Hipotesis Penelitian KAJIAN PUSTAKA

mengarahkan tingkah lakunya dalam kegiatan pembelajaran kearah tujuan yang ingin dicapai. Salah satu hasil yang ingin dicapai dari pembelajaran adalah peningkatan prestasi belajar. Dari beberapa ahli menyebutkan bahwa fungsi motivasi berfungsi sebagai pendorong usaha dan pencapaian prestasi Sardiman, 2010: 85. Berdasarkan kerangka berfikir di atas, maka dapat digambarkan paradigma penelitian sebagai berikut: Gambar 2. paradigma penelitian Keterangan: X1 = Kompetensi Guru X2 = Fasilitas Belajar Y1 = Motivasi Belajar Y2 = Prestasi Belajar

D. Hipotesis Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah, kajian teoritis, kerangka berpikir dan penelitian-penelitian yang relevan di atas, dapat dikemukakan hipotesis penelitian sebagai jawaban permasalahan yang telah dirumuskan pada bagian pendahuluan, sebagai berikut: X 2 X 1 Y 1 Y 2 1. Ada pengaruh positif kompetensi guru terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. 2. Ada pengaruh positif kompetensi guru terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. 3. Ada pengaruh positif fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. 4. Ada pengaruh positif fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. 5. Ada pengaruh positif motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. 41

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto yaitu penelitian yang mengungkap data tanpa memberikan perlakuan terhadap variabel yang diteliti. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kompetensi guru dan fasilitas belajar terhadap motivasi dan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di MAN Tempel Sleman. Pendekatan yang digunakan dalam analisis data penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pendekatan kuantitatif dugunakan untuk mengukur variabel bebas dan variabel terikat dengan menggunakan angka-angka yang diolah melalui analisis statistik. Penelitian ini lebih pada persepsi siswa tentang kompetensi guru dan fasilitas belajar terhadap motivasi dan prestasi belajar mereka, kerena dalam penelitian ini terdapat variabel perantara yaitu motivasi belajar maka analisis yang dipakai yaitu analisis jalur path analysis. B. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dillakukan di MAN Tempel Sleman yang beralamat di Jl. Magelang Km 17 Ngosit, Margorejo, Tempel Sleman. Penelitian ini dilaksanakan pada 1 April sampai 31 Mei 2014.

Dokumen yang terkait

Hubungan komunikasi guru-siswa dengan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS di MAN 15 Jakarta

2 46 130

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI KEPRIBADIAN GURU, KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN KESIAPAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI (AKUNTANSI) MELALUI MOTIVASI BELAJAR SISWA

0 4 233

PERAN MOTIVASI BELAJAR DALAM MEMEDIASI PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAPHASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI

1 22 170

PRESTASI BELAJAR SISWA DITINJAU DARI FASILITAS BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI Prestasi Belajar Siswa Ditinjau Dari Fasilitas Belajar Dan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas Xi Jurusan Ips Man I Surakarta T

0 1 17

PRESTASI BELAJAR SISWA DITINJAU DARI FASILITAS BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI Prestasi Belajar Siswa Ditinjau Dari Fasilitas Belajar Dan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas Xi Jurusan Ips Man I Surakarta Ta

0 0 14

PENGARUH KOMPETENSI GURU, IKLIM SEKOLAH DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI.

1 2 45

PENGARUH KOMPETENSI GURU, IKLIM SEKOLAH DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI.

0 1 45

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI MAN 2 KOTA BANDUNG.

0 0 40

Pengaruh Kompetensi Guru, Motivasi Belajar dan Fasilitas Belajar terhadap prestasi belajar mata pelajaran ekonomi pada siswa kelas XI IPS SMA NEGERI 1 LASEM JAWA TENGAH Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 13

PENGARUH KOMPETENSI GURU, MOTIVASI BELAJAR, DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI.

1 1 14