Kajian Penelitian yang Relevan

Berdasarkan uraian di atas maka dapat ditegaskan bahwa salah satu fungsi hasil belajar siswa diantaranya ialah siswa dapat mencapai prestasi yang maksimal sesuai dengan kapasitas yang mereka miliki, serta siswa dapat mengatasi berbagai macam kesulitan belajar yang mereka alami. Aktivitas siswa mempunyai peranan yang sangat penting dalam proses belajar mengajar, tanpa adanya aktivitas siswa maka proses belajar mengajar tidak akan berjalan dengan baik, akibatnya hasil belajar yang dicapai siswa rendah. Untuk mengetahui keberhasilan proses dan hasil belajar siswa digunakan alat penilaian untuk mengetahui sejauh mana tujuan yang telah ditetapkan tercapai atau tidak. Hasil belajar yang berupa aspek kognitif, aspek afektif, dan aspek psikomotorik menggunakan alat penilaian yang berbeda-beda. Untuk aspek kognitif digunakan alat penilaian yang berupa tes, sedangkan untuk aspek afektif digunakan alat penilaian yaitu skala sikap ceklist untuk mengetahui sikap siswa dalam mengikuti pembelajaran, dan aspek psikomotorik digunakan lembar observasi. Dari uraian di atas dapat disimpulkan hasil belajar merupakan hasil akhir dari proses kegiatan belajar siswa dari seluruh kegiatan siswa dalam mengikuti pembelajaran di kelas dan menerima suatu pelajaran untuk mencapai kompetensi yang berupa aspek kognitif yang diungkapkan dengan menggunakan suatu alat penilaian yaitu tes evaluasi dengan hasil yang dinyatakan dalam bentuk nilai, aspek afektif yang menunjukkan sikap siswa dalam mengikuti pembelajaran, dan aspek psikomotorik yang menunjukkan keterampilan dan kemampuan bertindak siswa dalam mengikuti pembelajaran.

7.4. Kajian Penelitian yang Relevan

Admin, 2011 Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Banyuasin I Dalam Pembelajaran Menyimak Berita Melalui Model Pembelajaran Cooperatif Script Berdasarkan judul di atas dapat diketahui bahwa dalam peningkatan hasil belajar siswa kelas VII SMP Negeri 2 Banyuasin I dapat meningkat dikarenakan dalam pembelajaran menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Penelitian tersebut dilakukan oleh Admin, Subjek penelitian berjumlah 30 orang. Pengumpulan data menggunakan tes dan pengamatan. Data dianalisis dengan melihat ketuntasan belajar siswa secara klasikal yaitu 85 siswa mendapat skor ≥ 65. Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Cooperative Script dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran menyimak berita. Hal ini terbukti dari adanya peningkatan rata-rata hasil tes siklus 1 diketahui 73,17 dan hasil tes siklus 2 rata-rata 76,83. Ditinjau dari pencapaian ketuntasan belajar siswa pada siklus 1 diperoleh 80 dan siklus 2 diperoleh 90. Dengan demikian, ketuntasan belajar siswa mengalami peningkatan dari siklus 1 ke siklus 2 sebesar 10.berdasarkan penelitian tersebut maka terbukti bahwa peningkatan hasil belajar siswa dalam pembelajaran menyimak dikarenakan dalam pembelajaran peneliti menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Maka dapat disimpulkan melalui pembelajaran cooperatif script dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. Delita 2011 menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar ips melalui model pembelajaran Cooperatif Script dengan media gambar pada siswa kelas IV SDN Mangunsari 01 Salatiga. Berdasarkan judul di atas dapat diketahui bahwa dalam pembelajaran IPS peningkatan hasil belajar siswa kelas IV SDN Mangunsari 01 Salatiga dapat meningkat dikarenakan dalam pembelajaran menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Penelitian tersebut dilakukan oleh Delita, subjek penelitiannya berjumlah 40 orang. Pengumpulan data menggunakan tes dan pengamatan. Data dianalisis dengan melihat ketuntasan belajar siswa secara klasikal yaitu 80 siswa mendapat skor ≥ 70. Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Cooperative Script dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran menyimak berita. Hal ini terbukti dari adanya peningkatan rata-rata hasil tes siklus 1 diketahui 75,10 dan hasil tes siklus 2 rata-rata 78,65. Ditinjau dari pencapaian ketuntasan belajar siswa pada siklus 1 diperoleh 85 dan siklus 2 diperoleh 93. Dengan demikian, ketuntasan belajar siswa mengalami peningkatan dari siklus 1 ke siklus 2 sebesar 8. Berdasarkan penelitian tersebut maka terbukti bahwa peningkatan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS dikarenakan dalam pembelajaran peneliti menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Berdasarkan penelitian tersebut maka terbukti bahwa peningkatan hasil belajar siswa dikarenakan dalam pembelajaran peneliti menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Maka dapat disimpulkan melalui pembelajaran cooperatif script dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Penerapan model pembelajaran Cooperative Script untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar dan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas XI- IPA SMA Taman Madya Malang. Setelah dilakukan analisa data dengan perhitungan koefisien korelasi, didapatkan hasil koefisien korelasi sebesar 0,410 yang termasuk ke dalam kategori cukup kuat, koefisien determinasi sebesar 16,5. Hal ini menunjukkan bahwa prestasi belajar siswa hanya dipengaruhi oleh faktor penggunaan model pembelajaran Cooperative Script sebesar 16,5, sedangkan sisanya 83,5 dipengaruhi oleh faktor lain misalnya minat, motivasi, lingkungan sekolah, lingkungan keluarga, serta lingkungan masyarakat, Melalui pengujian uju t statisrik didapatkan hasil terhitung sebesar 2,243, karena terhitung 2,243 tabel 1,699 dengan taraf signifikan 0,05, hal ini menunjukkan bahwa penggunaan model pembelajaran Cooperative Script berpengaruh positif terhadap ptestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Dengan demikian hipotesis penelitian yang diajukan sebelumnya yaitu: Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Script Berpengaruh Positif Terhadap Prestasi Belajar Siswa terbukti kebenarannya. Berdasarkan judul di atas dapat diketahui bahwa dalam pembelajaran Biologi peningkatan hasil belajar siswa kelas Kelas XI-IPA SMA Taman Madya Malang dapat meningkat dikarenakan dalam pembelajaran menggunakan model pembelajaran Cooperative Script . Penelitian tersebut dilakukan oleh Kusumawati, berdasarkan penelitian tersebut maka terbukti bahwa peningkatan hasil belajar siswa dikarenakan dalam pembelajaran peneliti menggunakan model pembelajaran Cooperative Script .

7.5. Kerangka Berpikir

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Penerapan Pembelajaran Outdoor Activities pada Mata Pelajaran IPA Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. T1 292008271 BAB II

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Penggunaan Metode Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Penggunaan Metode Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa T1 292008530 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Penggunaan Metode Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa T1 292008530 BAB IV

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Penggunaan Metode Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa T1 292008530 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Efektivitas Penggunaan Metode Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa

0 0 80

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Metode Pembelajaran Kontekstual Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Mata Pelajaran IPA T1 292008269 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Metode Pembelajaran Kontekstual Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Mata Pelajaran IPA T1 292008269 BAB II

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Metode Pembelajaran Kontekstual Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Mata Pelajaran IPA T1 292008269 BAB IV

0 0 15

EFEKTIFITAS PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

0 1 6