Keterbatasan Penelitian Saran KESIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN, DAN SARAN

Muhadi. 2011. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: USD. Munandar. 1999. Kreativitas dan Keberbakatan: Strategi Mewujudkan Potensi Kreatif dan Bakat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Nursalam. 2003. Kriteria Minat [Online], halaman 2. Tersedia: http:creasoft.files.wordpress.com2008042minat.pdf.[15November201 2 ]. Riduawan.2003.Dasar-Dasar Statistika. Bandung: Alfabeta. Siregar, S. 2010. Statistika Deskriptif untuk Penelitian: Dilengkapi Perhitungan Manual dan Aplikasi SPSS versi 17. Jakarta: Rajawali Pers. Somantri, Ating. dan Muhidin, S.A.2006. Aplikasi Statistik dalam Penelitian. Bandung: CV Pustaka Setia. Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung: PT. Tarsito Bandung. Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta. Sukardi, Dewa K. 1988. Bimbingan dan Konseling. Jakarta: PT Bina Aksara. Suprijanto, H. 2007. Pendidikan Orang Dewasa. Jakarta: PT Bumi Aksara. Suryabrata, S.1988. “Pengertian Minat Menurut Para Ahli Artikel Definisi Minat, Faktor, Macam Fungsi, Pengukuran, Proses”. Pengetian Minat Menurut Para Ahli[Online],halaman1.Tersedia: http:www.sarjanaku.com201212pen gertian-minat-menurut-para-ahli.html. [ 15 November 2012]. Tim Penyusun. 2012. Pedoman Program Kreativitas Mahasiswa PKM. Jakarta: Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Witherington.1999 Macam Minat [Online], halaman 2. Tersedia: http:creasoft.files.wordpress.com2008042minat.pdf.[15November201 2 ]. Yuwono. 2001.Faktor-faktor Utama yang Mempengaruhi Minat Seseorang [Online],halaman3.Tersedia: http:creasoft.files.wordpress.com200804 2minat.pdf.[1 5November2012]. Zuriah, Nurul. 2006. Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara. 85 LAMPIRAN 86 LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN 87 Kode : PENGARUH INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK, PEMAHAMAN TENTANG PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PKM, DAN KREATIVITAS TERHADAP MINAT MAHASISWA MENGIKUTI PKM Studi Kasus Mahasiswa Semester III Tahun Akademik 20112012 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Disusun dalam Rangka Penyusunan Skripsi Oleh: Lucia Tri Utami NIM: 091334066 Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta 2012 Kuesioner Penelitian 88 Hal : Permohonan Kesediaan Menjadi Responden Kepada: Yth. MahasiswaMahasiswi FKIP USD Di Tempat Dengan hormat, Dalam rangka penyusunan skripsi, saya mahasiswa di bawah bimbingan dosen Program Studi Pendidikan Akuntansi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sanata Dharma Yogyakarta bermaksud menyelenggarakan penelitian yang berjudul “Pengaruh Indeks Prestasi Kumulatif IPK, Pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa PKM, dan Kreativitas terhadap Minat Mahasiswa Mengikuti PKM”. Sehubungan denagn hal tersebut, saya mohon kesediaan Anda untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Saya mohon Anda berkenan menjawab keseluruhan pertanyaan-pertanyaan dalam kuesioner ini sesuai dengan keadaan yang sesungguhnya. Partisipasi Anda akan sangat menentukan keberhasilan penelitian ini. Sejalan dengan etika, saya akan menjamin kerahasiaan yang Anda berikan dan memastikan bahwa jawaban Anda hanyalah semata-mata untuk tujuan penelitian ilmiah ini. Saya menyadari bahwa pengisian kuesioner ini sedikit banyak mengganggu aktivitas Anda. Oleh sebab itu, saya mohon maaf sebelumnya. Demikian permohonan ini. Atas bantuan dan kerjasama yang Anda berikan, saya mengucapkan terima kasih. Yogyakarta, 17 Oktober 2012 Hormat Kami, Peneliti 89 PETUNJUK PENGISIAN KUESIONER 1. Kuesioner ini terdiri dari 2 dua bagian Bagian I : Lembar Pertanyaan Kuesioner Bagian II : Lembar Jawaban 2. Pahamilah pertanyaan-pertanyaan terlebih dahulu sebelum anda menjawab pertanyaan 3. Untuk bagian II jawablah dengan memberi tanda silang X pada SS, S, TS, atau STS yang paling sesuai dengan keadaan anda. Keterangan: SS : Sangat Setuju S : Setuju TS : Tidak Setuju STS : Sangat Tidak Setuju 4. Setelah selesai menjawab, periksalah kembali dan pastikan bahwa semua kolom lembar jawab telah terisi semua. TERIMA KASIH 90

A. Minat Mengikuti PKM

1. Saya menyukai hal-hal baru 2. Saya senang membaca laporan kegiatan PKM 3. Saya sering membaca buku pedoman PKM 4. Saya menyukai inovasi 5. Saya suka melakukan kegiatan yang bersifat inovatif 6. Saya menyukai kegiatan penelitian 7. Saya suka membaca hasil-hasil penelitian kewirausahaan 8. Saya suka terlibat membantu memecahkan masalah yang muncul dalam kehidupan masyarakat. 9. Saya berusaha menciptakan karya teknologi tepat guna bagi kepentingan masyarakat. 10. Saya tertarik membaca artikel hasil pengembangan IPTEKS. 11. Saya tertarik menulis artikel ilmiah. 12. Saya bisa menuangkan ide kreatif 13. Saya mencari informasi mengenai kegiatan PKM 14. Saya mengumpulkan bahan-bahan referensi untuk PKM 15. Saya pernah merancang mengikuti kegiatan PKM 16. Saya pernah mencoba menciptakan peralatan sederhana yang memberikan manfaat bagi kehidupan masyarakat B. Pemahaman Mahasiswa tentang PKM 17. Saya memahami apa yang dimaksud dengan PKM. 18. Saya memahami bahwa PKM dikembangkan untuk mengantarkan mahasiswa mencapai taraf pencerahan kreativitas, inovasi berlandaskan penguasaan sains dan teknologi serta keimanan yang tinggi. 19. Saya memahami sebagian besar dari tujuh bidang PKM yang diselenggarakan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat DITJEN DIKTI. 20. Saya memahami inti kegaiatan PKM. 21. Saya memahami ruang lingkup materi PKM. 22. Saya memahami jenjang pendidikan yang bisa mengikuti PKM. 23. Saya memahami syarat keanggotaan mengikuti PKM. 24. Saya memahami sumber-sumber dan alokasi pendanaan PKM. 25. Saya memahami cara pembuatan laporan akhir PKM. 26. Saya memahami jenis-jenis hasil akhir luaran PKM. 27. Saya mengetahui karakteristik umum setiap bidang PKM. 28. Saya memahami tujuan dari PKM-Penelitian. 29. Saya memahami tujuan dari PKM-Pengabdian kepada masayarakat. 91 30. Saya memahami tujuan dari PKM-Penerapan Teknologi. 31. Saya memahami tujuan dari PKM-Karsa Cipta. 32. Saya memahami tujuan dari PKM- Artikel Ilmiah. 33. Saya memahami tujuan dari PKM-Gagasan Tertulis. 34. Kesemua program PKM ini menyaratkan ide kreatif mahasiswa sebagai salah satu unsur penilaian utamanya. 35. Daya inovasi tidak diperlukan dalam PKM. 36. Saya mengetahui manfaat mengikuti PKM. 37. Dengan mengikuti PKM mahasiswa diberi peluang untuk mengimplementasikan kemampuan, keahlian, sikap tanggungjawab, membangun kerjasama tim maupun mengembangkan. 38. Kemandirian melalui kegiatan yang kreatif dalam bidang ilmu yang ditekuni. 39. PKM membuat mahasiswa lupa akan kegiatan akademik. 40. Saya mengetahui tahapan proses PKM. 41. Tidak perlu diadakan seleksi internal untuk memilih usulanproposal yang layak untuk diajukan ke DITLITABMAS. 42. Saya mengetahui syarat-syarat mengikuti PKM. 43. Saya mengetahui bagaimana cara menyusun proposal PKM. C. Kreativitas 44. Saya terbuka terhadap pendapat orang lain. 45. Saya berpikir positif dan merespon terhadap ide baru. 46. Saya suka melakukan hal-hal yang baru yang lebih ekspresif. 47. Saya selalu mengembangkan ide dalam memecahkan masalah. 48. Saya selalu ingin menemukan cara-cara baru untuk menyelesaikan sesuatu. 49. Saya suka mengerjakan sesuatu yang saya yakin benar secara bijak. 50. Saya bisa menerima pandangan orang lain terhadap diri saya. 51. Saya sering kali mendapatkan gagasan yang baik pada waktu tidak melakukan sesuatu atau tidak terikat pada tugas tertentu. 52. Saya memiliki gagasan dan ide yang berasal dari pemikiran saya. 53. Saya berusaha lebih keras dari orang lain untuk memahami apa saja. 54. Saya mempunyai motivasi untuk menemukan solusi yang lebih baik 55. Saya mempunyai keinginan untuk menghasilkan produk yang lebih bervariatif. 56. Saya selalu mencoba untuk mendapatkn jawaban-jawaban lain. 57. Saya sering memperhatikan ide-ide meskipun kelihatan mustahil. 58. Saya terbuka menerima pandangan dan ide dari pihak lain. 92 59. Saya mempunyai motivasi tinggi untuk menemukan solusi yang lebih baik. 60. Saya suka bertanya jika ada hal-hal yang belum saya mengerti. 61. Saya tidak pernah putus asa jika mengalami kegagalan. 62. Saya berani mencoba selama masih ada kemungkinan. 63. Saya mempunyai selera humor yang tinggi Selesai mengerjakan mohon diteliti kembali dan pastikan bahwa setiap pertanyaan telah terjawab semua. TERIMA KASIH 93 Lembar Jawab Penelitian Mahasiswa Identitas Responden : ……….. IPK lingkari : a. 2.00

b. 2.00 – 2.75

c. 2.75 – 3.50

d. 3.51 – 4.00

Jawablah dengan memberi tanda silang X pada SS, S, ST, atau STS yang sesuai dengan keadaan Anda.

A. Minat Mahasiswa Mengikuti PKM

1 SS S TS STS 2 SS S TS STS 3 SS S TS STS 4 SS S TS STS 5 SS S TS STS 6 SS S TS STS 7 SS S TS STS 8 SS S TS STS 9 SS S TS STS 10 SS S TS STS 11 SS S TS STS 12 SS S TS STS 13 SS S TS STS 14 SS S TS STS 15 SS S TS STS 16 SS S TS STS

B. Pemahaman tentang PKM

17 SS S TS STS 18 SS S TS STS 19 SS S TS STS 20 SS S TS STS 21 SS S TS STS 22 SS S TS STS 23 SS S TS STS 24 SS S TS STS 25 SS S TS STS 26 SS S TS STS 27 SS S TS STS 28 SS S TS STS 29 SS S TS STS 30 SS S TS STS 31 SS S TS STS 32 SS S TS STS 33 SS S TS STS 34 SS S TS STS 35 SS S TS STS 36 SS S TS STS 37 SS S TS STS 38 SS S TS STS 39 SS S TS STS 40 SS S TS STS 41 SS S TS STS 42 SS S TS STS 43 SS S TS STS C. Kreativitas 44 SS S TS STS 45 SS S TS STS 46 SS S TS STS 47 SS S TS STS 48 SS S TS STS 49 SS S TS STS 50 SS S TS STS 51 SS S TS STS 52 SS S TS STS 53 SS S TS STS 54 SS S TS STS 55 SS S TS STS 94 56 SS S TS STS 57 SS S TS STS 58 SS S TS STS 59 SS S TS STS 60 SS S TS STS 61 SS S TS STS 62 SS S TS STS 63 SS S TS STS 95 LAMPIRAN 2 DATA INDUK PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Pengaruh Indeks Prestasi Kumulatif (IPK), pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), dan kreativitas mahasiswa terhadap minat mengikuti PKM : studi kasus pada mahasiswa fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma.

0 0 2

Pengaruh program studi, Indeks Prestasi Kumulatif (IPK), dan pemahaman mahasiswa tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) terhadap minat mahasiswa mengikuti PKM : studi kasus mahasiswa FKIP Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 1 176

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), intensitas sosialisasi dan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) terhadap minat mahasiswa mengikuti PKM : studi kasus mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma : stu

0 0 182

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), budaya membaca, dan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) terhadap minat mengikuti Program Kreativitas Mahasiswa : studi kasus mahasiswa semester III tahun akademik 2011/2012 Fakultas Keguruan dan

0 2 202

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), intensitas sosialisasi PKM, dan kreativitas mahasiswa terhadap minat mengikuti PKM : survei pada mahasiswa semester III tahun akademik 2011/2012 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Univers

0 2 97

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), budaya membaca, dan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) terhadap minat mengikuti Program Kreativitas Mahasiswa

0 0 200

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), intensitas sosialisasi dan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) terhadap minat mahasiswa mengikuti PKM

2 5 180

Program Kreativitas Mahasiswa PKM

0 0 4

Pengaruh pemahaman tentang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), intensitas sosialisasi PKM, dan kreativitas mahasiswa terhadap minat mengikuti PKM : survei pada mahasiswa semester III tahun akademik 2011/2012 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Univers

0 0 95

PENGARUH PEMAHAMAN TENTANG PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM), KREATIVITAS MAHASISWA, DAN PEKERJAAN YANG DIHARAPKAN SETELAH LULUS TERHADAP MINAT MENGIKUTI PKM

0 2 200