Sumber Data Jenis Data

c. Keterampilan mengajar guru dalam pembelajaran membaca aksara Jawa melalui model Direct Instruction dengan media Audiovisual pada siswa kelas IVB SDN Wonosari 02 Semarang.

3.6. DATA DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA

3.6.1. Sumber Data

3.6.1.1. Siswa Sumber data siswa diperoleh dari hasil observasi secara sistematik selama dalam pelaksanaan siklus pertama sampai pada siklus kedua, hasil evaluasi serta wawancara dari guru. 3.6.1.2. Guru Sumber data guru diperoleh dari lembar observasi aktivitas guru selama pembelajaran Bahasa Jawa materi membaca akasara Jawa menggunakan model pembelajaran Direct Instruction dengan media Audiovisual. 3.6.1.3. Data Dokumen Sumber data dokumen berupa hasil keterampilan membaca aksara Jawa yang berasal dari data awal hasil tes setelah dilakukan tindakan. Selain itu juga didapat dari hasil pengamatan, catatan lapangan, dan foto yang diambil selama proses pembelajaran. 3.6.1.4. Catatan Lapangan Catatan lapangan diperoleh dari catatan selama proses pembelajaran berlangsung yang berupa data keterampilan guru, aktivitas siswa dalam pembelajaran membaca aksara Jawa dengan menggunakan model Direct Instruction dengan media audiovisual.

3.6.2. Jenis Data

Jenis data dalam penelitian ini adalah: 3.6.2.1. Data Kuantitatif Data kuantitatif adalah data yang berbentuk bilangan Herrhyanto, 2010:1.2. Data ini berupa nilai dari hasil belajar siswa yang berupa kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal-soal tertulis dari guru dalam keterampilan membaca aksara Jawa pada pembelajaran Bahasa Jawa dengan menggunakan model pembelajaran Direct Instruction dengan Media Audiovisual. 3.6.2.2. Data Kualitatif Data kualitatif adalah data yang berbentuk kategori atau atribut Herrhyanto, 2010:1.2. Data ini berupa hasil dari observasi dengan menggunakan lembar pengamatan terhadap aktivitas siswa, keterampilan guru, keterampilan membaca aksara Jawa, dan catatan lapangan selama proses pembelajaran Bahasa Jawa dengan menggunakan model pembelajaran Direct Instruction dengan media Audiovisual berlangsung yang dianalisis dengan analisis deskriptif kualitatif.

3.6.3. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION (DI) DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN GUNUNGPATI 02 SEMARANG

1 11 296

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVB SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

1 8 237

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI BERBAHASA JAWA MELALUI MODEL CONCEPT SENTENCE BERBANTUAN FLIPCHART PADA SISWA KELAS IVB SDN WONOSARI 03 SEMARANG

0 57 269

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN MEDIA KARTU KATA SISWA KELAS IIIA SDN PETOMPON 02 SEMARANG

3 18 233

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION DENGAN MEDIA MACROMEDIA FLASH SISWA KELAS VB SDN WONOSARI 02 SEMARANG

0 8 248

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA MELALUI MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION DENGAN MEDIA FLASHCARD SISWA KELAS IV SDN PATEMON 01 SEMARANG

0 20 237

KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IVB SDN WONOSARI 02 SEMARANG

1 14 264

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYANYIKAN LAGU DAERAH MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN SAMPANGAN 01 SEMARANG

2 34 272

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN WONOSARI 02 KOTA SEMARANG

1 5 467

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA KRAMA LUGU MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION BERBANTUKAN MEDIA FLASH PLAYER SISWA KELAS IVB SDN PURWOYOSO 03 SEMARANG

2 18 289