Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut : ”Apakah ada perbedaan emotion focused coping dalam hubungan interpersonal antara remaja yang mengikuti les musik klasik dan tidak mengikuti les musik klasik?”

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada perbedaan emotion focused coping dalam hubungan interpersonal antara remaja yang mengikuti les musik klasik dan tidak mengikuti les musik klasik.

D. Manfaat Penelitian

1. Manfaat teoritis a. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi perkembangan ilmu psikologi, khususnya psikologi perkembangan, dalam hal perkembangan remaja, khususnya terkait dengan emotion focused coping dalam hubungan interpersonal yang menjadi salah satu tugas dalam masa perkembangan tersebut b. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi salah satu bahan referensi ataupun sumber informasi dalam mengembangkan penelitian sejenis selanjutnya 2. Manfaat praktis a. Bagi remaja, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran dan pemahaman tentang perbedaan emotion focused coping pada remaja yang mengikuti les musik klasik dan tidak mengikuti les musik klasik sehingga apabila penelitian ini terbukti, dapat menjadi bahan pertimbangan untuk mengikuti les musik klasik b. Bagi orangtua, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan pemahaman tentang emotion focused coping dalam hubungan interpersonal pada remaja yang mengikuti les musik klasik dan remaja yang tidak mengikuti les musik klasik, serta memberikan sumbangan positif bagi orangtua untuk peran sertanya dalam pendampingan remaja. c. Bagi pembaca, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan atau menambah pengetahuan dan pemahaman tentang perbedaan emotion focused coping pada remaja yang mengikuti les musik klasik dan tidak mengikuti les musik klasik , khususnya dalam hubungan interpersonal.

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN STRATEGY EMOTION FOCUSED COPING DAN AGGRESSIVE DRIVING PADA REMAJA

5 16 70

KECERDASAN EMOSI PADA REMAJA YANG MENGIKUTI LES MUSIK DI WILAYAH SEMARANG BARAT

0 6 120

PERBEDAAN PEMAHAMAN MORAL ANTARA SISWA YANG MENGIKUTI EKSKUL ROHIS DAN YANG TIDAK MENGIKUTI Perbedaan Pemahaman Moral Antara Siswa Yang Mengikuti Ekskul Rohis dan Yang Tidak Mengikuti Ekskul Rohis.

0 3 17

PERBEDAAN PEMAHAMAN MORAL ANTARA SISWA YANG MENGIKUTI EKSKUL ROHIS DAN YANG TIDAK MENGIKUTI Perbedaan Pemahaman Moral Antara Siswa Yang Mengikuti Ekskul Rohis dan Yang Tidak Mengikuti Ekskul Rohis.

0 3 17

PENDAHULUAN Perbedaan Pemahaman Moral Antara Siswa Yang Mengikuti Ekskul Rohis dan Yang Tidak Mengikuti Ekskul Rohis.

0 2 10

PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN ANTARA SISWA KELAS X YANG MENGIKUTI DENGAN YANG TIDAK MENGIKUTI Perbedaan Tingkat Kecemasan Antara Siswa Kelas X Yang Mengikuti Dengan Yang Tidak Mengikuti Bimbingan Belajar Dalam Menghadapi Ujian Semester Di SMA N 1 Gubug.

0 1 14

PERBANDINGAN PERKEMBANGAN IKAN KOMET YANG DIPERDENGARKAN MUSIK KLASIK DAN MUSIK ROCK.

1 1 27

Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Yang Mengikuti Les Privat Dan Siswa Yang Mengikuti Les Kelompok Pada Siswa-Siswi Kelas III,IV Dan V SDK STELLA MARIS Surabaya - Ubaya Repository

0 0 1

PERBEDAAN PERILAKU KESEHATAN REPRODUKSI ANTARA REMAJA YANG MENGIKUTI DAN TIDAK MENGIKUTI PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA DI SMA 1 SEWON

0 0 10

PERBEDAAN EMOTION FOCUSED COPING DALAM HUBUNGAN INTERPERSONAL ANTARA REMAJA YANG MENGIKUTI LES MUSIK KLASIK DAN YANG TIDAK MENGIKUTI LES MUSIK KLASIK Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi Program Studi Psikol

0 0 161