Instrumen Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

mencampuri hal-hal yang bersifat pribadi dari calon responden. Kerahasiaan informasi responden dijamin olen peneliti Nursalam, 2009. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan data primer, yang diperoleh langsung dari responden melalui penyebaran kuesioner kepada ibu hamil yang menjadi sampel penelitian dan juga dilakukan pengawasan pada saat responden menjawab kuesioner.

4.5 Instrumen Penelitian

Untuk mengumpulkan data dari responden, peneliti menggunakan instumen berupa kuesioner. Kuesioner ini disusun sendiri oleh peneliti dengan berpedoman pada konsep dan tinjauan teoritis. Kuesioner penelitian terdiri dari data demografi dan pengetahuan. a. Kuesioner Data Demografi Kuesioner data demografi meliputi: inisial nama, umur, riwayat obstetri, tingkat pendidikan, pekerjaan, usia kehamilan dan sumber informasi. Data demografi ini diperlukan untuk membantu peneliti dalam mengukur tingkat pengetahuan ibu hamil tentang asupan zat gizi mikro selama kehamilan. b. Kuesioner Pengetahuan Kuesioner pengetahuan berisi tentang pertanyaan untuk mengidentifikasi pengetahuan responden tentang asupan zat gizi mikro selama kehamilan. Kuesioner ini terdiri dari 29 pertanyaan dengan pilihan jawaban benar diberi skor 2, jawaban salah diberi skor 1 dan jawaban tidak tahu diberi Universitas Sumatera Utara skor 0. Nilai terendah yang mungkin dicapai adalah 0 dan nilai yang tertinggi adalah 58 menggunakan rumus Sudjana 2001 : P = ��� �� �� � Dimana rentang nilai tertinggi – nilai terendah sebesar 58 dan banyak kelas ada 3 yaitu baik, cukup dan kurang. Maka didapat setiap kelas ada sebanyak 19. Dengan menggunakan panjang kelas sebesar 19 dan nilai terendah adalah 0 maka pengetahuan ibu hamil dapat dikategorikan sebagai berikut: – 18 dikategorikan sebagai pengetahuan ibu hamil yang kurang 19 – 38 dikategorikan sebagai pengetahuan ibu hamil yang cukup 39 – 58 dikategorikan sebagai pengetahuan ibu hamil yang baik No Pertanyaan Pengetahuan Nomor Soal 1 Definisi zat gizi mikro 1 2 Jenis zat gizi mikro 2 3 Jumlah zat gizi mikro 3, 4, 5 4 Sumber zat gizi mikro 6, 7, 8, 9, 10, 11 5 Fungsi zat gizi mikro 12, 13, 14, 15 6 Akibat kekurangan zat gizi mikro 16, 17, 18, 19, 20 7 Teknik penyimpanan, pengolahan dan penyajian zat gizi mikro 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28, 29 Universitas Sumatera Utara 4.6 Validitas dan Reliabilitas Instrumen 4.6.1 Uji Validitas