Laju Pertumbuhan N Laju Pertumbuhan Emisi Gas Rumah Kaca CO

52 Sumber: World Development Indicator, diolah Gambar 4.9. Laju Pertumbuhan CH4 Negara Low Income, 1981-2008 Berdasarkan Gambar 4.9, pada kelompok negara low income Uganda merupakan negara emitor terbesar emisi CH 4 . Emisi gas CH 4 yang dihasilkan Uganda jauh melebihi negara low income lainnya. Urutan nomor dua sebagai emitor CH 4 terbesar dalam golongan negara low income ditempati oleh Zimbabwe yang kemudian disusul oleh Malawi dan Liberia. Sedangkan Comoros merupakan Negara emitor terkecil dalam golongan Negara low income. Pertumbuhan CH 4 Uganda pada tahun 1981-2008 hampir mengalami peningkatan dua kali lipat, yakni sebesar 95 persen. Namun, untuk negara low income lainnya pertumbuhan yang terjadi tidak sebesar Uganda, hanya berada pada kisaran 50 persen.

4.4.7. Laju Pertumbuhan N

2 O Negara High Income 1981-2008 Nitrogen oksida banyak dihasilkan dari sisa pembakaran dan penggunaan pupuk N secara berlebiha. Mekipun Negara high income bukan merupakan negara 0.00E+00 2.00E+02 4.00E+02 6.00E+02 8.00E+02 1.00E+03 1.20E+03 1.40E+03 1981 1983 1985 1987 1989 1991 1993 1995 1997 1999 2001 2003 2005 2007 CH4 kilotonne Malawi Uganda Comoros Liberia Zimbabwe 53 yang berbasiskan sektor pertanian, namun Negara high income memiliki kontribusi yang tidak sedikit terhadap pertumbuhan emisi gas N 2 O di udara. Berikut ini adalah grafik dari laju pertumbuhan emisi gas N 2 O sepanjang tahun 1981-2008: Sumber: World Development Indicator, diolah Gambar 4.10. Laju Pertumbuhan N 2 O Negara High Income, 1981-2008 Berdasarkan Gambar 4.10, penyumbang emisi gas N 2 O tertinggi untuk golongan negara high income adalah Amerika Serikat dengan emisi N 2 O berkisar antara satu juta kilo ton sampai satu koma dua juta kilo ton N 2 O. Angka tersebut jauh diatas tingkat emisi N 2 O negara high income lainnya sepanjang tahun 1981- 2008 yang tidak melebihi 230 kilo ton N 2 O. Tingkat pertumbuhan emisi N 2 O tahun 1981-2008 bernilai negatif. Terjadi penurunan N 2 O untuk semua negara high income disepanjang tahun 1981-2008. 0.00E+00 2.00E+02 4.00E+02 6.00E+02 8.00E+02 1.00E+03 1.20E+03 1.40E+03 1981 1983 1985 1987 1989 1991 1993 1995 1997 1999 2001 2003 2005 2007 N2O kilotonne Inggris Amerika Serikat Jepang Italia Perancis 54

4.4.8. Laju Pertumbuhan N