Teknik Pengumpulan Data Instrumen Penelitian

83 Suharsimi Arikunto 2005: 101 instrumen merupakan alat bantu bagi peneliti di dalam menggunakan metode pengumpulan data. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah angket. 84 Tabel 3. Kisi-kisi Angket Penelitian Variabel Sub variabel Indikator Item Kinerja Guru 1. Kinerja guru dalam Perencanaan Pembelajaran a. Perumusan tujuan pembelajaran b. Pemilihan dan pengorganisasian bahan belajarmateri pelajaran c. Pemilihan mediaalat pembelajaran d. Skenario atau kegiatan pembelajaran e. Pemilihan sumber belajar f. Penilaian hasil belajar 1-8 2. Kinerja guru dalam Pelaksanaan Pembelajaran a. Kemampuan membuka pelajaran b. Penguasaan bahan belajar materi pelajaran c. Interaksi pembelajaranskenario pembelajaran d. Evaluasi pembelajaran e. Kemampuan menutup kegiatan pembelajaran 9-29 3. Kinerja guru dalam Pelaksanaan Penilaian dan tindak lanjut a. Memberikan test atau ulangan akhir pokok bahasan b. Memberikan penilaian hasil belajar c. Memeriksa hasil tugas atau test siswa d. Mengolah dan menginformasikan hasil penilaian e. Melaksanakan program perbaikan f. Melaksanakan program pengayaan 30-37 Kemampuan Manajerial Kepala Sekolah 1. Kemampuan merencanakan a. Kemampuan merencanakan visi dan misi sekolah b. Kemampuan kepala sekolah dalam membuat rencana kerja 1 tahun dan 4 tahun yang mencakup 8 SNP c. Kemampuan merencakan keuangan sekolah 1-15 2. Kemampuan mengorganisasikan a. Kemampuan dalam penataan staf b. Kemampuan dalam menggerakkan staf c. Kemampuan dalam memberdayakan staf 16-23 3. Kemampuan melakukan evaluasi terhadap kinerja guru. a. Kemampuan dalam memilih metode evaluasi tiap semester b. Kemampuan menindak lanjuti hasil evaluasi tiap semester 24-27 4. Kepemimpinan kepala sekolah a. Mampu menerapakn sifat kepemimpinan. 28-33 Kompensasi Non Finansial 1. Promosi a. Perencanaan promosi bagi guru b. Kesempatan promosi bagi guru c. Pelaksanaan promosi bagi guru d. Ketepatan waktu promosi bagi guru 1-5 2. Pengembangan diri a. Perencanaan diklat b. Kesesuain diklat c. Manfaat diklat 6-9 3. Lingkungan kerja a. Kenyamanan tempat kerja b. Fasilitas tempat kerja c. Dukungan rekan kerja d. Kondusifitas suasana kerja 10-15 85

H. Uji Keabsahan Data

1. Uji Validitas Instrumen yang akan digunakan dalam penelitian harus instrumen yang valid. Instrumen yang valid berarti alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan data mengukur itu valid. Valid berarti instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono, 2011: 121. Kemudian menurut Suharsimi Arikunto 2002: 144 validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrumen. Lebih lanjut Suharsimi Arikunto 2002: 145 menjelaskan bahwa untuk menguji tingkat empiris instrumen, peneliti mencobakan instrumen tersebut pada sasaran dalam penelitian. Apabila data yang didapat dari uji coba ini sudah sesuai dengan yang seharusnya, maka berarti bahwa instrumen sudah baik, sudah valid. Rumus yang digunakan untuk mengukur validitas instrumen yaitu menggunakan product moment, Pearson. Rumusnya yaitu : N. ∑XY – ∑X ∑Y r xy = . ∑ ² – ∑ ² . ∑ ² – ∑ ² Keterangan : r xy = Koefisien korelasi N = Jumlah Sampel X = Nilai setiap item pertanyaan Y = Nilai dari seluruh item pertanyaan Suharsimi Arikunto, 2002: 146 Perhitungan uji validitas dibantu menggunakan program SPSS versi 13.0. Dari hasil analisis didapat nilai korelasi antara skor item dengan skor total, kemudian dilakukan dengan cara membandingkan nilai dengan r tabel yang taraf signifikansinya 5 α = 5. 86 Dasar pengambilan keputusan yaitu : a. r tabel, berarti item tidak valid. b. r tabel berarti item valid. r tabel yang digunakan dengan signifikansi 5 untuk N=30 adalah 0.361 Hasil analisis uji validitas yaitu: a. Item pertanyaan untuk variabel kinerja guru sebanyak 37 butir. Setelah dilakukan uji validitas menghasilkan 3 item pertanyaan yang tidak valid, yaitu pertanyaan no 2, 16 dan 37. Sehingga pertanyaan yang dapat digunakan pada penelitian sebanyak 34 butir. b. Item pertanyaan untuk variabel kemampuan manajerial kepala Sekolah sebanyak 33 butir. Setelah dilakukan uji validitas menghasilkan 3 item pertanyaan yang tidak valid, yaitu pertanyaan no 14, 17 dan 32. Sehingga pertanyaan yang dapat digunakan pada penelitian sebanyak 30 butir. c. Pengujian validitas untuk variabel pemberian kompensasi non finansial diketahui semua butir pertanyaan yang berjumlah 15 dinyatakan valid dan dapat digunakan untuk alat ukur dalam penelitian selanjutnya. 2. Uji Reliabilitas Reliabilitas menunjukkan pada satu pengertian bahwa suatu instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrumen tersebut sudah cukup baik Suharsimi Arikunto, 2002: 154. Lebih lanjut Sugiyono 2011: 121 mengemukakan bahwa instrumen yang reliabel adalah instrumen yang bila digunakan beberapa kali untuk mengukur obyek yang sama, akan menghasilkan data yang sama. Pada penelitian ini rumus yang

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI MANAJERIAL DAN KOMPETENSI SUPERVISI KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI SE-KABUPATEN TANGGAMUS

1 18 72

PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KABUPATEN PASAMAN BARAT.

1 8 86

Pengaruh Sistem Seleksi Calon Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Kepala Sekolah di Sekolah Menengah Pertama Negeri se-Kota Bandung.

1 5 65

KONTRIBUSI KEMAMPUAN SUPERVISI KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI SE-KABUPATEN PURWAKARTA.

0 0 63

KINERJA KEPALA SEKOLAH : Pengaruh Perilaku Kerja, Budaya Organisasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Kepala Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri Di Kabupaten Cirebon.

1 5 78

PENGARUH KEMAMPUAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH TERHADAP MUTU KINERJA SEKOLAH DI SMP NEGERI SE-KABUPATEN SUBANG.

0 0 73

PENGARUH SISTEM KOMPENSASI DAN KEMAMPUAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA INOVATIF GURU : Studi Tentang Pengaruh Sistem Kompensasi dan Kemampuan Manajerial Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Inovatif Guru di Madrasah Aliyah Kota Palembang.

0 1 74

PENGARUH KEMAMPUAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN KOTAGEDE YOGYAKARTA.

0 0 231

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SE KECAMATAN NANGGULAN KABUPATEN KULON PROGO.

0 1 156

KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SE KECAMATAN BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL.

0 1 146