baik jumlah butir dalam komponen adalah seimbang. Oleh sebab itu, peneliti melakukan pengguguran item yang sahih agar
seimbang. Berikut adalah sebaran item setelah dilakukan pengguguran item secara manual oleh peneliti dalam proses
pengambilan data :
Tabel 6 Distribusi Item Skala Intensi Pensiun Dini Setelah Pengguguran Item
No. Faktor
Nomor Aitem Jumlah
1. Perilaku
1 1
2. Target
3 1
3. Situasi
6 1
4. Waktu
8
Total
1 4
3. Reliabilitas
Reliabilitas adalah suatu pengujian yang dilakukan untuk mengetahui sejauh mana hasil pengukuran tetap konsisten Siregar,
2013. Reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan metode Alpha Cronbach pada SPSS. Metode Alpha Cronbach digunakan untuk
menghitung reliabilitas suatu tes yang mengukur sikap atau perilaku. Reliabilitas dinyatakan oleh koefisien reliabilitas rxx
’ yang berada dalam rentang angka dari 0 sampai 1,00 Azwar, 2009. Semakin
rendah koefisien reliabilitas mendekati 0 maka semakin rendah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
reliabilitas, dan semakin tinggi koefisien reliabilitas mendekati 1,00 maka semakin tinggi reliabilitas. Azwar 1999 menambahkan bahwa
nilai koefisien reliabilitas atau Alpha Cronbach rxx= 0,600 - 0,800 dianggap cukup berarti.
Koefisien korelasi skala kepemimpinan transformasional setelah melakukan uji coba adalah
α = 0,608. Setelah dilakukan seleksi item dengan memilih 12 item yang baik, maka skala kepemimpinan
transformasional memiliki koefisien korelasi sebesar α = 0,843.
Setelah dilakukan uji coba pada skala pensiun dini didapatkan koefisien korelasi
α = 0,775. Setelah dilakukan seleksi item dengan memilih 4 item yang baik, maka skala intensi pensiun dini memiliki
koefi sien korelasi sebesar α = 0,755.
G.
Metode Analisis 1.
Uji Asumsi a.
Normalitas
Uji normalitas adalah uji yang dilakukan untuk melihat apakah data penilitian berasal dari populasi berdistribusi normal atau tidak.
Data dengan tingkat signifikan 0,05 dapat disimpulkan
berdistribusi normal, dan apabila data dengan tingkat signifikan 0,05 disimpulkan berdistribusi tidak normal Santoso, 2010.
Dalam penelitian ini, uji normalitas dilakukan menggunakan Kolmogrov-Smirnov.