Indeks Produktivitas Total Analisa Hasil Pengukuran Produktivitas Dengan Metode Marvin E Mundel

0,00 50,00 100,00 150,00 200,00 250,00 300,00 350,00 J an- 06 F eb- 06 M a r-0 6 A p r-0 6 M ei -06 J un- 06 J ul -06 A gus t- 06 S ep- 06 O k t-0 6 N op- 06 D es -06 J an- 07 F eb- 07 M a r-0 7 A p r-0 7 M ei -07 J un- 07 J ul -07 A gus t- 07 S ep- 07 O k t-0 7 N op- 07 D es -07 J an- 08 F eb- 08 M a r-0 8 A p r-0 8 M ei -08 J un- 08 J ul -08 A gus t- 08 S ep- 08 O k t-0 8 N op- 08 D es -08 Depresiasi Material Tenaga Kerja Energi Maintenence Gambar 6.6. Gabungan Indeks Produktivitas Dari grafik diatas dapat dilihat kecenderungan yang terjadi bahwa indeks produktivitas yang sering mengalami kenaikan selama periode pengukuran adalah indeks produktivitas energi tetapi pada pada akhir desember 2008 produktivitasnya terus menurun. Pada grafik terlihat bahwa indeks produktivitas mengalami fluktuasi. Jika dibandingkan dengan produktivitas yang lain, produktivitas yang terendah adalah produktivitas tenaga kerja. Hal ini menunjukkan bahwa input tenaga kerja mengalami pemborosan untuk itu perlu diberi perhatian yang khusus oleh pihak perusahaan.

6.1.2. Indeks Produktivitas Total

Indeks produktivitas total diperoleh dari perbandingan antara seluruh keluaran yaitu produk dengan masukan yaitu material, tenaga kerja, depresiasi, energi dan maintenance. Grafik indeks produktivitas hasil pengukuran dengan metode Marvin E. Mundel pada PTPN IV PKS Pabatu dapat dilihat pada gambar 6.7.berikut: 0,00 50,00 100,00 150,00 200,00 250,00 Jan- 06 F e b- 06 M ar -06 Ap r-0 6 M ei -06 Jun- 06 Jul -06 Ag u st -0 6 S ep -06 O kt -0 6 N op- 6 D es -06 Jan- 07 F e b- 07 M ar -07 Ap r-0 7 M ei -07 Jun- 07 Jul -07 Ag u st -0 7 S ep -07 O kt -0 7 N op- 7 D es -07 Jan- 08 F e b- 08 M ar -08 Ap r-0 8 M ei -08 Jun- 08 Jul -08 Ag u st -0 8 S ep -08 O kt -0 8 N op- 8 D es -08 Gambar 6.7.Indeks Produktivitas PKS PTPN IV PKS Pabatu Dengan Metode Marvin E. Mundel Berdasarkan gambar 6.7. tersebut dapat dilihat bahwa secara keseluruhan indeks produktivitas PKS Pabatu mengalami peningkatan tetapi beberapa periode mengalami penurunan. Pada awal jauari 2006 periode dasar- april 2006 indeks mengalami penurunan tetapi pada juli 2007 - april 2008 indeks mengalami peningkatan.Pada bulan juni - september produktivitas kembali meningkat dan pada september 2007 – april juga mengalami peningkatan. Indeks tertinggi terjadi pada bulan oktober 2007 sebesar 231,24. Hal ini terjadi karena besarnya biaya masukan input pada bulan oktober 2007 dapat di imbangi dengan jumlah keluaran yang ada pada bulan agustus 2008 dimana hal tersebut berpengaruh terhadap indeks produktivitas perusahaan. Sedangkan indeks terendah terjadi pada bulan juni 2006 sebesar 59,83. Hal ini dapat dilihat dari indeks produktivitas perusahaan yang berada dibawah 100 dan nilainya semakin menurun. Hal ini mengindikasikan bahwa produktivitas menurun. Untuk lebih meningkatkan produktivitas perusahaan dan mencegah terjadinya penurunan kinerja perusahaan yang berkelanjutan maka perlu diadakan upaya untuk peningkatan produktivitas. 6.1.3.Analisa Pengaruh Agregat Output dan Resources Input Partial Untuk menganalisa sejauh mana pengaruh agregat output dan resources input partial terhadap indeks produktivitas maka digambarkan grafik perkembangan agregat output dan resources input partial selama periode pengukuran yang dapat dilihat pada gambar 6.8. berikut: 5.000.000.000 10.000.000.000 15.000.000.000 20.000.000.000 25.000.000.000 30.000.000.000 J an- 06 F eb- 06 M ar -06 Ap r-0 6 M ei -06 J un- 06 J ul -06 A gus t- 06 S ep- 06 O k t- 06 N op- 06 D es -06 J an- 07 F eb- 07 M ar -07 Ap r-0 7 M ei -07 J un- 07 J ul -07 A gus t- 07 S ep- 07 O k t- 07 N op- 07 D es -07 J an- 08 F eb- 08 M ar -08 Ap r-0 8 M ei -08 J un- 08 J ul -08 A gus t- 08 S ep- 08 O k t- 08 N op- 08 D es -08 Agregat Output Resources Input Gambar 6.8.Grafik Perkembangan Agregat Output dan Resources Input Partial Berdasarkan gambar 6.8. Dapat dilihat bahwa agregat outputnya cenderung meningkat pada setiap periode tetapi kenaikan output juga diikuti dengan kenaikan inputnya, secara umum pada tahun 2006,2007,2008 peningkatan ataupun penurunan agregat output sebanding dengan peningkatan ataupun penurunan resources input. Hal ini mengindikasikan bahwa perkembangan pengeluaran dan masukan biaya stabil tetapi pada akhir tahun 2008 terlihat bahwa agregat output dan resources input semakin menurun.

6.2. Perencanaan Peningkatan Produktivitas Perusahaan