Rancangan Basis Data Konseptual Rancangan Basis Data Logikal Rancangan Basis Data Fisikal

sistem berbasis logika kabur dan multi attribute decision making. Untuk calon anggota, input data adalah mengisi formulir pendaftaran. c. Menambah aturan Pengguna dapat menambahkan aturan yang baru. d. Mengubah bobot kriteria Pengguna dapat mengubah bobot dari kriteria yang ada. e. Melihat hasil keputusan Pengguna melihat hasil akhir perhitungan sistem, daftar nama sesuai dengan peringkat yang memiliki skor tertinggi hingga terendah.

3.5.5. Rancangan Basis Data

3.5.5.1. Rancangan Basis Data Konseptual

Terdapat empat entitas dalam sistem ini yaitu entitas aturan, entitas penguji, entitas calon anggota dan entitas nilai. Entitas penguji memiliki relasi dengan entitas calon anggota, dan entitas calon anggota memiliki relasi dengan entitas nilai. Entitas calon anggota memiliki relasi kardinalitas one-to-many dengan entitas penguji. Sedangkan setiap calon anggota hanya akan memiliki satu nilai dari banyak aspek yang dinilai sehingga relasi kardinalitasnya one-to-one. Entitas aturan tidak memiliki relasi dengan entitas yang lain karena entitas aturan hanya menyimpan aturan-aturan saja. Gambar 3.8 Entity Relationship Diagram PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

3.5.5.2. Rancangan Basis Data Logikal

Relasi antara semua entitas dapat dilihat dengan memperhatikan gambar 3.9 di bawah ini. Relasi antara entitas “penguji” dan entitas “calon_anggota” menghasilkan tabel baru yaitu tabel “penguji_calon”. Tabel “penguji_calon” berisi tiga atribut, atribut “pc_id”, “pc_penguji” dan “pc_calon”. Atribut “pc_penguji” merupakan foreign key dari tabel “penguji” dan atribut “pc_calon” merupakan foreign key dari tabel “calon_anggota”. Tabel “calon_anggota” dan tabel “nilai” memiliki relasi yang dihubungkan oleh atribut “nilai_calonid”. Atribut “nilai_calonid” adalah atribut yang berada pada tabel “nilai”. Atribut “nilai_calonid” merupakan foreign key dari tabel “calon_anggota”. Gambar 3.9 Relational Tabel Model

3.5.5.3. Rancangan Basis Data Fisikal

Berikut ini adalah tabel-tabel hasil proses normalisasi dan gambaran tabel secara fisik yang akan dimplementasikan ke dalam sistem. Tabel 3.1 Tabel Penguji Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Penguji_id INT 11 Id primary key penguji Primary key Penguji_nama Varchar 255 Nama penguji Not null Penguji_angkatan Varchar 4 Tahun angkatan kuliah penguji jika masih kuliah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Penguji_prodi Varchar 64 Program studi penguji jika masih kuliah Penguji_nim Varchar 9 Nomor induk mahasiswa penguji jika masih aktif kuliah UNIQUE Penguji_status Varchar 45 Jabatan penguji, penguji wawancara atau penguji vokal Penguji_username Varchar 45 Username penguji yang akan digunakan untuk login ke dalam sistem Not null Penguji_pass Varchar 255 Kata sandi penguji Not null Tabel 3.2 Tabel Calon Anggota Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Ca_id INT 11 Id primary key calon anggota Primary key Ca_nama Varchar 255 Nama lengkap calon anggota Not null Ca_nim Varchar 9 Nomor induk mahasiswa dari calon anggota Not null Ca_angkatan Varchar 4 Tahun angkatan kuliah calon anggota Not null Ca_prodi Varchar 255 Program studi calon anggota Not null Ca_prestasi Varchar 500 Daftar prestasi yang pernah diraih oleh calon anggota Ca_halgila Varchar 500 Daftar hal-hal yang dianggap gila oleh calon anggota dan pernah dilakukan Ca_catatan Varchar 500 Catatan tambahan yang diberikan oleh penguji Ca_jeniskelamin Varchar 45 Jenis kelamin calon anggota Not null Ca_suara Varchar 45 Jenis suara calon anggota hasil tes tahap vokal Ca_daftarsebagai Varchar 45 Pilihan jenis pendaftaran penyanyidirigenpemusik Not null PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Ca_alatmusik Varchar 255 Daftar alat musik yang dapat dimainkan oleh calon anggota Tabel 3.3 Tabel Penguji Calon Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Pc_id INT 11 Id primary key tabel penguji_calon Primary key Pc_idCalon INT 11 Foreign key dari tabel calon anggota Foreign key Pc_idPenguji INT 11 Foregin key dari tabel penguji Foreign key Tabel 3.4 Tabel Nilai Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Nilai_id INT 11 Id primary key tabel nilai Primary Key Nilai_vokal DOUBLE Nilai hasil tahap seleksi vokal Not null Nilai_pengetahuanpsm INT 11 Nilai aspek pengetahuan tentan PSM CF Not null Nilai_motivasi INT 11 Nilai aspek motivasi keinginan masuk PSM Not null Nilai_pengalaman INT 11 Nilai aspek pengalaman berorganisasi calon anggota Nilai_pengenalandiri INT 11 Nilai aspek pengenalan terhadap diri sendiri Not null Nilai_mental INT 11 Nilai aspek mental calon anggota Not null Nilai_calon_id INT 11 Foreign key dari tabel calon_anggota Foreign Key, not null Nilai_som DOUBLE Nilai hasil perhitungan deffuzifikasi SOM Nilai_mom DOUBLE Nilai hasil perhitungan deffuzifikasi MOM Nilai_lom DOUBLE Nilai hasil perhitungan deffuzifikasi LOM Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Nilai_wawancara INT11 Nilai hasil jumlahan 5 aspek wawancara Nilai_catatannegative INT11 Nilai catatan negative dari penguji Tabel 3.5 Tabel Aturan Atribut Tipe Deskripsi Keterangan Aturan_id INT 11 Id primary key tabel aturan Primary key Aturan_pengetahuan VARCHAR 10 Antesedenhipotesis dari variabel pengetahuan Not Null Aturan_motivasi VARCHAR 10 Antesedenhipotesis dari variabel motivasi masuk PSM Not Null Aturan_pengalaman VARCHAR 10 Antesedenhipotesis dari variabel pengalaman berorganisasi Not Null Aturan_pengenalandiri VARCHAR 10 Antesedenhipotesis dari variabel pengenalan terhadap diri sendiri Not Null Aturan_mental VARCHAR 10 Antesedenhipotesis dari variabel mental calon anggota Not Null Aturan_wawancara VARCHAR 10 Konsekuenkonklusi hasil seleksi tahap wawancara Not Null

3.5.6. Pengujian