I ISI LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNY.

8 Diskusikan dengan teman untuk mencari informasi tentang : pengertian, kegunaan, dan kelemahan DKBM, penggolongan bahan makanan dan kandungan zat gizi, gunakan format dibawah ini : Format 2.1-Laporan Hasil Diskusi Tabel DKBM Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 9 Perhatikan tabel DKBM , masing-masing siswa mengisi lembar kerja yang tercantum dibawah ini : 10 11 Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 12 Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 13 Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 14 E. Pengertian DBMP Daftar Penukar Bahan makanan DPBM berisi daftar bahan makanan yang dalam satu kelompok dapat saling mengganti satu sama lain, karena mempnyuai nilai kandungan zat gizi kurang lebih sama. F. Kegunaan DBMP 1. Penggunaan DBMP lebih mudah dan simpel untuk menghitung kandungan zat gizi yang lebih banyak dari satu bahan makanan seperti karbohidrat, protein, dan lemak. 2. Untuk satu kelompok bahan makanan mempunyai nilai zat gizi yang sama. Contoh : kelompok makanan pokok mengandung 175 kalori, bihun 50 sama dengan 460 gram bubur beras. G. Penggolongan Bahan Makanan pada DBMP Penggolongan bahan makanan pada daftar bahan makanan penukar, berdasarkan sumber zat gizi dan jenis bahan makanan : a. Golongan 1. Bahan makanan. Sumber karbohidrat b. Golongan 2. Bahan makanan. Sumber protein hewani c. Golongan 3. Bahan makanan. Sumber protein nabati d. Golongan 4. Sayuran e. Golongan 5. Buah-buahan f. Golongan 6. Susu g. Golongan 7. Minyak dan lemak H. Cara Membaca DBMP Sebelum menggunakan DBMP terlebih dahulu harus dipahami beberapa hal yaitu : alat ukur dan ukuran rumah tangga. Ukuran rumah tangga disingkat URT adalah alat ukur yang sering digunakan pada kegiatan pengolahan makanan dalam rumah tangga dan kemudiaan disetarakan dengan gram. 15 Persamaan antara alat ukur dana ukuran rumah tangga dengan gram :  URT yang perlu diketahui :  1 sdm gula pasir = 8 gram  1 sdm tepung susu = 5 gram  1 sdm tepung beras atau sagu = 6 gram  1 sdm terigu, maizena atau hunkwe = 5 gram  1 sdm minyak goreng atau margarine = 10 gram  1 sendok makan = 3 sendok the = 10 ml  1 gelas = 23 sendok makan = 240 ml  1 gelas nasi = 140 gram = 70 gram beras  1 potong pepaya 5 x 15 cm = 100 gram 16 Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 17 Setelah diskusi, silahkan Anda membaca materi pada halaman berikut 18 I. Cara Membaca dan Menggunakan DKBM J. Cara Menghitung Zat Gizi dengan DKBM Golongan bahan makanan kentang 1,5 kg Bdd= 85, Kandungan zat gizi karbohidrat 83 Kal Berat bersih 1500 x 0,85 = 1275 gram Tabel dihitung untuk tiap 100 gram berat bersih 1275100 x 83 = 1058 Kal Zat gizi hitung = B100 XC Berat kotor = A BDD Berat bersih B = A x BDD Zat gizi dalam 100 gram berat bersih kandungan zat-zat gizi pada DKBM = C 19 20

BAB I I I PENUTUP

21  Daftar komposisi bahan makanan sangat diperlukan untuk menyusun menu makanan individu, kelompok maupun keluarga.  Daftar Penukar Bahan makanan DPBM berisi daftar bahan makanan yang dalam satu kelompok dapat saling mengganti satu sama lain, karena mempnyuai nilai kandungan zat gizi kurang lebih sama.  Ukuran rumah tangga disingkat URT adalah alat ukur yang sering digunakan pada kegiatan pengolahan makanan dalam rumah tangga dan kemudiaan disetarakan dengan gram. R RINGKASAN MODUL ILMU GIZI ANGKA KECUKUPAN GIZI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SMK NEGERI 3 PURWOREJO KELOMPOK PARIWISATA Jl. Kartini No.5 Purworejo Telp 0275 321268 Fax. 0275 324350 E-mail : smkn3purworejoymail.com Penyusun : Widya Marta Kismawati Peta Kedudukan Modul 3.1 Sumber zat tenaga energi 4.1 Evaluasi kekurangan zat tenaga 3.2 Sumber zat pembangun 4.2 Evaluasi kekurangan zat pembangun 3.4 Vitamin sumber zat pengatur 3.3 Mineral sumber zat pengatur 4.3 Evaluasi kekurangan mineral 4.4 Evaluasi kekurangan vitamin sumber 4.6 Menggunakan AKG 3.6 AKG 4.5 Menggunakan DKBM 3.5 DKBM 4.7 Evaluasi menu seimbang 3.7 Menu seimbang