Linearitas Validasi Metode Pengukuran Aktivitas Antioksidan

Dari data gambar diatas dapat dilihat bahwa operating time dicapai pada menit ke 30.

J. Validasi Metode Pengukuran Aktivitas Antioksidan

Validasi metode analisis merupakan suatu tindakan penilaian terhadap parameter tertentu, berdasarkan percobaan laboratorium, untuk membuktikan bahwa parameter tersebut memenuhi persyaratan untuk penggunaannya. Validasi metode analisis bertujuan untuk memastikan dan mengkonfirmasi bahwa metode analisis tersebut sudah sesuai atau tidak. Terdapat beberapa parameter analisis yang harus dipertimbangkan dalam validasi metode analisis antara lain lineritas, presisi dan spesifisitas.

1. Linearitas

Suatu metode analisis yang menggambarkan kemampuan suatu alat memperoleh hasil pengujian yang sebanding dengan kadar konsentrasi dalam zat uji pada rentang kadar tertentu. Linearitas metode penentuan konsentrasi rutin dan ekstraksi etanolik fraksi air dengan spektrofotometri uv-vis dengan cara membuat kurva hubungan antara konsentrasi pada sumbu x dan absorbansi pada sumbu y. Linearitas rutin dan ekstraksi etanolik fraksi air dengan DPPH ditetapkan dengan range 80-120 dengan melakukan replikasi 3 kali. Hubungan antara konsentrasi antara absorbansi yang diimplementasikan dalam persamaan regresi linier dan korelasi. Pengujian parameter ini dilakukan sebanyak 3 kali replikasi. Linearitas dinyatakan dalam koefisien korelasi r. Menurut Kingston 2004 linearitas apabila R coefficient relative persamaan kurva baku mencapai 0,99 atau mendekati nilai 1. Contoh dari kurva regresi pada seri baku rutin dan kurva sampel fraksi seperti gambar di bawah ini. Kurva dipilih dari 3 replikasi karena memiliki koefisien relatif yang terbaik. Gambar 15. Kurva Seri Baku Rutin Gambar 16. Kurva Baku Fraksi Air y = 2,6114x - 0.,3456 R = 0.9998 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 10 20 30 A b s konsentrasi Kurva Seri Baku Rutin Series1 Linear Series1 y = 0,1203x + 0.1942 R = 0.9996 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 200 400 600 A b s Konsentrasi Kurva Baku Fraksi Air Series1 Linear Series1 Salah satu kurva seri rutin yang baik dari 3 replikasi, yakni persamaan regresi linear y = 2,6114x -0,3457 dan r =0,9998 sedangkan kurva seri ekstraksi etanolik fraksi air yang baik dari 3 replikasi, yakni persamaan regresi linear y = 0,1203x + 0,1942 dan r =0,9996. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai r yang sudah sesuai dengan yang dipersyaratkan yakni r 0.99. Jadi metode ini memiliki nilai linearitas yang baik untuk pengukuran aktivitas antioksidan fraksi air ekstrak etanol biji trembesi dengan metode DPPH.

2. Presisi

Dokumen yang terkait

Potensi antioksidan filtrat dan biomassa hasil fermentasi kapang endofit colletotrichum spp. dari tanaman kina (cinchona calisaya wedd.)

2 23 82

Penetapan kandungan fenolik total fraksi air ekstrak etanolik beras hitam (Oryza sativa L. subsp. indica) dan aktivitas antioksidan dengan menggunakan radikal 1,1-difenil-2-pikrilhidrazil (DPPH).

3 25 148

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1-Difenil-2-Pikrilhidrazil (DPPH) dan penetapan kandungan fenolik total fraksi etil asetat ekstrak etanol daun trengguli (Cassia fistula L.).

0 2 114

(jacq.) merr.) dan aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1 difenil 2 pikrilhidrazil (dpph)

0 2 122

Penetapan kandungan fenolik total fraksi air ekstrak etanolik beras hitam (Oryza sativa L. subsp. indica) dan aktivitas antioksidan dengan menggunakan radikal 1,1 difenil 2 pikrilhidrazil (DPPH)

1 2 146

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1 Difenil 2 Pikrilhidrazil (DPPH) dan penetapan kandungan fenolik total fraksi etil asetat ekstrak etanol daun trengguli

1 2 112

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1 difenil 2 pikrilhidrazil dan penetapan kandungan fenolik total fraksi etil asetat ekstrak etanol buah anggur Bali

0 2 9

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1-Difenil-2-Pikrilhidrazil (DPPH) dan penetapan kandungan fenolik total fraksi etil asetat ekstrak etanolik herba seledri (Apium graveolens L.) - USD Repository

0 0 106

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1-difenil-2-pikrilhidrazil (DPPH) dan penetapan kandungan fenolik total fraksi air ekstrak metanol daun sirih (Piper betle L.) - USD Repository

0 0 163

Uji aktivitas antioksidan menggunakan radikal 1,1-Difenil-2-Pikrilhidrazil (DPPH) dan penetapan kandungan fenolik total fraksi air ekstrak metanolik buah labu siam (Sechium edule Jacq. Swartz.) - USD Repository

0 0 130