Pengungkapan Definisi Dasar Pengaturan

P e d o m a n A k u n t a n s i P e r b a n k a n I n d o n e s i a I 155 Bab XII I E k u i t a s b. Jika sebelumnya STRES bersaldo debet, kemudian hasil pengalihan dari transaksi restrukturisasi berikutnya lebih besar dari jumlah tercatat: Db. Kewajiban yang terkait Db. KasRekening…Giro BI Kr. Aset yang terkait Kr. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali STRES baru mengurangi nilai saldo debet STRES sebelumnya 4. Pada saat terjadinya peristiwa kuasi-reorganisasi yang menyebabkan tereliminasinya saldo STRES: a. Jika sebelumnya STRES bersaldo kredit: Db. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali Kr. Saldo laba - defisit b. Jika sebelumnya STRES bersaldo debet: Db. Saldo laba - defisit Kr. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali 5. Pada saat hilangnya status sepengendalian; atau pelepasan aset, kewajiban dan instrumen kepemilikan kepada pihak yang tidak sepengendali: a. Jika sebelumnya STRES bersaldo kredit: Db. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali Kr. Keuntungan b. Jika sebelumnya STRES bersaldo debet: Db. Kerugian Kr. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali

F. Pengungkapan

Hal-hal yang harus diungkapkan, antara lain: 1. Jenis, nilai buku, dan harga pengalihan aset, kewajiban, saham, atau instrumen; 2. Kepemilikan lainnya yang dialihkan; 3. Tanggal transaksi restrukturisasi antara entitas sepengendali; 4. Nama entitas terkait; 5. Metode akuntansi yang digunakan. 156 I P e d o m a n A k u n t a n s i P e r b a n k a n I n d o n e s i a Bab XII I E k u i t a s

4.3. Selisih Transaksi Perubahan Ekuitas Perusahaan AnakPerusahaan Asosiasi

A. Definisi

Transaksi perubahan ekuitas perusahaan anakperusahaan asosiasi adalah transaksi perubahan ekuitas perusahaan anakperusahaan asosiasi yang tidak berasal dari transaksi antara investor dan perusahaan anakperusahaan asosiasi.

B. Dasar Pengaturan

1. Apabila nilai ekuitas anak perusahaanperusahaan asosiasi yang menjadi bagian perusahaan investor sesudah transaksi perubahan ekuitas anak perusahaan perusahaan asosiasi berbeda dengan nilai ekuitas anak perusahaanperusahaan asosiasi yang menjadi bagian perusahaan investor sebelum transaksi perubahan ekuitas anak perusahaanperusahaan asosiasi, maka perbedaan tersebut, oleh investor diakui sebagai bagian dari ekuitas dengan akun “Selisih Transaksi Perubahan Ekuitas Anak PerusahaanPerusahaan Asosiasi.” PSAK 40: Paragraf 6 2. Pada saat pelepasan investasi yang bersangkutan, jumlah selisih transaksi perubahan ekuitas anak perusahaanperusahaan asosiasi yang terkait diakui sebagai pendapatan atau beban dalam periode yang sama pada waktu keuntungan atau kerugian pelepasan diakui. PSAK 40: Paragraf 7. C. Penjelasan 1. Transaksi yang mengubah ekuitas perusahaan anakperusahaan asosiasi antara lain: a. Transaksi yang mengubah persentase kepemilikan investor pada perusahaan anakperusahaan asosiasi: 1 Transaksi antara perusahaan anakperusahaan asosiasi dengan investor: a Perusahaan anakperusahaan asosiasi menjual saham tambahan kepada investor, b Perusahaan anakperusahaan asosiasi memperoleh kembali saham beredar yang dimiliki oleh investor. 2 Transaksi antara perusahaan anakperusahaan asosiasi dengan pihak ketiga selain investor: P e d o m a n A k u n t a n s i P e r b a n k a n I n d o n e s i a I 157 Bab XII I E k u i t a s a Perusahaan anakperusahaan asosiasi menjual saham tambahan kepada pihak ketiga; b Perusahaan anakperusahaan asosiasi memperoleh kembali saham beredar yang dimiliki oleh pihak ketiga. b. Transaksi yang tidak mengubah persentase kepemilikan investor pada perusahaan anakperusahaan asosiasi, misalnya perusahaan anak perusahaan asosiasi melakukan revaluasi aset tetap sehingga muncul akun selisih penilaian kembali aset tetap. 2. Bagian ini hanya mencakup perlakuan akuntansi untuk perubahan nilai investasi bank sebagai investor pada perusahaan anakperusahaan asosiasi akibat adanya perubahan ekuitas perusahaan anakperusahaan asosiasi yang bukan berasal dari transaksi antara bank dan perusahaan anakperusahaan asosiasi, atau akibat transaksi perusahaan anakperusahaan asosiasi dengan pihak ketiga. 3. Pada hakekatnya, perusahaan anakperusahaan asosiasi merupakan bagian bank sebagai investor, karena itu perubahan ekuitas perusahaan anak perusahaan asosiasi yang tidak berasal dari transaksi antara bank dan perusahaan anakperusahaan asosiasi juga diperlakukan sebagai perubahan ekuitas di bank.

D. Perlakuan Akuntansi