Sarana dan Prasarana GAMBARAN UMUM ORGANISASI 1. Susunan Organisasi

LKjIP Badan Kepegawaian Daerah Kab. Wonogiri Tahun 2016 6

4. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana sebagai salah satu penunjang kelancaran pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Wonogiri, antara lain sebagai berikut : a. Tanah perkantoran seluas 900 m² yang di atasnya dibangun gedung kantor dengan luas lantai 792 m² yang terdiri dari Ruang Kerja Pimpinan, Ruang Kerja Bidang dan sekretariat sebanyak 6 ruang, Ruang Pertemuan 2 ruang. b. Kendaraan roda empat sebanyak 5 unit dan kendaraan roda dua sebanyak 8 unit. c. Komputer sebanyak 31 unit, printer sebanyak 46 unit dan mesin ketik sebanyak 5 buah, Lap Top sebanyak 52 Unit. d. OHP dan perangkatnya sebanyak 2 unit, Warless Amplifier sebanyak 3 buah dan Warless mik jepit sebanyak 4 buah. e. LCD Proyektor sebanyak 8 unit, Kamera digital 2 unit, Papan tulis elektronik 2 buah. f. Peralatan lainnya berupa meja, kursi, White Board, AC, mesin Rezograp, dan lain-lainnya sebagai pendukung pelaksanaan kerja. B. ASPEK STRATEGIK BKD KABUPATEN WONOGIRI. Aspek strategik yang berpengaruh dalam menentukan keberhasilan Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Wonogiri dalam mewujudkan visi dan misinya adalah : 1. Tersedianya peraturan perundang-undangan bidang kepegawaian. LKjIP Badan Kepegawaian Daerah Kab. Wonogiri Tahun 2016 7 2. Tersedianya sumberdaya manusia aparatur yang memadai. 3. Tersedianya Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian yang diarahkan pada terwujudnya data dan informasi kepegawaian yang dapat dijadikan sebagai dasar dalam pengambilan keputusan cepat, tepat, dan akurat setiap saat. 4. Pelaksanaan program dan kegiatan pengembangan Sistem manajemen kepegawaian yang diarahkan pada terwujudnya pembinaan PNS berbasis kompetensi. 5. Peningkatan akuntabilitas kinerja pelayanan administrasi kepegawaian yang diarahkan pada terwujudnya pelayanan prima dibidang kepegawaian. 6. Pengembangan sistem pengawasan dan pengendalian kepegawaian di daerah yang diarahkan pada penegakan peraturan perundang-undangan kepegawaian guna mendukung terciptanya penyelenggaraan pemerintahan yang baik good governance.

C. PERMASALAHAN UTAMA YANG DIHADAPI