Penggolongan Serat Tekstil Mata Pelajaran Membuat Busana Wanita di SMK PIRI 2 Yogyakarta

43 praktis, tidak rumit, dan berkesan profesional Irma Hardisurya, 2011. Karena memiliki desain atau bentuk yang praktis dan tidak rumit sebaiknya menggunakan memilih bahan dengan kelangsaian lebih baik dan mewah dengan pegangan lembut Noor Fitrihana, 2011. Dari uraian diatas, dapat disimpulkan bahwa pemilihan bahan baku untuk busana harus disesuaikan dengan jenis busana berdasarkan kesempatan pemakaian. Pemilihan bahan busana perlu mempertimbangkan faktor kenyamanan, jenis bahan, dan tekstur bahan yang akan digunakan dalam membuat busana.

5. Media Pembelajaran a.

Devinisi Media Pembelajaran Media dapat diartikan sebagai pengantar atau perantara suatu pesan dari pengirim ke penerima, dalam hal ini pengirim yang dimaksud adalah guru dan penerima adalah siswa. Menurut Arief S Sadiman 2009 beberapa batasan yang diberikan orang tentang media, adalah sebagai berikut: Menurut Asosiasi Teknologi dan Komunikasi Pendidikan Association of Education and Communication TechnologyAECT di Amerika, membatasi media adalah segala bentuk dan saluran yang digunakan orang untuk menyalurkan pesan atau informasi. Gagne dalam Arief S Sadiman, 2009 menyatakan bahwa media merupakan berbagai jenis komponen 44 dalam lingkungan siswa yang dapat merangsangnya untuk belajar. Sementara itu Briggs dalam Arief S Sadiman, 2009 berpendapat bahwa media adalah segala alat fisik yang dapat menyajikan pesan serta dapat merangsang siswa untuk belajar. Dan Asosiasi Pendidikan Nasional National Education AssosiationNEA mempunyai pengeertian yang berbeda, yaitu media adalah bentuk-bentuk komunikasi baik yang tercetak maupun audiovisual serta peralatan yang digunakan. Menurut Syaiful Bahri Djamarah dan Aswan Zain 2010 media berasal dari bahasa latin dan merupakan bentuk jamak dari kata medium, yang secara harafiah medium berarti perantara atau pengantar. Dengan demikian media merupakan wahana penyalur informasi belajar atau penyalur pesan dari guru kepada siswa, yang mana secara luas media dapat diartikan dengan manusia, benda, ataupun peristiwa yang memungkinkan siswa untuk memperoleh pengetahuan dan keterampilan. Sedangkan menurut Deni Kurniawan 2011 media pembelajaran dapat diartikan sebagai wahana yang dimuati pesan, yang akan disampaikan oleh guru kepada siswa. wahana tersebut harus dapat merangsang siswa atau memotivasi siswa untuk belajar, hal ini bisa berupa orang, alat, proses, aturan, dan sebagainya. Dari penjelasan diatas dapat disimpulkan bahwa media adalah segala bentuk wahana atau komunikasi beserta peralatannya, baik itu

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA Peningkatan Minat Belajar Matematika Melalui Penerapan Media Tiga Dimensi Pada Siswa Kelas V SD N 2 Watugede Kemusu Boyolali Tahun 2013/2014.

0 1 15

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA Peningkatan Minat Belajar Matematika Melalui Penerapan Media Tiga Dimensi Pada Siswa Kelas V SD N 2 Watugede Kemusu Boyolali Tahun 2013/2014.

0 1 11

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 02 GLINTANG SAMBI BOYOLALI.

0 1 17

PENINGKATAN KOMPETENSI MELALUI METODE PEMBELAJARAN KREATIF-PRODUKTIF PADA MATERI MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS X BIDANG KEAHLIAN TATA BUSANA SMK KARYA RINI YOGYAKARTA.

1 6 153

Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa dengan Penerapan Metode Guided Note Taking pada Mata Diklat Memilih Bahan Baku Busana di SMK N 4 Yogyakarta.

1 9 294

KEMAMPUAN MENGGAMBAR BUSANA PESTA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA CETAK MAJALAH BUSANA PADA SISWA KELAS XI SMK PIRI 2 YOGYAKARTA.

1 3 205

“PENINGKATAN KOMPETENSI MEMBUAT POLA KEMEJA ANAK MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN MEDIA ANIMASI PADA SISWA KELAS X BUSANA BUTIK SMK DIPONEGORO DEPOK ”.

1 8 13

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEMILIH BAHAN BAKU BUSANA MELALUI METODE PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) SISWA KELAS X BUSANA BUTIK DI SMK MUHAMMADIYAH BERBAH.

2 3 260

PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA DENGAN MENERAPKAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT PADA MATA PELAJARAN MEMILIH BAHAN BAKU BUSANA SISWA KELAS X SMK MUHAMMADIYAH IMOGIRI.

1 14 218

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN TIGA DIMENSI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN DIMENSI TIGA KELAS X

1 2 6