Rumusan Masalah Tujuan Penulisan Manfaat Penulisan Metode Penulisan

6

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Apa yang dimaksud dengan panggilan katekis dalam konteks hidup menjemaat? 2. Apa yang dimaksud dengan hidup menggereja? 3. Sejauhmana mahasiswa Prodi IPPAK sudah terlibat dalam hidup menggereja guna menanggapi panggilannya sebagai katekis? 4. Apa peranan kegiatan hidup menggereja bagi mahasiswa IPPAK dalam proses menanggapi panggilan sebagai katekis?

C. Tujuan Penulisan

Berdasarkan rumusan-rumusan masalah di atas, dapat dirumuskan tujuan sebagai berikut: 1. Menjelaskan pengertian panggilan katekis beserta tugas dan tanggung jawabnya. 2. Menjelaskan pengertian hidup menggereja. 3. Menguraikan bentuk-bentuk keterlibatan hidup menggereja mahasiswa dalam rangka menanggapi panggilannya sebagai katekis. 4. Menerangkan peranan kegiatan hidup menggereja bagi proses menanggapi panggilan sebagai katekis.

D. Manfaat Penulisan

Berdasarkan pemaparan tujuan di atas, manfaat-manfaat yang dapat diambil sebagai berikut: 7

1. Bagi mahasiswa IPPAK

Penulisan ini dapat menjadi masukan guna meningkatkan keterlibatan hidup menggereja bagi mahasiswa agar semakin memantapkan dalam menanggapi panggilannya sebagai katekis.

2. Bagi penulis

Mengkondisikan penulis untuk mampu berpikir secara kritis dan sistematis dalam menuangkan gagasan secara jelas dan baik. Menambah pengetahuan serta wawasan mengenai pentingnya terlibat dalam hidup menggereja sehingga penulis semakin dimantapkan untuk menjadi seorang katekis.

3. Bagi Prodi IPPAK

Prodi IPPAK semakin menyadari pentingnya memberi support dan pendampingan sejak dini kepada mahasiswa melalui proses-proses kegiatan kuliah dalam rangka memupuk panggilan sebagai katekis.

E. Metode Penulisan

Dalam penulisan ini metode yang dipakai adalah deskriptif analisis yaitu mengambil data melalui kuesioner dan studi pustaka, kemudian data tersebut dianalisis, ditarik suatu kesimpulan serta merancang suatu program kegiatan rekoleksi sebagai upaya meningkatkan kesadaran mahasiswa akan panggilan dan perannya dalam kegiatan hidup menggereja.

F. Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

Pengaruh mata kuliah program pengalaman lapangan pendidikan Agama Katolik paroki terhadap panggilan mahasiswa menjadi seorang Katekis di program studi Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

3 45 136

Pengaruh Ekaristi terhadap perkembangan hidup rohani mahasiswa Program Studi Ilmu Pendidikan KeKhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma sebagai calon katekis.

2 20 241

Peranan doa meditasi bagi peningkatan penghayatan hidup rohani para mahasiswa Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 5 168

Usaha meningkatkan mutu renungan harian di program studi Pendidikan Agama katolik untuk pembinaan spiritualitas katekis bagi mahasiswa Pendidikan Agama Katolik, Universitas Sanata Dharma Yogyakart

0 11 138

Peranan perencanaan pengajaran bagi pelaksanaan mengajar mahasiswa Program Pengalaman Lapangan (PPL) Pendidikan Agama Katolik (PAK) pendidikan menengah Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik (IPPAK) Sanata Dharma tahun ajaran 20

0 2 109

Retret model shared christian praxis sebagai upaya meningkatkan keterlibatan hidup menggereja bagi mahasiswa Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD

0 3 197

Peranan teater rakyat dalam memperkembangkan kesadaran sosial mahasiswa Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 131

Upaya pengembangan pendampingan spiritualitas mahasiswa-mahasiswi calon katekis di Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 1 230

Peranan perencanaan pengajaran bagi pelaksanaan mengajar mahasiswa Program Pengalaman Lapangan (PPL) Pendidikan Agama Katolik (PAK) pendidikan menengah Program Studi Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik (IPPAK) Sanata Dharma tahun ajaran 20

0 1 107

Pembinaan spiritualitas di program studi IImu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata Dharma Yogyakarta sebagai upaya membantu mahasiswa dalam menanggapi panggilannya sebagai katekis - USD Repository

0 2 167