validitas Reliabilitas Analisis Uji Coba Instrumen

choice. Tes dilakukan pada kelas eksperimen dan kontrol pada akhir pembelajaran.

3.5.3 Metode Angket

Metode angket digunakan untuk mengambil data tanggapan siswa terhadap pengaruh penerapan model pembelajaran joyfull learning berbantuan modul SMART-Interaktif setelah proses pembelajaran fisika materi gerak lurus selesai.

3.5.4 Metode Dokumentasi

Metode dokumentasi dalam penelitian ini digunakan untuk memperoleh data nama siswa serta nilai UAS semester I. Selain itu metode dokumentasi juga digunakan untuk memperoleh foto selama penelitian berlangsung.

3.6 Analisis Uji Coba Instrumen

Analisis data yang digunakan meliputi:

3.6.1 validitas

Validitas adalah ukuran yang menunjukkan tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrumen Arikunto, 2006: 168. Rumus korelasi point biseral dapat digunakan untuk menghitung korelasi antara dua variabel, dalam penelitian ini digunakan untuk mencari korelasi antara item dengan seluruh tes atau validitas item. Untuk menghitung validitas butir soal digunakan rumus korelasi point biserial yaitu sebagai berikut: Keterangan: r pbis = koefisien korelasi biserial M p = rata-rata skor dari subyek yang menjawab benar bagi item yang dicari validitasnya Mt = rata-rata skor total St = standar deviasi dari skor total p = proporsi siswa yang menjawab benar = siswa seluruh benar menjawab yang siswa banyaknya jumlah q = 1- p Hasil perhitungan r pbis dikonsultasikan pada tabel kritis r pbis dengan taraf signifikan 5. Jika r pbis r tabel maka item soal tersebut valid Arikunto, 2006: 283. Berdasarkan hasil uji coba terhadap 34 siswa kelas VIII A diperoleh 6 soal yang tidak valid dari 40 soal yang diujicobakan. Hasil perhitungan selengkapnya dapat dilihat pada lampiran dan terangkum seperti pada Tabel 3.3: Tabel 3.3 Ringkasan Validitas Soal Uji Coba No Kriteria No soal Jumlah 1. Valid 1, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 17, 18, 19, 20, 22, 24, 25, 27, 28, 29, 30, 31, 32, 33, 34, 35, 36, 37, 38, 39 34 soal 2. Tidak valid 2, 16, 21, 23, 26, 40 6 soal

3.6.2 Reliabilitas

Reliabilitas adalah ketepatan suatu tes dapat dikatakan mempunyai taraf kepercayaan tinggi jika tes tersebut dapat memberikan hasil yang tetap. Reliabel artinya dapat dipercaya, jadi dapat diandalkan Arikunto, 2006: 178. Untuk mencari reliabilitas soal bentuk objektif digunakan rumus Kuder Richardson, yaitu KR-20.               2 2 11 S pq - S 1 - n n r Keterangan: r 11 = indeks korelasi harga reliabilitas n = banyaknya butir soal p = proporsi subjek yang menjawab item benar q = 1 – p = proporsi subjek yang menjawab item salah S = simpangan baku pq = jumlah perkalian antara p dan q Arikunto, 2007: 101 Setelah r 11 diketahui kemudian dibandingkan dengan harga r tabel. Apabila r 11 r tabel maka dikatakan instrumen tersebut reliabel. Berdasarkan hasil analisis ujicoba instrumen diperoleh r 11 sebesar 0,8454 r tabel = 0,334 untuk = 5 dengan n = 34, maka instrumen tersebut reliabel.

3.6.3 Daya Pembeda

Dokumen yang terkait

Pengaruh media video terhadap hasil belajar siswa SMA pada konsep gerak lurus: kuasi eksperimen di SMA Negeri 6 Tangerang Selatan

1 8 273

Pengaruh hypermedia terhadap hasil belajar siswa SMA pada konsep gerak lurus: eksperimen semu di SMA Negeri 1 Karawang

0 4 273

PENGARUH MODEL LEARNING CYCLE BERBANTUAN MODUL SMART INTERAKTIF TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP SISWA SMA MATERI POKOK HIDROKARBON

0 3 172

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN JOYFULL LEARNING BERBANTUAN MODUL SMART INTERAKTIF PADA KOMPETENSI DASAR MOTOR BAKAR

0 14 168

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS JOYFULL Penerapan Strategi Pembelajaran Berbasis Joyfull Learning Pada Materi Sistem Gerak Pada Manusia Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas VIII A SMP Muhammadiyah 4 Surakarta Tahun Ajaran 2011/ 20

1 1 14

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS JOYFULL Penerapan Strategi Pembelajaran Berbasis Joyfull Learning Pada Materi Sistem Gerak Pada Manusia Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas VIII A SMP Muhammadiyah 4 Surakarta Tahun Ajaran 2011/ 20

0 0 6

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E BERBANTUAN WEBSITE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATERI KINEMATIKA GERAK LURUS.

1 7 52

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JOYFUL LEARNING BERBANTUAN MODUL SMART-INTERAKTIF PADA HASIL BELAJAR MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN.

0 0 2

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TUTORIAL BERBANTUAN KUIS INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM GERAK MANUSIA

1 3 30

Penerapan Model Pebelajaran Learning Cycle 7E Berbantuan Website Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Kinematika Gerak Lurus

0 0 31