Uji Hipotesis Hasil Penelitian

c. Kesimpulan Uji Asumsi Klasik Dengan melihat hasil Uji Asumsi Klasik maka dapat dilihat kesimpulan dari uji asumsi pada tabel dibawah ini: Tabel V. 11 Kesimpulan Hasil Uji Asumsi Klasik Uji Asumsi Klasik Kesimpulan Uji Multikolinieritas Tidak terjadi Uji Heteroskedastisitas Tidak terjadi Berdasarkan Uji Asumsi Klasik yang telah dilakukan dan didasarkan output yang diperoleh dari olah data yang dilakukan oleh penulis, maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada masalah multikolinieritas dan heteroskedastisitas.

5. Uji Hipotesis

Untuk menguji hipotesis atau menjawab rumusan masalah didasarkan pada hasil analisis regresi linear berganda pada tabel di bawah ini: Tabel V.12 Hasil Uji Hipotesis Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 13.450 7.473 1.800 .000 ETOS KERJA .132 .051 .252 2.581 .014 KEPUASAN KERJA .798 .111 .701 7.179 .000 a. Dependent Variable: PRODUKTIVITAS Sumber: Data Primer, 2016 a. Pengujian Hipotesis 1 Hipotesis 1 menyatakan bahwa ada pengaruh positif etos kerja terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. Untuk menguji hipotesis ini didasarkan pada nilai t hitung . Output di atas menunjukkan bahwa t hitung untuk etos kerja = 2,581. Nilai ini nilai t tabel = 1,683. Karena t hitung t tabel maka dapat disimpulkan bahwa H ditolak dan H a diterima. Artinya, ada pengaruh signifikan positif etos kerja terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. b. Pengujian Hipotesis 2 Hipotesis 2 menyatakan bahwa ada pengaruh positif kepuasan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. Untuk menguji hipotesis ini didasarkan pada nilai t hitung . Output di atas menunjukkan bahwa nilai t hitung untuk kepuasan kerja = 7,179. Nilai ini nilai = t tabel 1,683. Karena t hitung t tabel maka dapat disimpulkan bahwa H ditolak dan H a diterima. Artinya, ada pengaruh signifikan kepuasan kerja positif terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. c. Pengujian Hipotesis 3 Pengujian hipotesis ini didasarkan pada uji F. Hipotesis 3 menyatakan bahwa ada pengaruh positif etos kerja dan kepuasan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. Untuk menguji hipotesis ini didasarkan pada output yang tercantum pada tabel V.13 Tabel V. 13 Uji F ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 3389.984 2 1694.992 38.878 .000 a Residual 1700.301 39 43.597 Total 5090.286 41 a. Predictors: Constant, KEPUASAN KERJA, ETOS KERJA b. Dependent Variable: PRODUKTIVITAS Sumber: Data diolah 2016 Berdasarkan hasil perhitungan uji ANOVA atau F test, diperoleh nilai F hitung . Output di atas menunjukkan bahwa nilai F hitung sebesar 38,878. Nilai PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI ini nilai F tabel = 3,23. Karena F hitung F tabel maka model regresi ini dapat dikatakan baik, artinya etos kerja dan kepuasan kerja dapat digunakan untuk memprediksi produktivitas kerja karyawan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa etos kerja dan kepuasan kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo. Uji R 2 Uji koefisien determinasi R2 dilakukan untuk mengetahui kekuatan pengaruh antara variabel penduga etos kerja dan kepuasan kerja terhadap variabel bergantung produktivitas kerja karyawan. Hasil output R 2 dari SPSS dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel V.14 Uji R 2 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .816 a .666 .649 6.603 a. Predictors: Constant, KEPUASAN KERJA, ETOS KERJA Sumber: Data diolah 2016 Pengaruh etos kerja dan kepuasan kerja terhadap produktivitas kerja karyawan di Pertenunan Desa Boro Kalibawang Kabupaten Kulon Progo didasarkan pada nilai R 2 . Hasil perhitungan menunjukkan nilai R 2 Adjusted Rsqure sebesar 0,649. Artinya, etos kerja dan kepuasan kerja mempunyai kemampuan memprediksi produktivitas sebesar 64,9 dan sisanya yaitu sebesar 35,1 dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

B. Pembahasan Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Komitmen Karyawan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan

1 20 2

Perbedaan prestasi kerja karyawan ditinjau dari tingkat pendidikan, masa kerja, dan motivasi kerja : studi kasus karyawan bagian produki pertenunan ATBM `Santa Maria` Boro, Banjarsari, Kalibawang, Kulon Progo.

0 1 125

Hubungan antara motivasi kerja, disiplin kerja, dan pengalaman kerja dengan produktivitas kerja karyawan : studi kasus pada Perusahaan Pertenunan Santa Maria Boro Banjar Asri, Kalibawang, Kulon Progo, Yogyakarta.

0 0 155

Analisis kebutuhan tenaga kerja dan efisiensi biaya tenaga kerja : studi kasus pada Perusahaan Pertenunan Santa Maria di Boro, Banjar Asri, Kalibawang, Kulon Progo.

0 0 119

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9

PERBEDAAN PRESTASI KERJA KARYAWAN DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN, MASA KERJA, DAN MOTIVASI KERJA Studi Kasus : Karyawan Bagian Produksi Pertenunan ATBM “Santa Maria” Boro, Banjarasri, Kalibawang, Kulon Progo SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Sy

0 0 123

Pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas karyawan berdasarkan persepsi karyawan bagian tenun : studi kasus pertenunan Santa Maria Boro, Banjarsari, Kalibawang, Kulon Progo - USD Repository

0 0 129

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

2 0 123

Pengaruh pendidikan, motivasi, disiplin kerja, sikap kerja, dan lingkungan kerja terhadap produktivitas karyawan : studi kasus pada Pertenunan Santa Maria Boro, Kalibawang, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 0 152

Pengaruh persepsi karyawan pada lingkungan kerja terhadap semangat kerja karyawan : Studi kasus pada karyawan Perusahaan Pertenunan St Maria Boro, Kalibawang, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 0 132