Pembelajaran operasi hitung penjumlahan dan pengurangan

17 “To determine the value of something or the solution to something by a mathematical process; To plan something, especially something morally wrong.”Menentukan nilai dari sesuatu atau solusi dari sesuatu melalui proses matematika; menentukan nilai atau solusi melalui proses matematika; untuk merencanakan sesuatu, khususnya sesuatu yang secara moral salah. Berdasarkan pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa operasi hitung adalah suatu perbuatan untuk menentukan nilai atau solusi sesuatu hal melalui proses matematika yaitu proses menjumlahkan, mengurangi, mengalikan, membagi, dan sebagainya.

b. Penjumlahan

Operasi penjumlahan pada bilangan cacah merupakan aturan yang mengaitkan setiap pasang bilangan cacah dengan bilangan cacah yang lain. Jika a dan b adalah bilangan cacah, maka jumlah dari kedua bilangan tersebut dilambangkan dengan “a + b” yang di baca “a tambah b” atau “jumlah dari a dan b”.Jumlah dari a dan b diperoleh dengan menentukan bilangan cacah gabungan himpunan yang mempunyai sebanyak a anggota dan himpunan yang mempunyai b anggota, asalkan kedua himpunan tersebuttidak mempunyai unsur persekutuan.

c. Pengurangan

Operasi pengurangan bilangan bulat merupakan kebalikan dari operasi penjumlahan. Bilangan bulat 18 mendefinisikan pengurangan dengan menggunakan penjumlahan. Jika bilangan bulat a dikurang dengan bilangan bulat b menghasilkan bilangan bulat c dilambangkan dengan a – b = c, maka operasi penjumlahan yang terkait adalah b + c = a.

C. Kajian Teoritis Problem Based Learning PBL

a. Pengertian Problem Based Learning PBL

Problem Based Learning PBL atau bisa juga disebut pembelajaran berbasis masalah pertama kali di implementasikan pada sekolah kedokteran Mcmaster University kanda pada tahun 60-an. Menurut Tan dalam Rusman 2011:229 menjelaskan bahwa metode Problem Based Learning merupakan inovasi pembelajaran karena dalam PBL kemampuan berfikir siswa betul-betul dioptimalisasikan melalui proses kerja kelompok atau tim yang sistematis, sehingga siswa dapat memberdayakan, mengasah, menguji,dan mengembangkan kemampuan berfikirnya secara berkesinambungan. Margetson dalam Rusman 2011:230 menjelaskan bahwa kurikulum Problem Based Learning membantu siswa untuk meningkatkan perkembangan keterampilan belajar sepanjang hayat dalam pola pikir yang terbuka, reflektif, kritis, dan belajar aktif. Menurut Dewey dalam Trianto 2009:91 belajar berdasarkan masalah adalah interaksi antara stimulus dan respon, merupakan

Dokumen yang terkait

Upaya Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Operasi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Negatif Melalui Metode Demonstrasi Dengan Menggunakan Alat Peraga (Penelitian Tindakan Kelas Di Kelas Iv Mi Sirojul Athfal Bekasi)

2 56 145

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGERJAKAN OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN Peningkatan Kemampuan Mengerjakan Operasi Hitung enjumlahan Dan Pengurangan Menggunakan Metode Demonstrasi Dan Media Potongan Lidi Pada Siswa Kelas 1 Semester 2 SD Negeri 2 Seda

0 3 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGERJAKAN OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN MENGGUNAKAN Peningkatan Kemampuan Mengerjakan Operasi Hitung enjumlahan Dan Pengurangan Menggunakan Metode Demonstrasi Dan Media Potongan Lidi Pada Siswa Kelas 1 Semester 2 SD N

0 2 16

PENERAPAN METODE MONTESSORI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI HITUNG PENGURANGAN PADA PESERTA DIDIK TUNARUNGU KELAS I SDLB.

6 13 35

PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BENDA PADA ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR 1 (SATU) MENGGUNAKAN MEDIA FLASHCARD DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN.

6 17 136

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN MENGGUNAKAN TEKNIK PEMBELAJARAN MAKE A MATCH PADA ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR I DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN.

0 8 202

KEMAMPUAN BERINTERAKSI SOSIAL MENGGUNAKAN BAHASA ISYARAT ANAK TUNARUNGU DI KELAS III SLB WIYATA DHARMA 1 TEMPEL SLEMAN.

0 4 131

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN MELALUI METODE PEER TUTORIAL (TUTOR SEBAYA) ANAK TUNARUNGU KELAS DASAR II DI SLB WIYATA DHARMA 1 SLEMAN.

0 0 199

EFEKTIVITAS MEDIA SEMPOA TERHADAP KEMAMPUAN OPERASI HITUNG PENGURANGAN PADA SISWA TUNARUNGU KELAS III SDLB DI SLB B WIYATA DHARMA I TEMPEL SLEMAN YOGYAKARTA.

0 2 138

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKAMATERI OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA SISWA KELAS III MI TARBIYATUL AULAD JATIJAJAR, BERGAS, KABUPATEN SEMARANG TAHUN PELAJARAN 201

1 1 164