Panas masuk Panas keluar

298 363. 363 298. = ΔH f o CH 3 COOC 3 H 7 l + H 2 O l - ΔH f o CH 3 COOH l + C 3 H 7 OH l Tabel B.12 Perhitungan ∆H o Rx 298,15 K Komponen ΔH f o kJkmol ∆H o Rx 298,15 K kJ CH 3 COOH -435.257 - 8931.325588 C 3 H 7 OH -301.0315 - 6177.063984 H 2 SO 4 -811.51 CH 3 COOC 3 H 7 -466.257 - 9567.435043 H 2 O -286.944 - 5887.993276 Total - 347.0387472 ∆H reaktan Perubahan entalpi reaktan dari 363.15 K ke 298,15 K dapat ditentukan dengan menggunakan persamaan berikut : ΔH R = Cp Reaktan dT Hasil perhitungan perubahan entalpi reaktan dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel B.13 Perhitungan ∆H o reaktan Komponen ∆H o reaktan kJkmol n kmol ∆H reaktan kJ CH 3 COOH 8674.452844 36.64224973 317851.4674 C 3 H 7 OH 9744.417759 36.64224973 357057.389 H 2 SO 4 9382.482538 20.51965985 192525.3502 Total 73.28449947 674908.8564 ∆H produk Perubahan entalpi produk dari 298,15 K ke 363.15 K dapat ditentukan dengan menggunakan persamaan berikut: ΔH P = Cp Produk dT Hasil perhitungan perubahan entalpi produk dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel B.14 Perhitungan ∆H o produk Komponen ∆H o produk kJkmol n kmol ∆H produk kJ CH 3 COOC 3 H 7 13300.38955 20.51965985 272919.4694 H 2 O 4888.78746 20.51965985 100316.2558 Total 41.0393197 373235.7252 Sehingga : ∆H reaksi = ∆H o Rx 298,15 K + ∆H o produk - ∆H o reaktan = -347.0387472+ 373235.7252- 674908.8564 = -302020.17 kjjam

b. Menghitung Jumlah Cooling Water yang Digunakan

Karena kondisi operasi temperatur harus dijaga tetap pada 90 ºC sedang reaksi di reaktor merupakan reaksi eksotermis yang melepas panas, Maka panas berlebih tersebut harus diserap atau disebut panas serap. Q serap = Q in + Q reaksi + Q out Q serap = 4428.17008 + - 4428.17008+ 302020.17 Q serap = 302020.17 kJjam Q serap merupakan beban panas yang diterima pendingin untuk mendinginkan reaktor agar suhu tetap terjaga pada 90 ºC adalah 302020.17 kJjam Menghitung jumlah air pendingin Untuk menjaga agar temperatur di reaktor tetap 90 o C maka dibutuhkan dibutuhkan pendingin yang harus ditransfer ke sistem. Media pendingin yang digunakan adalah cooling water, yaitu masuk pada T = 30 o C 303,15 K dan keluar pada 45 o C 318,15 K . Maka jumlah cooling water yang dibutuhkan adalah: T in = 30 o C 303,15 K T out = 45 o C 318,15 K