Kapan atau dalam situasi seperti apa kebanggaan terhadap FEB UKSW itu anda Bagaimana cara anda mewujudkan rasa bangga terhadap FEB UKSW dalam Tidak malu-malu mengatakan bahwa saya ini alumni S1 dan nanti alumni S2 FEB UKSW.

147 Hasil Wawancara dengan Sdri. Gracia Mahasiswa MM – Bukan Asal Salatiga – Alumni S1 FEB UKSW HariTanggal: Sabtu, 2 Maret 2013 Kamis, 7 Maret 2013 Waktu: 17: 34 – 17:51 12:02-12:08 Joseph: Pewawancara P Gracia: Terwawancara T Hasil Wawancara Tema Analitis Kalimat -kalimat KKI P: Apakah anda bangga menjadi mahasiswa FEB UKSW? T: Sangat bangga, karena kebanyakan orang-orang penting yang ada di negara ini, paling tidak yah ada orang-orang yang memang alumni dan berasal dari UKSW dan itu membuat bangga. Kualitas alumni HYD Ketika ditanya alumni darimana? dari UKSW, Oo dosennya yang ini yang ini yaah, pasti dosennya ada yang dikenal. Keterkenalan dosen HYD Pernah saya ikut mewakili FEB untuk acaranya Telkom di Semarang, acaranya di Undip dan diikuti seluruh fakultas ekonomi yang ada di Jawa Tengah region brapa tepatnya saya lupa, lalu saya ditanya “oo dosen kamu yang ini yah? Ooh itu pintar sekali, dulu pernah kasi training di Telkom”. Jadi memang fakultas ekonomi dan dosen-dosen ekonomi yang ada di UKSW itu sangat terkenal dan memang kekuatan atau power yang yaah, paling tidak walaupun hanya fakultas kecil yang ada di Salatiga tapi memang terkenal di seluruh Indonesia ternyata. Almamater ini sangat berpengaruh dan itu yang membuat saya sangat merasa bangga.

P: Kapan atau dalam situasi seperti apa kebanggaan terhadap FEB UKSW itu anda

rasakan? T: Kalau pas pulang ke daerah saya, ditanya darimana? dari UKSW Salatiga, trus orangnya langsung tau ooh anak-anak yang sedaerah pasti banyak disitu, tapi saya bangga karena kualitas yang saya dapat, pengalaman yang saya dapat jadi mahasiswa ekonomi di UKSW itu beda dibandingkan teman-teman saya yang dari universitas lain. Menilai argument SIKON Karena menurut saya, gimana yah pengalaman, ilmu yang saya dapat beda, sangat beda luar biasa dahsyat jauh hahahah sampai saya bilang luar biasa dahsyat jauh, karena pas saling bertukar argument dengan orang lain, argumennya itu beda jauh dan tak masuk di 148 Pengetahuan mereka tak sebanding dengan pengetahuan yang saya dapat di UKSW. Membanding ilmu SIKON Kecuali kalo orang itu benar-benar menghayati dan mengilhami kuliah di UKSW, pasti dia punya pengalaman lebih tetapi kalo dia tidak menghayati dan mengilhami pasti dia tidak dapat apa-apa Ilmu yang kita dapatkan itu lebih dibandingkan dari universitas-universitas yang lain. Jadi ilmu yang dosen-dosen ekonomi UKSW kasi ke kita itu full, apa yang mereka dapat itulah yang mereka kasi ke kita, nah kalo yang dari universitas lain, pasti yang dosennya kasi itu cuman setengah, dari 100 yg dia dapat, dia cuma kasi 50 atau paling 45, tidak full yang dia kasi. Totalitas dosen HYD Itu yang membuat saya bangga karena pengetahuan yang saya dapat itu beda dari orang-orang lain, menurut saya sih begitu kak.. Perbedaan ilmu dengan orang lain HYD

P: Bagaimana cara anda mewujudkan rasa bangga terhadap FEB UKSW dalam

kehidupan sehari-hari?

T: Tidak malu-malu mengatakan bahwa saya ini alumni S1 dan nanti alumni S2 FEB UKSW.

Berani mengakui identitas KS Kalau saya pulang ke daerah saya itu saya biasa reuni sama teman-teman, saya selalu menyarankan teman-teman untuk masuk S2 di UKSW, dan merekomendasikan S2 FEB UKSW bahwa paling sangat bagus begitu. Memberi rekomendasi KS Jadi saya promosi secara tidak langsung. Walaupun tidak ikut biro promosi tapi saya memang promosi ke teman-teman kalo disini nyaman, murah, strategis soalnya bisa ke Semarang, Jogja dan sebagainya. Walaupun teman-teman saya bilang huh disana cuma ada Ramayana dan Mal Taman Sari trus bangga dengan itu bangga kan, soalnya tidak mempengaruhi kegiatan belajar kita.

P: Dalam mengikuti kegiatan perkuliahan di kelas, bagaimana rasa bangga itu anda

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor Penyebab dan Dampak Terjadinya Pernikahan Dini pada Remaja di Dusun Plalar Kulon Desa Kopeng Kabupaten Semarang

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor Penyebab dan Dampak Terjadinya Pernikahan Dini pada Remaja di Dusun Plalar Kulon Desa Kopeng Kabupaten Semarang

0 1 48

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Merger Perguruan Tinggi: studi kasus merger UKSW dan STIBA Satya Wacana

0 0 105

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Merger Perguruan Tinggi: studi kasus merger UKSW dan STIBA Satya Wacana

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor-Faktor Penyebab Kebanggaan Keorganisasian dan Dampak

0 1 338

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor-Faktor Penyebab Kebanggaan Keorganisasian dan Dampak T2 912011017 BAB I

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor-Faktor Penyebab Kebanggaan Keorganisasian dan Dampak T2 912011017 BAB II

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor-Faktor Penyebab Kebanggaan Keorganisasian dan Dampak T2 912011017 BAB IV

0 1 76

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor-Faktor Penyebab Kebanggaan Keorganisasian dan Dampak T2 912011017 BAB V

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Peran dan Dampak Penyuluhan Pertanian Lapangan

0 0 13