Uji Persyaratan Analisis Teknik Analisis Data

122 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Dalam hasil penelitian dibicarakan tiga pokok bahasan, yaitu diskripsi data masing-masing variabel, pengujian persyaratan analisis, dan pengujian hipotesis.

1. Deskripsi Data

Dalam deskripsi data akan dikemukakan mengenai data penguasaaan kosakata, data hasil prestasi belajar bahasa Indonesia, dan data kemampuan membaca pemahaman. a. Data Penguasaan Kosakata Data penguasaan kosakata merupakan skor yang diperoleh melalui tes angket. Data ini memiliki skor tertinggi 85 dan terendah 50, mean sebesar 68,97, Median sebesar 68,89, Modus sebesar 70. Selain itu, dapat didiskripsikan varian data ini adalah 58,367 dengan simpangan baku sebesar 7,6398, Skewness -0.05 dan Kurtosis sebesar 0.331. Adapun sebaran frekuensinya disajikan dalam diagram 1 berikut: Diagram 1 Sebaran Frekuensi Penguasaan Kosakata b. Data Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Data prestasi belajar bahasa Indonesia merupakan skor yang diperoleh melalui nilai raport hasil belajar bahasa Indonesia yang sudah diperoleh oleh siswa pada tahun sebelumnya. Data ini memiliki skor tertinggi 85 dan terendah 60, mean sebesar 73,32, Median sebesar 73,22, Modus sebesar 75. Selain itu, dapat didiskripsikan varian data ini adalah 29,60 dengan simpangan baku sebesar 5,4489, Skewness 0.038 dan Kurtosis sebesar 0.297. Adapun sebaran frekuensinya disajikan dalam diagram 2 berikut: Diagram 2 Sebaran Frekuensi Prestasi Belajar Bahasa Indonesia c. Data Kemampuan Membaca Pemahaman Data kemampuan membaca pemahaman merupakan skor yang diperoleh melalui tes angket. Data ini memiliki skor tertinggi 85 dan terendah 20, mean sebesar 51,355, Median sebesar 51,333, Modus sebesar 50. Selain itu, dapat didiskripsikan varian data ini adalah 146,967 dengan simpangan baku sebesar 12,123, skewness 0.00 dan kurtosis sebesar 0.545. Adapun sebaran frekuensinya disajikan dalam diagram 3 berikut: \ Diagram 3 Sebaran Frekuensi Kemampuan Membaca Pemahaman

2. Pengujian Persyaratan Analisis

Karakter data penelitian yang telah dikumpulkan sangat menentukan teknik analisis yang digunakan. Oleh karena itu, sebelum analisis data secara inferensial untuk kepentingan pengujian hipotesis dilakukan, terlebih dahulu data-data tersebut perlu diadakan pemeriksaan atau diuji. Pengujian yang dilakukan menyangkut uji normalitas, uji linieritas, dan uji multikolinieritas.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PENGUASAAN KOSAKATA DAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN PRESTASI BELAJAR BAHASA Hubungan Penguasaan Kosakata dan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV di SD Negeri Kecamatan Gebang Kabupaten Purwo

0 1 12

PENDAHULUAN Hubungan Penguasaan Kosakata dan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV di SD Negeri Kecamatan Gebang Kabupaten Purworejo.

0 1 8

HUBUNGAN PENGUASAAN KOSAKATA DAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN PRESTASI BELAJAR BAHASA Hubungan Penguasaan Kosakata dan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV di SD Negeri Kecamatan Gebang Kabupaten Purwo

0 4 18

Peningkatan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Pendekatan Pembelajaran Terpadu pada Siswa Kelas SD Negeri Adirejawetan 01 Kecamatan Adipala Kabupaten Cilacap Tahun Pelajaran 2008-2009.

0 0 9

MINAT BACA, KEMAMPUAN MEMAHAMI BACAAN, DAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS V SD NEGERI 02 KARANGTURI KECAMATAN GONDANGREJO KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2007/2008.

0 0 10

HUBUNGAN ANTARA PENGUASAAN KOSA KATA DAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 1 KOTA SALATIGA.

0 0 12

Hubungan antara Penguasaan Kosakata dan Motivasi Belajar dengan Kemampuan Membaca Cerita (Survei pada Siswa Kelas V SD Negeri di Kecamatan Jatiroto).

0 0 10

HUBUNGAN TATA PEMERINTAHAN ANTARA PEMERI

0 0 19

Hubungan antara tahap penguasaan kemahir

0 0 13

HUBUNGAN ANTARA SKEMATA DAN PENGUASAAN KOSAKATA DENGAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN

0 0 10