Sistematika Penulisan Modernisasi Pertanian dan Pengaruhnya Terhadap Sosial Ekonomi Petani di DIY Tahun 1968-1984.

27 km 2 terdiri dari 14 kecamatan, 45 kelurahan, 617 RW Rukun Warga, dan 2.532 RT Rukun Tetangga. 4 Wilayah Kotamadya Yogyakarta berbatasan dengan Kabupaten Sleman di sebelah utara, Kabupaten Sleman dan Kabupaten Bantul di sebelah barat, Kabupaten Sleman dan Kabupaten Bantul di sebelah timur, dan Kabupaten Bantul di sebelah selatan lihat lampiran 3. Kabupaten Sleman terletak pada 7 o 34’51’’-7 o 47’03’’ LS dan 107 o 15’03- 110 o 28’30’’ BT. 5 Kabupaten Sleman berada pada ketinggian 130-1.200 m di atas permukaan laut. Kabupaten Sleman bagian selatan merupakan tanah dataran dengan ketinggian 130 m di atas permukaan laut. Kabupaten Sleman bagian tenggara yang meliputi Kecamatan Prambanan dan Kecamatan Brebah merupakan tanah berbukit dengan ketinggian 140-145 m di atas permukaan laut. Kabupaten Sleman bagian barat daya berada pada ketinggian 140 m di atas permukaan laut. Kabupaten Sleman bagian timur berada pada ketinggian 200-600 m di atas permukaan laut. Kabupaten Sleman bagian utara yang merupakan daerah terjal berada pada ketinggian 600-1.200 m di atas permukaan laut. 6 Kabupaten Sleman memiliki luas wilayah 547,82 km 2 yang terdiri dari 17 kecamatan dan 86 kelurahan. Wilayah Kabupaten Sleman berbatasan dengan Kabupaten Magelang 4 Djoko Suryo, “Penduduk dan Perkembangan Kota Yogyakarta 1900- 1990, dalam Freek Colombijn, Kota Lama Kota Baru: Sejarah Kota-kota di Indonesia Sesudah dan Sebelum Kemerdekaan , Yogyakarta: Penerbit Ombak, 2005, hlm. 2. 5 Biro Hubungan Masyarakat, Kabupaten Sleman, Yogyakarta: Biro Hubungan Masyarakat, t.t, hlm. 6. 6 Sutrisno Kutoyo, Sejarah tentang Pengaruh Pelita di Daerah terhadap Kehidupan Masyarakat Pedesaan Daerah Istimewa Yogyakarta , Jakarta: Depdikbud, 1981, hlm. 37. 28 dan Boyolali di sebelah utara, Kabupaten Klaten disebelah timur, Kabupaten Kulonprogo di sebelah barat, serta Kabupaten Bantul dan Kotamadya Yogyakarta di sebelah selatan lihat lampiran 4. Kabupaten Bantul terletak pada 14 o 4’50’’-14 o 37’50’’ LS dan 110 o 18’40’’-110 o 34’40’’ BT. 7 Kabupaten Bantul berada pada ketinggian 100 m di atas permukaan laut. 8 Kabupaten Bantul memiliki luas wilayah 506,85 km 2 terdiri dari 17 kecamatan dan 75 kelurahan. Wilayah Kabupaten Bantul berbatasan dengan Kotamadya Yogyakarta di sebelah utara, Kabupaten Kulon Progo di sebelah barat, Kabupaten Gunungkidul di sebelah timur, dan Lautan Indonesia di sebelah selatan 9 lihat lampiran 5. Kabupaten Kulon Progo terletak pada 7 o 50’ LS dan 3 o 208’ BT. 10 Kabupaten Kulon Progo berada pada ketinggian 160-583 di atas permukaan laut. Kabupaten Kulon Progo bagian utara dan sebagian sebelah barat yang membujur ke selatan yang merupakan bagian dari Pegunungan Menoreh memiliki ketinggian 160-572 m di atas permukaan laut. Kabupaten Kulon Progo bagian selatan dan timur yang berada di sebelah barat Sungai Progo merupakan daerah landai yang memiliki ketinggian sekitar 583 m di atas permukaan laut. 11 Kabupaten Kulon 7 Biro Hubungan Masyarakat, Kabupaten Bantul, Yogyakarta: Biro Hubungan Masyarakat, t.t, hlm. 1. 8 Sutrisno Kutoyo, op.cit., hlm. 37. 9 Biro Hubungan Masyarakat, op.cit., hlm. 1. 10 Biro Hubungan Masyarakat, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta: Biro Hubungan Masyarakat, t.t, hlm. 9. 11 Sutrisno Kutoyo, op.cit., hlm. 37. 29 Progo memiliki luas wilayah 586,28 km 2 terdiri dari 12 kecamatan dan 88 kelurahan. Wilayah Kabupaten Kulon Progo berbatasan dengan Kabupaten Magelang di sebelah utara, Kabupaten Purworejo di sebelah barat, Kabupaten Sleman dan Kabupaten Bantul di sebelah timur, dan Samudra Hindia di sebelah selatan lihat lampiran 6. Kabupaten Gunungkidul terletak pada 7 o 58’ LS dan 110 o 36’ BT. 12 Kabupaten Gunungkidul berada pada ketinggian 100-700 m di atas permukaan laut. Kabupaten Gunungkidul bagian utara zone utara berada pada ketinggian 200-700 m di atas permukaan laut. Kabupaten Gunungkidul bagian tengah zone tengah atau yang dikenal dengan Ledok Wonosari berada pada ketinggian 150- 300 m di atas permukaan laut. Kabupaten Gunungkidul bagian selatan zone selatan atau yang dikenal dengan Gunung Seribu merupakan daerah berbukit dan berbatu karang yang berada pada ketinggian 100-300 m di atas permukaan laut. 13 Wilayah Kabupaten Gunungkidul memiliki luas wilayah 1485,36 km 2 terdiri dari 13 kecamatan dan 144 kelurahan. Wilayah Kabupaten Gunungkidul berbatasan dengan Kabupaten Klaten dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah utara, Kabupaten Bantul dan Kabupaten Sleman di sebelah barat, Kabupaten Wonogiri di sebelah timur, dan Samudra Hindia di sebelah selatan lihat lampiran 7. 12 Biro Hubungan Masyarakat, Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta: Biro Hubungan Masyarakat, t.t, hlm. 1. 13 Sutrisno Kutoyo, op.cit., hlm. 37.