Batasan Masalah Rumusan Masalah Definisi Operasional Tujuan Penelitian

7 Sertifikasi guru ini diharapkan dapat meningkatkan kemajuan pendidikan. Memang pemerintah selain terus menambah jumlah guru juga harus meningkatkan kualitasnya. Tapi tentunya ada skala prioritas, dan rasanya sertifikasi memberikan dampak maksimal dengan tunjangan sertifikasi yang besar seharusnya menghasilkan sesuatu yang jelas. Misalnya saja bagi guru yang sudah sertifikasi haruslah mengantarkan anak didiknya mencapai tujuan apa yang dipelajarinya dengan baik, misalnya dengan patokan nilai.. Berdasarkan latar belakang maka penulis tertarik untuk meneliti pengaruh sertifikasi guru terhadap kualitas pembelajaran dengan judul “ Hubungan Persepsi Guru Tentang Sertifikasi Dengan Kualitas Pembelajaran di SMA Negeri 2 Klaten ”

B. Batasan Masalah

Kualitas pembelajaran dipengaruhi oleh berbagai hal, baik yang berasal dari dalam diri maupun dari luar dirinya, diantaranya adalah Persepsi guru tentang sertifikasi. Berdasarkan identifikasi dan disesuaikan dengan lokasi dan fokus penelitian yang dilakukan di SMA Negeri 2 Klaten, maka peneliti lebih memfokuskan perhatiannya pada Persepsi Guru Tentang Sertifikasi Dengan Kualitas Pembelajaran.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang permasalahan dan identifikasi masalah di atas, maka permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut : 1. Bagaimana kualitas pembelajaran di SMA Negeri 2 Klaten ? 2. Bagaimana Persepsi guru SMA Negeri 2 Klaten tentang sertifikasi guru ? 8 3. Bagaimana hubungan persepsi guru tentang sertifikasi guru dengan kualitas pembelajaran di SMA Negeri 2 Klaten ?

D. Definisi Operasional

Dalam penelitian ini definisi operasional dari masing-masing variabel akan diuraikan sebagai berikut : 1. Persepsi Guru Tentang Sertifikasi Persepsi guru tentang sertifikasi adalah pandangan guru terhadap 4 jalur sertifikasi guru yaitu pemberian sertifikat pendidik secara langsung PSPL , portofolio, pendidikan dan latihan profesi guru PLPG, dan pendidikan profesi guru PPG. 2. Kualitas Pembelajaran Kualitas pembelajaran dilihat dari unsur-unsur kompetensi pedagogik adalah kemampuan mengelola pembelajaran peserta didik yang meliputi pemahaman terhadap peserta didik, perancangan dan pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimilikinya.

E. Tujuan Penelitian

Mengacu pada permasalahan yang dibahas, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1. Ingin mengetahui kualitas pembelajaran di SMA N 2 Klaten 2. Ingin mengetahui persepsi guru SMA N 2 Klaten tentang program sertifikasi guru 9 3. Untuk mengetahui hubungan persepsi guru SMA N 2 Klaten tentang sertifikasi guru dengan peningkatan kualitas pembelajaran

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Hubungan Persepsi terhadap profesionalisme Guru dengan Keterampilan Komunikasi Pada Guru SMA Negeri 2 Medan.

0 35 66

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG MANAJEMEN PEMBELAJARAN GURU DENGAN PRESTASI BELAJAR BIOLOGI SISWA DI SMA NEGERI 1 GADINGREJO

1 11 16

HUBUNGAN PERSEPSI TENTANG KREDIBILITAS KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA DENGAN LOYALITAS KERJA GURU DI SMA NEGERI 2 PEMATANG SIANTAR.

0 2 30

HUBUNGAN PERSEPSI GURU TERHADAP SUPERVISI PEMBELAJARAN DAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN KINERJA GURU SMA NEGERI KABUPATEN LANGKAT.

0 0 25

PENGARUH PERSEPSI SERTIFIKASI GURU DAN KOMPETENSI GURU TERHADAP MOTIVASI KERJA GURU PADA GURU SMA NEGERI 2 SURAKARTA.

0 1 12

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP SERTIFIKASI GURU DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP SERTIFIKASI GURU DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI.

0 0 16

KINERJA GURU DITINJAU DARI PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN TUNTUTAN KINERJA GURU DITINJAU DARI PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN TUNTUTAN SERTIFIKASI GURU DI SMA NEGERI 2 REMBANG TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 17

PENDAHULUAN KINERJA GURU DITINJAU DARI PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN TUNTUTAN SERTIFIKASI GURU DI SMA NEGERI 2 REMBANG TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 17

Hubungan persepsi guru tentang sertifikasi dengan kualitas pembelajaran di SMA negeri 2 Klaten.

0 2 147

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU EKONOMI DENGAN KEPUASAN BELAJAR SISWA SMA Negeri 1 Ngaglik dan SMA Negeri 2 Ngaglik, Sleman

0 0 215