Kepuasan Pengguna Terhadap Proses Penagihan dan Sanksi Keterlambatan

Data pada Tabel 4.9 menunjukkan bahwa sebesar 15,2 atau sebanyak 15 responden menjawab waktu yang dibutuhkan untuk memproses pengembalian pada Perpustakaan IAIN Sumatera Utara ±3 menit sangat lama. Sedangkan yang menjawab lama sebanyak 58 responden atau sebesar 58,6, serta 24 responden atau 24,2 menjawab cepat dan hanya 2 responden atau 2 menjawab sangat cepat. Berdasarkan persentase di atas dapat dinyatakan bahwa sebagian besar pengguna yaitu 73,8 menyatakan waktu yang dibutuhkan untuk memproses pengembalian pada Perpustakaan IAIN Sumatera Utara ±3 menit sangat lama.

4.1.4 Kepuasan Pengguna Terhadap Proses Penagihan dan Sanksi Keterlambatan

Koleksi yang tidak dikembalikan dalan jangka waktu yang sudah ditentukan, maka perpustakaan akan melakukan penagihan kepada pengguna. Untuk mengetahui tanggapan pengguna terhadap proses penagihan dapat dilihat pada tabel 4.10 di bawah ini: Tabel 4.10 : Proses Penagihan Pernyataan Pilihan Jawaban Frekwensi Persentase Untuk koleksi yang tidak dikembalikan oleh pengguna diatas 1 Bulan, maka Perpustakaan IAIN Sumatera Utara melakukan penagihan dengan mengirimkan surat penagihan koleksi ke setiap fakultas. Setujukah Saudara dengan proses penagihan melalui surat ke setiap fakultas? Sangat setuju 18 18,2 Setuju 41 41,4 Kurang setuju 30 30,3 Tidak setuju 10 10,1 Total 99 100 Data pada Tabel 4.10 menunjukkan bahwa sebesar 18,2 atau sebanyak 18 responden menyatakan sangat setuju dengan pernyataan untuk koleksi yang tidak dikembalikan oleh pengguna diatas 1 Bulan, maka Perpustakaan IAIN Sumatera Utara melakukan penagihan dengan mengirimkan surat penagihan koleksi ke setiap fakultas. Sedangkan yang menjawab setuju sebanyak 41 Universitas Sumatera Utara responden atau sebesar 41,4, serta 30 responden atau 30,3 menjawab kurang setuju dan hanya 10 responden atau 10,1 menjawab tidak setuju. Berdasarkan persentase di atas dapat dinyatakan bahwa sebagian besar pengguna yaitu 59,6 menyatakan setuju dengan dikirimkannya surat penagihan koleksi ke setiap fakultas bagi pengguna yang terlambat mengmbalikan buku. Sanksi keterlambatan yang diterapkan pada Perpustakaan IAIN Sumatera Utara adalah dengan melakukan pengutipan denda untuk keterlambatan dalam pengembalian koleksi, hal ini sesuai dengan tanggapan responden seperti Tabel 4.11 berikut: Tabel 4.11 : Sanksi Keterlambatan Pernyataan Pilihan Jawaban Frekwensi Persentase Setujukah Saudara, untuk meningkatkan kedisiplinan pemakai, maka di perpustakaan diadakan pemungutan denda bagi para peminjam yang terlambat pengembalian buku? Sangat setuju 39 39,4 Setuju 42 42,4 Kurang setuju 16 16,2 Tidak setuju 2 2,0 Total 99 100 Data pada Tabel 4.11 menunjukkan bahwa sebesar 39,4 atau sebanyak 39 responden menyatakan sangat setuju dengan pernyataan untuk meningkatkan kedisiplinan pemakai, maka di perpustakaan diadakan pemungutan denda bagi para peminjam yang terlambat pengembalian buku. Sedangkan yang menjawab setuju sebanyak 42 responden atau sebesar 42,4, serta 16 responden atau 16,2 menjawab kurang setuju dan hanya 2 responden atau 2,0 menjawab tidak setuju. Berdasarkan persentase di atas dapat dinyatakan bahwa pada umumnya pengguna yaitu 81,8 menyatakan setuju dengan pemungutan denda bagi para peminjam yang terlambat pengembalian buku, hal ini untuk meningkatkan kedisiplinan pemakai. Jumlah denda yang diterapkan Perpustakaan IAIN adalah sebesar Rp. 500,- perhari perbuku, hal ini tentu saja membuat beragam tanggapan dari pengguna, untuk mengetahui tanggapan pengguna mengenai jumlah denda dapat dilihat pada Tabel 4.12 berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.12 : Sanksi Keterlambatan Pernyataan Pilihan Jawaban Frekwensi Persentase Setujukah Saudara, bagi yang terlambat mengembalikan buku dikenai sanksi denda Rp.500,- perhari perbuku? Sangat setuju 22 22,2 Setuju 37 37,4 Kurang setuju 26 26,3 Tidak setuju 14 14,1 Total 99 100 Data pada Tabel 4.12 menunjukkan bahwa sebesar 22,2 atau sebanyak 22 responden menyatakan sangat setuju dengan sanksi denda Rp.500,- perhari perbuku. Sedangkan yang menjawab setuju sebanyak 37 responden atau sebesar 37,4, serta 26 responden atau 26,3 menjawab kurang setuju dan hanya 14 responden atau 14,1 menjawab tidak setuju. Berdasarkan persentase di atas dapat dinyatakan bahwa sebagian besar pengguna yaitu 59,6 menyatakan setuju bagi yang terlambat mengembalikan buku dikenai sanksi denda Rp.500,- perhari perbuku.

4.1.5 Kepuasan Pengguna Terhadap Pelayanan Perpanjangan Koleksi