Deskripsi Ukuran Perusahaan Uji Multikolinearitas Sesudah Outlier

81 Sumber : www.idx.co.id

4.1.2 Analisis Deskriptif

Analisis deskriptif adalah suatu analisis dimana data yang dikumpulkandandigolongkankemudiandianalisisdan diinterpretasikan secara objektif sehingga memberikan informasi dan gambaran mengenai topik yang dibahas. Analisis deskriptif juga digunakan untuk mengetahui karakteristik sampel yang digunakan dan menggambarkan variabel-variabel dalam penelitian.

1. Deskripsi Ukuran Perusahaan

Ukuran perusahan dalam penelitian ini diproksikan dengan nilai total aktiva. Nilai total aktiva digunakan dengan dasar bahwa besarnya nilai total aktiva mencerminkan harta atau kekayaan yang dimiliki perusahaan. Jadi, dapat diasumsikan bahwa semakin besar nilai total aktiva maka semakin besar ukuran perusahaan. Perusahaan besar diperkirakan akan menghindari fluktuasi laba yang terlalu drastis sebab kenaikan laba yang terlalu drastis akan menyebabkan bertambahnya pajak. Sebaliknya, penurunan laba yang drastis akan merusak citra perusahaan. 51 WSKT Waskita Karya Persero Tbk. 1 Januari 1961 19 Desember 2012 Jasa Konstruksi, Industri, Realty dan Perdagangan Universitas Sumatera Utara 82 Tabel 4.2 Ukuran Perusahaan Pada Sektor Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan di BEI Tahun 2013 No Kode Efek Nama Perusahaan Ukuran Perusahaan Rupiah 1 ADHI Adhi Karya Persero Tbk. 9.720.961.764.422 2 APLN Agung Podomoro Land Tbk. 19.679.908.990.000 3 ASRI Alam Sutera Realty Tbk. 14.428.082.567.000 4 BAPA Bekasi Asri Pemula Tbk. 175.635.233.972 5 BCIP Bumi Citra Permai Tbk. 432.216.712.637 6 BEST Bekasi Fajar Industrial Estate 3.360.272.281.414 7 BIPP Bhuwanatala Indah Permai Tbk. 561.406.598.837 8 BKDP Bukit Darmo Property Tbk. 845.487.178.846 9 BKSL Sentul City Tbk. 10.665.713.361.698 10 BSDE Bumi Serpong Damai Tbk. 22.572.159.491.478 11 COWL Cowell Development Tbk. 1.944.913.754.306 12 CTRA Ciputra Development Tbk. 20.114.871.381.857 13 CTRP Ciputra Property Tbk. 7.653.881.472.162 14 CTRS Ciputra Surya Tbk. 5.770.169.834.673 15 DART Duta Anggada Realty Tbk. 4.768.449.638.000 16 DGIK Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk. 2.100.802.668.869 17 DILD Intiland Development Tbk. 7.526.470.401.005 18 DUTI Duta Pratiwi Tbk. 473.596.509.696 19 ELTY Bakrieland Development Tbk. 12.301.124.419.066 20 EMDE Megapolitan Developments Tbk. 938.536.950.089 21 FMII Fortune Mate Indonesia Tbk. 429.979.371.877 22 GAMA Gading Development Tbk. 1.290.583.599.639 23 GMTD Gowa makassar Tourism Development Tbk. 1.307.846.871.186 24 GPRA Perdana Gapuraprima Tbk. 1.332.646.538.409 25 GWSA Greenwood Sejahtera Tbk. 2.045.701.784.445 26 JRPT Jaya Real Property Tbk. 6.163.177.866.000 27 KIJA Kawasan Industri Jababeka Tbk. 8.255.167.231.158 28 LAMI Lamicitra Nusantara Tbk. 612.074.767.000 29 LCGP Eureka Prima Jakarta Tbk. 1.652.514.522.490 30 LPCK Lippo Cikarang Tbk. 854.166.345.345 31 LPKR Lippo Karawaci Tbk. 31.300.362.430.266 32 MDLN Modernland Realty Ltd. Tbk. 9.647.813.079.565 33 MKPI Metropolitan Kentjana Tbk. 2.838.815.438.871 34 MTLA Metropolitan Land Tbk. 2.834.484.171.000 35 MTSM Metro Realty Tbk. 98.129.812.821 36 NIRO Nirvana Development Tbk. 2.955.009.137.912 37 MORE Indonesia Prima Property Tbk. 822.190.160.767 Universitas Sumatera Utara 83 Sumber : www.idx.co.id data diolah, 2014 Tabel 4.2 mengambarkan nilai variabel ukuran perusahaan pada sektor properti, real estate, dan konstruksi bangunan di BEI tahun 2013. Berdasarkan Tabel 4.2 terlihat bahwa nilai ukuran perusahaan tahun 2013 yang terbesar terdapat pada PT Lippo Karawaci Tbk, yaitu sebesar Rp 31.300.362.430.266 sedangkan ukuran perusahaan terendah terdapat pada perusahaan Metro Realty Tbk, yaitu sebesar Rp 98.129.812.821 . Ukuran perusahaan menggambarkan besar atau kecilnya kekayaan asset yang dimiliki oleh perusahaan. Besar kecilnya suatu perusahaan dapat mempengaruhi kemampuan manajemen untuk mengoperasikan perusahaan dengan berbagai situasi dan kondisi yang dihadapinya. Perusahaan besar cenderung mendapat lebih banyak perhatian dari berbagai pihak seperti investor, para analis, maupun pemerintah.

2. Deskripsi Net Profit Margin

Dokumen yang terkait

PENGARUH FAMILY OWNERSHIP TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Properti, Real Estate dan Konstruksi Bangunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2013)

7 37 63

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTEK PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 86

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 10

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 13

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 33

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 5

Pengaruh Faktor Finansial Perusahaan Terhadap Indeks Perataan Laba Pada Perusahaan Properti, Real Estate, Dan Konstruksi Bangunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 10

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTEK PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 22

TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA (Studi pada Perusahaan Property, Real Estate, dan Kontruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015)

0 0 19