Pembahasan ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

F. Pembahasan

Hasil penelitian menemukan bahwa dari 100 orang responden hampir semua konsumen handphone merk Nokia adalah pria 60, dan memiliki pendapatan yang berkisar antara Rp 500.001 – Rp 1.000.000 per bulannya. Berdasarkan hasil analisis Indek Kepuasan Pelanggan, bahwa apa yang telah ditawarkan pada handphone merk Nokia telah sesuai bahkan lebih dari apa yang mereka harapkan hal tersebut ditunjukkan dengan nilai skor total IKP antara kinerja dengan harapan pada seluruh penilaian berada pada nilai positif ≥ 0. Dari 8 variabel pertanyaan kepuasan yang diajukan kepada para responden, variable desain yang nyaman IKP2 memiliki nilai IKP yang lebih besar daripada variabel pertanyaan lain yaitu sebesar 0,12. Diikuti berturut-turut fitur yang mendukung IKP1=0,09, aksesoris yang lengkap IKP4=0,07, garansi service IKP8=0,06, dan sparepart yang lengkap IKP3=0,05, outlet yang terjangkau IKP7=0,04. Sementara itu pertanyaan yang berkaitan dengan harga berada pada posisi terakhir, untuk harga purna jual yang tinggi IKP6=0,02 sedangkan harga yang terjangkau IKP5=0,01. Dari keterangan tersebut, para konsumen merasa puas terhadap handphone merk Nokia terutama karena produk-produknya memiliki kualitas yang baik. Kenyataan tersebut pada dasarnya memang masuk akal mengingat handphone merk Nokia selalu mengedepankan kualitas untuk setiap produk yang dihasilkannya. Berdasarkan analisis data, dapat kita lihat bahwa selama ini mereka loyal dengan handphone merk Nokia hal tersebut dapat dilihat dari nilai distribusi jawaban responden yang sebagian besar 54 responden atau rata-rata 34,30 menjawab pernyataan-pernyataan tentang loyalitas dengan loyal. 53 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Hasil dari regresi menunjukkan nilai koefisien kepuasan positif. Hal ini menunjukan bahwa kepuasan memiliki pengaruh positif terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia. Dan berdasarkan uji t, juga dapat kita lihat bahwa nilai t hitung 7,583 dihubungkan dengan kriteria hipotesis yang menyebutkan: H diterima : Apabila –t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel , yaitu variabel kepuasan tidak memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia. H ditolak : Apabila t hitung -t tabel atau t hitung t tabel , yaitu variabel kepuasan memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia. Maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis awal yang berbunyi kepuasan memiliki pengaruh terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia dapat diterima. Hubungan tersebut juga dapat diartikan jika konsumen semakin puas maka konsumen akan semakin loyal. 54 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

BAB VI KESIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN

Dokumen yang terkait

Faktor-faktor yang menjadi alasan mahasiswa-i memilih Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma Studi Kasus pada Mahasiswa-i Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sanata Dharma.

0 0 2

Analisis kepuasan mahasiswa pada kualitas pelayanan sekretariat Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Studi kasus: sekretariat Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 106

Pengaruh kualitas pembelajaran, layanan administrasi, dan sarana prasarana terhadap kepuasan mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi.

2 13 117

Pengaruh komponen pada iklan media televisi terhadap loyalitas konsumen Indomie dan Mie Sedap : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.

0 1 117

Analisis pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Fakultas Ekonomi jurusan Manajemen.

0 0 109

Pengaruh kualitas pembelajaran, layanan administrasi, dan sarana prasarana terhadap kepuasan mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi

0 0 115

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Analisis pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Fakultas Ekonomi jurusan Manajemen - USD Repository

0 0 107

Analisis pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen handphone merk Nokia : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Fakultas Ekonomi jurusan Manajemen - USD Repository

0 0 107

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi minat berwirausaha pada mahasiswa : studi kasus mahasiswa/i Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 111