Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah

1.2 Identifikasi Masalah

Keterampilan menyusun teks eksplanasi peserta didik kelas VII SMP N 1 Blora masih kurang. Hal tersebut bersumber dari faktor peserta didik, pendidik, media, dan model pembelajaran yang digunakan. Faktor yang mengakibatkan rendahnya kemampuan peserta didik; yaitu 1 minat belajar peserta didik masih kurang, dan cenderung bosan pada saat mengikuti pembelajaran, 2 peserta didik kurang konsentrasi dalam menerima pelajaran, 3 peserta didik kurang memahami materi tentang menyusun teks eksplanasi, sehingga sulit membedakan dengan jenis teks yang lain, 4 peserta didik kesulitan mengembangkan gagasannya, dan 5 peserta didik masih belum bisa menggunakan penulisan yang baik dan benar dari segi ejaan, tanda baca, dan pilihan kata. Kemudian faktor dari pendidik, yaitu pola pengajaran pendidik yang masih sering menggunakan ceramah, cenderung membuat peserta didik merasa bosan serta membatasi keaktifan peserta didik dan strategi pembelajaran yang digunakan pendidik belum sesuai dengan gaya belajar dan kecerdasan tiap peserta didik. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, maka peneliti mencoba melakukan penelitian dalam pembelajaran menyusun teks eksplanasi di kelas VII SMP N 1 Blora, dengan model pembelajaran berbasis masalah menggunakan media video peristiwa alam.

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan banyaknya identifikasi masalah tersebut, diperlukan batasan dalam mengatasi permasalahan yang ada. Permasalahan tersebut muncul karena penggunaan model dan media yang perlu diperbaiki. Dalam penelitian ini, akan dibahas tentang solusi atau upaya untuk mengatasi rendahnya keterampilan peserta didik kelas VII SMP N 1 Blora dalam menyusun teks eksplansi dengan model pembelajaran berbasis masalah menggunakan media video peristiwa alam. Perwujudan dalam penelitian ini, peserta didik ditampilkan tayangan video peristiwa alam, kemudian diminta untuk mengaitkan pengetahuannya terhadap suatu fenomena atau permasalahan dalam kehidupan nyata. Hasil keterampilan berpikir dan keterampilan pemecahan masalah akan menghasilkan suatu ide atau gagagsan yang kemudian ditulis dalam bentuk teks eksplanasi.

1.4 Rumusan Masalah

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PUISI DENGAN MODEL AMATI, TIRU, DAN MODIFIKASI MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO PEMBACAAN PUISI PADA SISWA KELAS VII SMP N 1 SAMBONG KABUPATEN BLORA

2 16 119

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS DESKRIPSI MENGGUNAKAN PENDEKATAN SCIENTIFIC MELALUI METODE THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA PESERTA DIDIK KELAS VII B SMP MARDISISWA 1 SEMARA

1 10 250

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS EKSPOSISI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK DENGAN MEDIA KARIKATUR BERPIDATO BERTEMA KEBUDAYAAN INDONESIA PADA PESERTA DIDIK KELAS VII H SMP NE

2 48 315

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL DENGAN METODE VIDEO CRITIC PADA PESERTA DIDIK KELAS VII D SMP N 2 WELAHAN KABUPATEN JEPARA

0 4 203

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS BERITA MELALUI MEDIA FOTO PERISTIWA PADA PESERTA DIDIK KELAS VIIIA SMP N 5 PEKALONGAN TAHUN AJARAN 2012 2013

1 11 239

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS CERITA PENDEK DENGAN MODEL COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) MENGGUNAKAN MEDIA PUZZLE PADA PESERTA DIDIK KELAS VII D SMP MUHAMMADIYAH 1

0 13 235

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS EKSPLANASI DENGAN MODEL INVESTIGASI KELOMPOK DAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA PESERTA DIDIK KELAS VII A SMP NEGERI 1 UNGARAN

2 30 303

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS EKSPLANASI SECARA TERTULIS MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) PADA PESERTA DIDIK KELAS VII A SMP NEGERI 19 TEGAL TAHUN

19 389 250

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK MENGGUNAKAN MEDIA TEKS BACAAN PADA PESERTA DIDIK KELAS VII- F SMP NEGERI 2 GATAK KABUPATEN SUKOHARJO.

0 0 8

Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif pada Materi Teks Eksplanasi Peserta Didik Kelas VII SMP.

0 0 2