Pendapat Sidik Sebagai Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di Kelurahan Sudimara Pinang

70 Sukardi menerima apa yang dibuat oleh pemerintah dan responden menjelaskan kepada masyarakat dan Alhamdulillah masyakat juga mau mengerti. 119

5. Pendapat Suryadi Sebagai Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di Kelurahan Nerogtok

Suryadi sebagai Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di Kelurahan Nerogtok sejak tahun 2007, Suryadi dipilih oleh masyarakat dan disetujui oleh pihak kelurahan. Beliau dilantik oleh lurah pada 17 Desember 2007. Tugas Suryadi sebagai P3N adalah mendaftarkan masyarakat disekitarnya yang ingin menikah ke KUA, mulai dari RT sampai ke KUA pengantin duduk manis, tinggal menerima beres. Akan tetapi sudah dua tahun belakangan ini sangat sedikit yang mendaftarkan nikahnya melalui | suryadi, masyakat disekitarnya lebih memilih melalui RT atau RW setempat. 120 Namun demikian, Bapak Suryadi teryata masih suka dipanggil oleh para keluarga calon pengantin untuk memberi Khutbah dan do’a pada saat akad atau upacara pernikahan dilaksanakan, akan tetapi Bapak suryadi menolaknya karena mereka tidak mendaftarkan pernikahan melalui Bapak amil. 121 119 Wawancara dengan Bapak H. Sukardi, Selaku Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di kelurahan Kunciran Jaya pada hari selasa tanggal 28 April 2015 120 Wawancara dengan Bapak Mansur Suryadi, Selaku Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di kelurahan Nerogtok pada hari Senin tanggal 27 April 2015 121 Wawancara dengan Bapak Mansur Suryadi, Selaku Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di kelurahan Nerogtok pada hari Senin tanggal 27 April 2015 71 Selain itu Suryadi bertugas juga dalam mengurus jenazah di wilayahnya, Bapak suryadi mendapatkan honor Rp 300.000,- dari Kelurahan setiap 3 bulan sekali kalau dari KUA hanya setahun sekali dalam bentuk pakaian. 122 Respon Suryadi mengenai Peraturan Menteri Agama terbaru kedepannya untuk KUA ketika masyarakat ingin mendaftarkan pernikahan harus melalui P3N terlebih dahulu. 123

6. Pendapat Hasan Sebagai Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di Kelurahan Kunciran Jaya

Hasan Sebagai Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di Kelurahan Kunciran Jaya sejak tahun 1984. Hasan dipilih oleh masyarakat setempat dan disahkan oleh kelurahan kunciran jaya. Tugas Hasan dalam pendaftaran perkawinan adalah mendaftrkan masyakat yang mau menikah diwilayahnya ke KUA. Jadi mereka yang ingin menikah ke rumah P3N terlebih dahulu, pengurusan mulai dari RT,RW dan KUA semuanya dilimpahkan kepada Hasan. Mengenai proses prosedural pembayaran 122 Wawancara dengan Bapak Mansur Suryadi, Selaku Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di kelurahan Nerogtok pada hari Senin tanggal 27 April 2015 123 Wawancara dengan Bapak Mansur Suryadi, Selaku Pembantu Pegawai Pencatat Nikah di kelurahan Nerogtok pada hari Senin tanggal 27 April 2015

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Tahun 2014 di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri (Studi Pada Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen Kecamatan Kebayakan Kabupaten Aceh Tengah)

2 88 122

Anak luar nikah dalam undang-undang perkawinan No.1 Tahun 1974: analisis putusan MK tentang status anak luar nikah

0 3 86

Ketelitian pegawai pencatat nikah terhadap data calon pengantin di KUA Kecamatan Cimanggis depok : studi kajian terhadap putusan no. 563/pdt.g/2007/pa.depok

1 11 88

Pemahaman masyarakat Kecamatan Pasar Rebo terhadap pembantu pegawai pencatat nikah (P3N) (studi kasus di KUA Pasar Rebo Jakarta Timur)

3 24 89

Implementasi PP NO. 48 Tahun 2014 Tentang Biaya Nikah Sebagai Public Service

3 18 170

Tinjauan maslahah mursalah dalam putusan Pengadilan Agama Mojokerto nomor 0052/Pdt.P/2014/PA.Mr tentang pencabutan atas surat penolakan perkawinan oleh pegawai pencatat nikah KUA Kecamatan Mojoanyar Kabupaten Mojokerto.

0 0 97

EKSISTENSI PEMBANTU PEGAWAI PENCATAT NIKAH (P3N) PASCA INSTRUKSI DIRJEN BIMAS ISLAM NOMOR DJ.II/I TAHUN 2015 PERSPEKTIF KEPUTUSAN MENTERI AGAMA No 298 TAHUN 2003 DI KUA Kec. CANDI Kab. SIDOARJO.

7 123 83

PMA no. 24 tahun 2015

0 1 16

Peranan Pegawai Pencatat Nikah (PPN) dalam Penyelesaian Pernikahan Wali Adhal (Studi Kasus Penyelesaian Pernikahan Wali Adhal di KUA Kecamatan Manggala) - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 0 81

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PENOLAKAN PETUGAS KUA ATAS WALI NIKAH MEMPELAI HASIL HUBUNGAN DI LUAR NIKAH ( Studi Kasus di KUA Kecamatan Dander Kabupaten Bojonegoro Tahun 2011-2013) SKRIPSI

0 0 13