Karakteristik Responden Penelitian Hubungan Tekanan Darah Sistolik Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Dibawah 12 jam Saat Masuk Dengan Mortalitas Di RSUP H. Adam Malik

BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1. Karakteristik Responden Penelitian

Penelitian ini diikuti oleh sebanyak 43 orang pasien yang didiagnosis dengan IMA STE dengan onset 12 jam yang telah memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Karakteristik demografi, klinik dan faktor risiko ditampilkan dalam tabel 4.1. Tabel 4.1 Karakteristik Demografi Subjek Penelitian saat Pasien Masuk Rumah Sakit Karakteristik Demografi Nilai n=43 Jenis kelamin, n Laki-laki 36 83,7 Perempuan 7 16,3 Umur, rerata SB, tahun 55,6 9,7 Faktor risiko Merokok, n Ya 28 34,9 Tidak 15 65,1 Hipertensi, n Ya 24 55,8 Tidak 19 44,2 Diabetes, n Ya 11 25,6 Tidak 32 74,4 Riwayat keluarga, n Ya 7 16,3 Tidak 36 83,7 Dislipidemia, n Ya 6 14 Tidak 37 86 Umur, n ≥ 45 tahun 39 90,7 45 tahun 4 9,3 Karakteristik Laboratorium dan Klinik Nilai Leukosit, n Naik 29 67,4 Tidak naik 14 32,6 CKMB, n Naik 33 76,7 Universitas Sumatera Utara Tidak naik 10 23,3 Troponin T, n Naik 31 72,1 Tidak naik 12 27,9 Kadar gula darah, n Naik 25 58,1 Tidak naik 18 41,9 KILLIP, n 1 29 67,4 2 10 23,3 3 4 9,3 Diagnosis, n Anterior 2 4,7 Inferior 15 34,9 Inferoposterior 3 7 Anterolateral 5 11,6 Anteroseptal 11 25,6 Anteroekstensif 6 13,9 Lateral 1 2,3 Riwayat Infark Miokard, n Ya 2 4,6 Tidak 41 95,4 Meninggal Ya 6 14 Tidak 37 86 Onset, rerata SB, jam 7,38 3,67 Pada tabel 4.1 didapati jumlah sampel pada penelitian ini terdiri dari laki-laki sebanyak 36 orang 83,7 dan perempuan sebanyak 7 orang 16,3 , dengan rata-rata usia 55.6 tahun. Faktor resiko terbanyak dari semua sampel adalah hipertensi sebanyak 24 orang 55,8 dan usia lebih dari 45 tahun sebanyak 39 orang 90,7 . Pada data laboratorium didapat kadar CKMB naik sebanyak 23 orang 76,7 , troponin T naik sebanyak 31 orang 72,1, lekosit naik sebanyak 29 orang 67,4, dan kadar gula darah naik sebanyak 25 orang 58,1. Dari data klinis didapat bahwa pasien dengan killip I sebanyak 29 orang 67,4 , diagnosis terbanyak adalah STEMI inferior sebanyak 15 orang 34,9 dan onset rata-rata 7,38 jam. Jumlah pasien yang meninggal selama dirawat di rumah sakit sebanyak 6 orang 14. Universitas Sumatera Utara

4.2. Perbedaan Karakteristik Demografi, Laboratorium, dan Klinik terhadap

Dokumen yang terkait

Karakteristik Komplikasi Pada Pasien Miokard Infark Dengan ST-Segmen Elevasi Di RSUP H. Adam Malik Tahun 2013

2 53 95

PERBEDAAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU PADA PENDERITA ST ELEVASI MIOKARD INFARK (STEMI) DAN NON-ST Perbedaan Kadar Glukosa Darah Sewaktu Pada Penderita St Elevasi Miokard Infark (Stemi) Dan Non-St Elevasi Miokard Infark (Nstemi) Di Rsud Dr. Moewardi.

0 2 18

Infark Miokard Tanpa Elevasi Segmen St (Nstemi)

0 0 24

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 1 15

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 0 2

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 0 4

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 0 13

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan Chapter III VI

0 0 17

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 0 4

Perbandingan Angka Kejadian Kardiovaskular Mayor Pada Penderita Infark Miokard Akut Elevasi Segmen ST Anterior Dengan Dan Tanpa Depresi Segmen ST Inferior Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan

0 1 3