Divisi Kredit Menghitung Jumlah Karyawan yang Efisien dan Efektif

d. Help Desk = 1.063 = 0,91 = 1 orang 1.160 Berdasarkan perhitungan untuk bagian help desk diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan yang ideal untuk bagian ini adalah satu 1 orang. Nilai beban kerja yang berlebihan masih ditangani oleh karyawan itu sendiri dan sebagai imbalan atas pekerjaan tersebut, maka diperlukan peningkatan kompensasi, atau insentif. e. Admin Marketing = 2.770 = 2,38 = 2 orang 1.160 Berdasarkan perhitungan untuk bagian admin marketing diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan yang ideal untuk bagian ini adalah dua 2 orang. Nilai beban kerja yang berlebihan sebaiknya didistribusikan, atau dibagi untuk dua 2 orang agar pekerjaan tersebut dapat dikerjakan secara optimal.

4.7.2 Divisi Kredit

a. Kredit Manager 1 sd 4 = 1.682 + 2.204 + 2.030 + 1.624 = 6.630 1.160 1.160 = 5,71 = 6 orang Berdasarkan perhitungan untuk bagian kredit manager diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan yang ideal untuk bagian ini adalah enam 6 orang. Nilai beban kerja yang berlebihan sebaiknya didistribusikan untuk enam 6 orang karyawan, atau perusahaan bisa membagi beban kerja credit manager dengan mengadakan bagian credit supervisor, sehingga diharapkan bisa meringankan para credit manager dalam melakukan pekerjaan. b. Kredit Analis 1 sd 5 = 868 + 753 + 926 + 733 + 829 1.160 = 4.109 = 3,54 = 3 orang 1.160 Berdasarkan perhitungan untuk bagian credit analis diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan yang ideal untuk bagian ini adalah tiga 3 orang atau dapat dikatakan nilai beban kerja pada bagian ini rendah, atau masih bisa ditangani oleh tiga 3 orang karyawan, dan sebagai imbalan atas pekerjaan tersebut, maka diperlukan peningkatan kompensasi atau insentif. c. Admin Kredit Staf 1 dan2 = 699 + 1.173 = 1.872 = 1,61 = 2 orang 1.160 1.160 Berdasarkan perhitungan untuk bagian admin kredit staf diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan ideal untuk bagian ini adalah satu 1 orang. Nilai beban kerja yang berlebihan masih bisa ditangani oleh satu 1 orang karyawan, dan sebagai imbalan atas pekerjaan tersebut, diperlukan peningkatan kompensasi, atau insentif. d. Admin Penjuaalan Staf = 2.880 = 2,48 = 2 orang 1.160 Berdasarkan perhitungan untuk bagian admin penjualan staf diperoleh hasil bahwa jumlah karyawan yang ideal untuk bagian ini adalah dua 2 orang. Nilai beban kerja yang berlebihan sebaiknya didistribusikan, atau dibagi untuk dua 2 orang karyawan agar pekerjaan tersebut dapat dikerjakan secara optimal. Tetapi perusahaan hanya mempunyai satu 1 orang karyawan, maka perlu dipertimbangkan apabila memang pekerjaan seorang admin penjualan staf memiliki beban kerja tinggi. 4.8. Menganalisis Kinerja Karyawan 4.8.1 Persepsi Responden Terhadap Kinerja