Jumlah Uang Beredar TINJAUAN PUSTAKA

26 Dt = Persentase dividen b. Relatif Return Return total dapat bernilai positif atau negatif dan kadangkala untung perhitungan tertentu dibutuhkan suatu return yang harus bernilai positif. Return relatif dapat dihitung dengan menambahkan nilai 1 terhadap nilai return total. Sehingga dapat Relatif Return = Return Total +1 = Pt – Pt- 1 + Dt + Pt- 1 Pt- 1 = Pt + Dt Pt- 1 Keterangan : Pt = Harga saham sekarang Pt- 1 = Harga saham periode lalu Dt = Persentase dividen c. Komulatif Return Return total mengukur peruahan kemakmuran yaitu perubahan harga dari saham dan perubahan pendapatan dari dividen yang diterima. Perubahan kemakmuran ini menunjukkan tambahan kekayaan dari kekayaan sebelumnya. Return total hanya mengukur perubahan kemakmuran pada saat waktu tertentu saja, tetapi tidak mengukur total ari kemakmuran yang dimiliki. Untuk mengetahuinya dapat menggunakan Indeks Kemakmuran Kumulatif atau IKK cumulative wealth index atau ICW. IKK Indeks Kemakmuran Kumulatif 27 mengukur akumulasi semua return mulai dari kemakmuran awal KK yang dimiliki sebagai berikut: IKK = KK 1+R 1 1+R 2 ...1+Rn Keterangan : IKK = Indeks Kemakmuran Kumulatif, mulai dari periode pertama sampai ke n KK = Kekayaan awal, biasanya digunakan nilai Rp 1,00 Rt = Return periode ke-t, mulai dari awal periode t=1 sampai ke akhir periode t=n d. Return Disesuaikan Return yang dibahas sebelumnya adalah return nominal nominal return yang hanya mengukur perubahan nilai uang tetapi tidak mempertimbangkan tingkat daya beli dari nilai uang tersebut. Untuk mempertimbangkan hal ini, return nominal perlu disesuaikan dengan tingkat inflasi yang ada. Return ini disebut dengan real return atau return yang disesuaikan dengan inflasi inflation adjusted return sebagai berikut: R IA = 1 + R - 1 1 + IF Keterangan : R IA = Return disesuaikan dengan tingkat inflasi R = Return nominal IF = Tingkat inflasi 28 Lain halnya jika investasi dilakukan di luar negeri, pengembalian yang diperoleh perlu disesuaikan dengan kurs mata uang yang berlaku sebagai berikut: R KA = RR . Nilai Akhir Mata Uang Domestik - 1 Nilai Awal Mata Uang Domestik Keterangan : R KA = Return yang disesuaikan dengan kurs mata uang asing RR = Relatif return 2. Return Ekspektasi Expected Return Return ekspektasi expected return merupakan return yang digunakan untuk pengambilan keputusan investasi. Return ekspektasi penting dibandingkan dengan return historis karena return ekspektasi merupakan return yang diharapkan dari investasi yang akan dilakukan. Return ekspektasi dapat dihitung berdasarkan beberapa cara sebagai berikut a. Berdasarkan Nilai Ekspektasi Masa Depan Return ekspektasi cara ini dihitung dengan metode nilai ekspektasi expected value yaitu mengalikan masing-masing hasil masa depan outcome dengan probabilitas kejadiannya dan menjumlah semua produk perkalian tersebut. Secara matematik, dapat dirumuskan sebagai berikut:

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Selisih Tingkat Suku Bunga The Fed Dengan BI Rate Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Nilai Tukar Rupiah

0 43 112

Analisis inflansi BI rate Kurs Rupiah dan jumlah uang beredar, terhadap volume perdagnagan saham di bursa efek indonesia

0 6 114

Analisis pengaruh nilai tukar rupiah terhadap dan Dollar Inflasi, dan Jumlah uang beredar (M2) terhadap dana pihak ketiga (DPK) serta implikasinya pada pembiayaan Mudharabah pada perbankan Syariah di Indonesia

0 13 137

Analisis pengaruh tingkat inflasi SBI, jumlah uang beredar, dan tingkat pendapatan terhadap nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika

0 11 115

Pengaruh faktor makroekonomi terhadap pertumbuhan sukuk korporasi di Indonesia (periode 2011-2015)

2 32 102

ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR RUPIAH, INFLASI, SUKU BUNGA, DAN JUMLAH UANG BEREDAR TERHADAP Analisis Pengaruh Nilai Tukar Rupiah, Inflasi, Suku Bunga, dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Surakarta Tahun 1995-2014.

0 3 11

ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR (KURS) DOLAR AMERIKA / RUPIAH (US$/RP), INFLASI, BI RATE, DAN JUMLAH UANG BEREDAR Analisis Pengaruh Nilai Tukar (Kurs) Dolar Amerika / Rupiah (US$/Rp), Inflasi, BI Rate, Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Harga Saham Pada Peru

0 2 15

ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR (KURS) DOLAR AMERIKA / RUPIAH (US$/RP), INFLASI, BI RATE, DAN JUMLAH UANG BEREDAR Analisis Pengaruh Nilai Tukar (Kurs) Dolar Amerika / Rupiah (US$/Rp), Inflasi, BI Rate, Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Harga Saham Pada Peru

1 4 17

ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR ( KURS) DOLAR AMERIKA/ RUPIAH (US$/ Rp), INFLASI, TINGKAT SUKU BUNGA Analisis Pengaruh Nilai Tukar ( Kurs) Dolar Amerika/ Rupiah (US$/ Rp), Inflasi, Tingkat Suku Bunga SBI, Dan Jumlah Uang Beredar (M2) Terhadap Indeks Harga

0 2 15

ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR ( AMERIKA/ RUPIAH (US$/ Rp), Analisis Pengaruh Nilai Tukar ( Kurs) Dolar Amerika/ Rupiah (US$/ Rp), Inflasi, Tingkat Suku Bunga SBI, Dan Jumlah Uang Beredar (M2) Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Di Bursa Efek Indon

0 1 17