCl 0,9 dan diberikan secara peroral dengan sonde. Perhitun – gan manual Larutan dengan dosis, volume dan konsentrasi tertentu. Numerik 2 Gelombang elektroma – gnetik handphone Gelombang elektromagnetik yang berasal dari handphone dengan cara dihidupkan dan diaktifkan jaringan komunikasi dan dilakukan panggilan telepon selama tiga jam. Paparan dilakukan selama 28 hari. Stopwatch K=Kontrol K2, P1, P2, P3= 3 jam. Numerik 3 Histopatol – ogi testis Gambaran histopatologi testis yang diamati adalah jumlah sel spermatogenik spermatogonium, spermatosit primer, spermatosit sekunder dan spermatid dan sel spermatozoa. Perhitungan sel spermatogenik dan sel spermatozoa dengan mengamati 1 tubulus seminiferus tiap lapang pandang hingga mencapai 5 lapang pandang dengan perbesaran 400x. Mikroskop cahaya Jumlah sel spermato – zoa dan jumlah sel spermato – genik dalam 5 lapang pandang kemudian masing – masing sel dirata –rata kan untuk tiap kelompok. Susianti, 2012 Numerik

3.8 Prosedur Penelitian

3.8.1 Ethical Clearance

Penelitian ini dimulai dengan pengajuan proposal Ethical Clearence ke Fakultas Kedokteran Universitas Lampung untuk mendapatkan izin etik penelitian menggunakan 25 ekor tikus putih Rattus norvegicus jantan dengan galur Sprague dawley.

3.8.2 Pengadaan Hewan Coba

Pada penelitian hewan coba yaitu, tikus putih Rattus norvegicus jantan dengan galur Sprague dawley sebanyak 25 ekor yang diperoleh dari Palembang Tikus Centre PTC Jakabaring Palembang.

3.8.3 Adaptasi Tikus

Sebelum memulai perlakuan, tikus terlebih dahulu diadaptasi selama tujuh hari dan diukur berat badannya. Selama masa adaptasi dan masa perlakuan, tikus diberi makan pelet ayam serta minuman air ad libitum.

3.8.4 Pembagian Kelompok

Seluruh hewan coba dibagi secara random kedalam lima kelompok percobaan. Kelompok percobaan pertama tidak dipaparkan oleh gelombang elektromagnetik dari handphone dan tidak diberikan ekstrak manggis, kelompok ini adalah kelompok kontrol 1 K1. Kelompok kontrol 2 K2 dipaparkan dengan gelombang elektromagnetik handphone selama tiga jam setiap harinya dan diberikan NacL 0,9. Kelompok perlakuan 1, 2 dan 3 P1, P2 dan P3 dipaparkan dengan gelombang elektromagnetik handphone dan diberikan ekstrak etanol

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penambahan Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia X Mangostana L.) Terhadap Nilai Spf Krim Tabir Surya Kombinasi Avobenson Dan Oktil Metoksisinamat

4 100 106

Pengaruh Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) terhadap Gambaran Histopatologis Lambung Tikus (Rattus norvegicus L.) Jantan yang Dipapari Kebisingan

2 103 56

Pengaruh Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) terhadap Hitung Leukosit dan diferensiasi Leukosit Tikus (Rattus noevegicus L.) Jantan Setelah Dipapari Kebisingan

0 58 58

Pengaruh Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) Terhadap Fungsi Hati, Jumlah Eritrosit dan Kadar Hemoglobin Tikus (Rattus norvegicus) yang Dipapari dengan Karbon Tetraklorida (CCl4)

3 53 59

Uji Antifertillitas Ekstrak Metanol Kulit Buah Manggis (Garcinia mangostana L) pada Tikus Jantan Strain Sprague Dawley Secara In Vivo

4 11 134

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL 40% KULIT MANGGIS (Garcinia Mangostana L.) TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI HEPAR DAN GINJAL TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN GALUR Sprague Dawley YANG DIINDUKSI ISONIAZID

3 44 72

PENGARUH EKSTRAK ETANOL KULIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) TERHADAP JUMLAH DAN MOTILITAS SPERMATOZOA PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN YANG DIBERI PAPARAN GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK HANDPHONE PERIODE KRONIK

1 21 66

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL KULIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN GALUR Sprague dawley YANG DIBERI PAPARAN GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK HANDPHONE PERIODE KRONIK

1 9 74

Pengaruh Ekstrak Etanol Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) terhadap Histopatologi Pankreas Tikus Putih (Rattus norvegicus) Jantan Galur Sprague Dawley yang diberi Paparan Gelombang Elektromagnetik Handphone

0 0 7

PENGARUH EKSTRAK KULIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) TERHADAP TESTIS TIKUS PUTIH YANG DIBERI PAPARAN GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK HANDPHONE

0 0 7