Deskripsi Variabel Penelitian Hasil Penelitian 1. Deskripsi Karakteristik Responden

disebabkan 30 kuesioner dianggap tidak layak untuk dianalisis. Tingkatan jenjang karier dealer seharusnya 140 responden menjadi 111 responden, team captain seharusnya 7 responden menjadi 6 responden, sedangkan pada tingkatan jenjang karier manager dan group manager tidak ada pengurangan atau perubahan.

4.2.2. Deskripsi Variabel Penelitian

a. Variabel gaya kepemimpinan Jawaban responden untuk indikator-indikator variabel gaya kepemimpinan X1 dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 4.4: Frekuensi Hasil Jawaban Responden Mengenai Gaya Kepemimpinan No Pernyataan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 1 Pimpinan Distributor di tempat saya bekerja, memberikan imbalan hadiah saat saya melampaui targetchallenge yang ditetapkan 2 13 62 53 130 2 10 48 41 100 2 Pimpinan Distributor di tempat saya bekerja, mengajak sales forcenya untuk memecahkan masalah dengan rasional, teliti dan cerdas 1 48 64 17 130 1 37 49 13 100 Sumber: data kuesioner diolah 1. Indikator pertama dari gaya kepemimpinan, yaitu kepemimpinan transaksional, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 62 responden atau 48, kemudian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber terbanyak kedua terdapat pada skor 5 dengan jumlah responden 53 atau 41. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 48 nya atau 62 responden menjawab setuju dan 41 atau 53 responden menjawab sangat setuju. 2. Indikator kedua dari gaya kepemimpinan, yaitu kepemimpinan transformasional, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 64 atau 49, kemudian terbanyak kedua pada skor 3 dengan jumlah responden 48 atau 37. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 49 nya atau 64 responden menjawab setuju dan 37 atau 48 responden menjawab netral. b. Variabel Motivasi Jawaban responden untuk indikator-indikator variabel motivasi X2 dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Tabel 4.5: Frekuensi Hasil Jawaban Responden Mengenai Motivasi No Pernyataan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 1 Pendapatan saya di Tupperware sudah sesuai dengan harapan 6 26 70 25 3 130 5 20 54 19 2 100 2 PT. Asta Kencana Cemerlang sebagai distributor Tupperware memberikan kepastian ketersediaan barang 39 47 34 10 130 30 36 26 8 100 3 Saya perlu membina hubungan yang akrab antar rekan kerja 23 75 32 130 18 58 25 100 4 Pimpinan Distributor PT. Asta Kencana Cemerlang dan rekan kerja memberikan pujian atas prestasi kerja saya 2 2 41 66 19 130 2 2 32 51 15 100 5 PT. Asta Kencana Cemerlang memberikan kesempatan untuk mengembangkan kemampuan contoh: pelatihan atau training 4 32 69 25 130 3 25 53 19 100 Sumber: data kuesioner diolah 1. Indikator pertama dari motivasi, yaitu kebutuhan fisiologisfisik, mendapat respon terbanyak pada skor 3 dengan jumlah responden sebanyak 70 responden atau 54, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 2 dengan jumlah responden 26 atau 20. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 54 nya atau 70 responden menjawab netral dan 20 atau 26 responden menjawab tidak setuju. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 2. Indikator kedua dari motivasi, yaitu kebutuhan keamanan dan rasa aman, mendapat respon terbanyak pada skor 3 dengan jumlah responden sebanyak 47 responden atau 36, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 2 dengan jumlah responden 39 atau 30. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 36 nya atau 47 responden menjawab netral dan 30 atau 39 responden menjawab tidak setuju. 3. Indikator ketiga dari motivasi, yaitu kebutuhan sosial, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 75 responden atau 58, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 5 dengan jumlah responden 32 atau 25. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 58 nya atau 75 responden menjawab setuju dan 25 atau 32 responden menjawab sangat setuju. 4. Indikator keempat dari motivasi, yaitu kebutuhan penghargaan, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 66 responden atau 51, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah responden 41 atau 32. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 51 nya atau 66 responden menjawab setuju dan 32 atau 41 responden menjawab netral. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 5. Indikator kelima dari motivasi, yaitu kebutuhan aktualisasi diri dan pemenuhan diri, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 69 responden atau 53, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah responden 32 atau 25. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 53 nya atau 69 responden menjawab setuju dan 25 atau 32 responden menjawab netral. c. Variabel Kepuasan Kerja Jawaban responden untuk indikator-indikator variabel kepuasan kerja Y dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 4.6: Frekuensi Hasil Jawaban Responden Mengenai Kepuasan Kerja No Pernyataan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 1 Pekerjaan yang saya kerjakan adalah pekerjaan menantang 4 2 30 65 29 130 3 2 23 50 22 100 2 Imbalan yang saya peroleh sudah sesuai dengan pekerjaan yang dikerjakan 19 56 44 11 130 15 43 34 8 100 3 Kondisi kerja di PT. Asta Kencana Cemerlang sangat baik dan memuaskan 4 41 52 33 130 3 32 40 25 100 4 Hubungan kerja dengan rekan sekantor sangat baik dan memuaskan 2 34 50 44 130 2 26 38 34 100 5 Pekerjaan saya sudah sesuai dengan keinginan 19 72 34 5 130 15 55 26 4 100 Sumber: data kuesioner diolah Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 1. Indikator pertama dari kepuasan kerja, yaitu pekerjaan yang menantang, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 65 responden atau 50, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah responden 30 atau 23. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 50 nya atau 65 responden menjawab setuju dan 23 atau 30 responden menjawab netral. 2. Indikator kedua dari kepuasan kerja, yaitu imbalan yang pantas, mendapat respon terbanyak pada skor 3 dengan jumlah responden sebanyak 56 responden atau 43, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 4 dengan jumlah responden 44 atau 34. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 43 nya atau 56 responden menjawab netral dan 34 atau 44 responden menjawab setuju. 3. Indikator ketiga dari kepuasan kerja, yaitu kondisi kerja, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 52 responden atau 40, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah resonden 41 atau 32. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 40 nya atau 52 responden menjawab setuju dan 32 atau 41 responden menjawab netral. 4. Indikator keempat dari kepuasan kerja, yaitu hubungan kerja, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber responden sebanyak 50 responden atau 38, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 5 dengan jumlah responden 44 atau 34. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 38 nya atau 50 responden menjawab setuju dan 34 atau 44 responden menjawab sangat setuju. 5. Indikator kelima dari kepuasan kerja, yaitu pekerjaan yang sesuai baik, mendapat respon terbanyak pada skor 3 dengan jumlah responden sebanyak 72 responden atau 55, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 4 dengan jumlah responden 34 atau 26. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 55 nya atau 72 responden menjawab netral dan 26 atau 34 responden menjawab setuju. d. Variabel Kinerja Sales Forces Jawaban responden untuk indikator-indikator variabel kinerja Sales Forces Z dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber Tabel 4.7: Frekuensi Hasil Jawaban Responden Mengenai Kinerja Sales Forces No Pernyataan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 1 Saya sudah melakukan pekerjaan sesuai dengan harapan dan prosedur PT. Asta Kencana Cemerlang 1 52 69 8 130 1 40 53 6 100 2 Saya sudah mencapai targetchallenge tiap bulan yang ditetapkan PT. Asta Kencana Cemerlang 18 63 37 12 130 14 48 28 9 100 3 Saya dapat melaksanakan pekerjaan tanpa pertolongan dan bimbingan dari atasan 22 57 40 7 4 130 17 44 31 5 3 100 4 Saya ingin meningkatkan kerjasama dengan rekan kerja 10 76 44 130 8 58 34 100 Sumber: data kuesioner diolah 1. Indikator pertama dari kinerja sales forces, yaitu quality, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 69 responden atau 53, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah responden 52 atau 40. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 53 nya atau 69 responden menjawab setuju dan 40 atau 52 responden menjawab netral. 2. Indikator kedua dari kinerja sales forces, yaitu quantity, mendapat respon terbanyak pada skor 3 dengan jumlah responden sebanyak 63 responden atau 48, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 4 dengan jumlah Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber responden 37 atau 28. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 48 nya atau 63 responden menjawab netral dan 28 atau 37 responden menjawab setuju. 3. Indikator ketiga dari kinerja sales forces, yaitu need for supervision, mendapat respon terbanyak pada skor 2 dengan jumlah responden sebanyak 57 responden atau 44, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 3 dengan jumlah resonden 40 atau 31. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 44 nya atau 57 responden menjawab tidak setuju dan 31 atau 40 responden menjawab netral. 4. Indikator keempat dari kinerja sales forces, yaitu interpersonal impact, mendapat respon terbanyak pada skor 4 dengan jumlah responden sebanyak 76 responden atau 58, kemudian terbanyak kedua terdapat pada skor 5 dengan jumlah responden 44 atau 34. Artinya, sebagian besar dari 130 responden 58 nya atau 76 responden menjawab setuju dan 34 atau 44 responden menjawab sangat setuju. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber

4.3. Analisis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja: studi kasus pada kantor Kecamatan Cisauk Kabupaten Tangerang.

4 76 124

ngaruh Gaya Kepemimpinan, Kepuasan Kerja Dan Prestasi Kerja Terhadap Kinerja Perusahaan Pada PT. Batara Titian Kencana (X-Trans) Bandung

0 5 1

PENGARUH MOTIVASI KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI MEDIASI PADA PT HUMAIRA SEMARANG.

0 4 1

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Pegawai RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso Wonogiri).

0 4 17

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Pegawai RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso Wonogiri).

0 3 19

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pt Deltomed Di Wonogiri.

0 2 17

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pt Deltomed Di Wonogiri.

0 1 15

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA MANAJER PADA PT POS INDONESIA SURABAYA SELATAN.

4 12 90

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA MANAJER PADA PT POS INDONESIA SURABAYA SELATAN SKRIPSI

0 0 17

Peran Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Sales Forces (Studi Pada PT. Asta Kencana Cemerlang di Surabaya)

0 1 24