Manfaat Penelitian Metodologi Penelitian

4. Pembuatan film dilakukan dengan metode kempa hot press

1.4 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Menyelidiki pengaruh penambahan komposisi selulosa mikrokristal dari tandan kelapa dengan perbandingan tertentu sebagai penguat komposit polipropilena yang terbiodegradasikan. 2. Menyelidiki pengaruh coupling agent asam maleat anhidrat MA terhadap morfologi dari sifat komposit polipropilena dengan bahan pengisi selulosa mikrokristal dari tandan kelapa dengan perbandingan tertentu sebagai penguat komposit polipropilena yang terbiodegradasikan . 3. Menyelidiki karakteristik dan interaksi polipropilena dengan bahan pengisi selulosa mikrokristal dari tandan kelapa dengan adanya Maleat Anhidrat yang diperiksa dengan uji tarik, FT-IR, SEM, DTA, XRD dan uji biodegradasi.

1.5 Manfaat Penelitian

Adanya penelitian ini diharapkan mempunyai manfaat sebagai berikut : 1. Memanfaatkan limbah tandan kelapa menjadi bahan yang mempunyai nilai ekonomis. 2. Pemanfaatan selulosa mikrokristal dari limbah tandan kelapa sebagai bahan alternatif pengisi komposit polipropilena yang terbiodegradasi 3. Dengan adanya bahan plastik yang biodegradable diharapkan dapat mengurangi masalah pencemaran limbah plastik .

1.6 Metodologi Penelitian

Penelitian ini bersifat eksperimen Laboratorium yaitu terdiri dari tiga tahapan. Tahapan yang pertama adalah pemi sahan α-selulosa dari serat tandan kelapa dilakukan dengan metode Okhamafe yang kemudaian di hidrolisa dengan HCl 2,5 N untuk memperoleh mikrokristal selulosa. Tahapan kedua adalah membuat larutan campuran PP-BPO-MCC-MA dan dimurnikan dengan metode refluks dalam pelarut Universita Sumatera Utara xilena. Tahap ketiga adalah pembuatan film yang dilakukan dengan metode kempa tekan pada suhu 160 o C Adapun variabel yang digunakan adalah: dengan menggunakan benzoil peroksida sebagai inisiatorzat pendegradasi, polipropilena tergrafting maleat anhidrida Variabel bebas : 1. Serat tandan kelapa diambil secara acak dari limbah kelapa. 2. Variasi massa mikrokristal selulosa 1 g ; 2 g; 3 g; 4 g dan 5 g. Variabel tetap : 1. Pembuatan alfa selulosa menggunakan serat tandan kelapa sebanyak 75 g dengan suhu 90 o 2. Suhu dalam pembuatan bahan campuran polypropilen dan mikrokristal selulosa C. adalah 170 o 3. MA 3 dari total perbandingan komposisi sebanyak 10 ml dalam larutan xylena. C dengan pelarut Xylen dan waktu 15 menit. 4. BPO 1 dari berat MA sebanyak 10 ml dalam larutan xylena. Variabel terikat: 1. Analisa gugus fungsi dengan uji FTIR 2. Analisa sifat mekanis dengan uji tarik 3. Analisa Morfologi dengan uji permukaan SEM 4. Analisa sifat thermalnya dengan uji DTA 5. Analisa kemampuannya terurai di alam dengan uji biodegradasi dalam bentuk penyimpanan dalam tanah selama 30 hari. 6. Analisa kristalinitasnya dengan uji XRD Universita Sumatera Utara

1.7 Lokasi Penelitian

Dokumen yang terkait

Pemanfaatan Selulosa Mikrokristal Sebagai Bahan Pengisi Tablet Ekstrak Etanol Sabut Buah Pinang (Areca Catechu L.)

5 81 94

Pemanfaatan Mikrokristal Selulosa Limbah Tandan Kelapa Mudan Cocos nucifera Linn) sebagai Bahan Pengisi dalam Film layak Makan Pati Tapioka dengan Gliserol sebagai Plastisiser

17 142 134

PEMBUATAN MIKROKRISTAL SELULOSA DARI TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT

6 43 55

KEMAMPUAN ALFA SELULOSA DARI SABUT KELAPA HIJAU (Cocos nucifera L.) SEBAGAI BIOADSORBEN LOGAM BERAT KADMIUM (Cd).

0 2 13

Optimasi Hidrolisis Selulosa dari Tandan Kosong Kelapa Sawit menjadi Selulosa Mikrokristal dan Aplikasi sebagai Pengisi pada Komposit Polimer Termoplastik Pati Singkong

0 0 20

Pemanfaatan Mikrokristal Selulosa Limbah Tandan Kelapa Mudan Cocos nucifera Linn) sebagai Bahan Pengisi dalam Film layak Makan Pati Tapioka dengan Gliserol sebagai Plastisiser

0 1 7

PEMANFAATAN MIKROKRISTAL SELULOSA LIMBAH TANDAN KELAPA MUDA (Cocos nucifera Linn) SEBAGAI BAHAN PENGISI DALAM FILM LAYAK MAKAN PATI TAPIOKA DENGAN GLISEROL SEBAGAI PLASTISISER

0 0 18

Pemanfaatan Selulosa Mikrokristal Dari Tandan Kelapa (Cocos Nucifera L) Sebagai Pengisi Plastik Polipropilena Yang Terbiodegradasikan

0 1 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tandan Kelapa (Cocos Nucifera L) - Pemanfaatan Selulosa Mikrokristal Dari Tandan Kelapa (Cocos Nucifera L) Sebagai Pengisi Plastik Polipropilena Yang Terbiodegradasikan

0 0 36

PEMANFAATAN SELULOSA MIKROKRISTAL DARI TANDAN KELAPA (Cocos Nucifera L) SEBAGAI PENGISI PLASTIK POLIPROPILENA YANG TERBIODEGRADASIKAN

0 0 18