Merencanakan cara pemecahan masalah Penarikan kesimpulan Siswa dapat menyimpulkan konsep yang telah dipelajari

28 9. 10.

11. D. Mengajukan hipotesis

Siswa mengajukan dugaan sementara tentang hal yang dipelajari Siswa menulis hipotesis di buku catatan Siswa aktif dalam diskusi 12. 13.

14. E. Merencanakan pemecahan masalah

Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diajukan guru untuk memperoleh data Siswa mendatamenuliskan semua datainformasi dalam buku catatan Siswa aktif dalam kegiatan diskusi 15. 16.

F. Merencanakan cara pemecahan masalah

Siswa aktif mencoba menggunakan data untuk menguji jawaban sementara Siswa aktif dalam kegiatan diskusi 17.

18. G. Analisis Data

Siswa mengolah data informasi untuk memperoleh konsep dalam diskusi kelompok Siswa menuliskan konsep yang didapat dalam buku catatan 19.

F. Penarikan kesimpulan Siswa dapat menyimpulkan konsep yang telah dipelajari

Aktivitas guru selama tindakan berlangsung tersebut, peneliti jabarkan dalam 18 deskripsi observasi, seperti pada Tabel 3.3. Tabel 3.3 Ketepatan Guru dalam Menerapkan Pembelajaran Penemuan Terbimbing Berbantu Internet No Deskripsi Observasi Aktivitas Guru Terlaksana Tidak 1. Guru membuat persiapan 2. Guru mengatur kelas dan kelompok diskusi 3. Guru menginformasikan kompetensi dasar yang akan dicapai 4. Guru memberi motivasi siswa untuk selalu aktif melakukan kegiatan dalam pembelajaran 5. Guru menginformasikan cara belajar yang akan digunakan 6. Guru menggali pengetahuan awal siswa dengan pertanyaan-pertanyaan 7. Guru menggunakan media yang sudah ditetapkan 8. Guru memberi petunjuk dalam penggunaan media 9. Guru membimbing siswa untuk mengamati, mendapatkan datainformasi,membuat hipotesis, menganalisis data untuk memahami konsep, 10. Guru mengajukan pertanyaan yang relevan untuk menemukan sebuah konsep 11. Guru memberikan perhatian pada siswa 29 12. Guru tidak melaksanakan kegiatan yang membuat siswa tertekan 13. Guru memberikan kesempatan siswa bertanya 14. Guru memberikan balikan atau umpan balik pada jawaban siswa yang salah 15. Guru memberikan balikan dan penguatan yang positif terhadap konsep yang telah ditemukan 16. Guru membimbing siswa dalam mengambil kesimpulan. 17. Guru memberi contoh-contoh soal dalam penerapan konsep yang dipelajari 18. Waktu yang digunakan sesuai rencana dalam RPP 2. Catatan lapangan Alat yang digunakan untuk mencatat informasi kualitatif yang terjadi terkait dengan aktivitas selama proses pembelajaran berlangsung. Catatan ini terkait dengan deskripsi aktivitas guru dan siswa yang tidak sesuai dengan rencana pengajaran yang di dalamnya terdapat ketepatan penggunaan media, keefektivitasan media dalam menemukan konsep dan memberikan pengalaman kepada siswa untuk membangun konsep baru dari konsep-konsep yang telah dipelajari sebelumnya. 3. Tes Tes berupa tes tulis yang meliputi tes akhir siklus I dan tes akhir siklus II. Tes ini digunakan untuk mengetahui hasil belajar kognitif siswa, dengan pemberian tes dapat diketahui apakah siswa tersebut sudah memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal KKM yang telah ditetapkan sekolah atau belum. 4. Lembar observasi penilaian afektif dan psikomotor Lembar observasi digunakan untuk mengamati proses pembelajaran yang sedang berlangsung meliputi ranah afektif dan psikomotor. Dalam penelitian ini lembar observasi penilaian afektif meliputi aspek keaktifan, keantusiasan, dan keceriaan, sedangkan lembar observasi penilaian psikomotorik meliputi aspek kreativitas dan proses seperti pada Tabel 3.4. 30 Tabel 3.4 Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif dan Psikomotor Ranah Deskripsi Observasi Perte muan Skor Persen tase Rata -rata Afektif A. Keaktifan 1. Bertanya pada guru apabila a- da petunjuk yang kurang jelas 2. Tugas dikerjakan sesuai dengan petunjuk guru 3. Mencatat apa yang telah dipelajari pada buku catatan 4. Memperbaiki jawaban yang salah dengan segera B.Keantusiasan 1. Mendengarkan dan memper- hatikan petunjuk guru 2. Menunjukkan sikap ingin tahu dengan mengajukan pertanyaan 3. Menjawab pertanyaan guru C. Keceriaan 1. Tidak mengantuk selama kegiatan belajar yang ditandai dengan tidak sering menguap 2. Tidak menunjukkan wajah takut yang ditandai dengan banyaknya angkat tangan bila ada pertanyaan guru Ranah Psikomotor D. Kreativitas 1. Menggunakan media dengan benar 2. Mengikuti prosedur kerja dengan benar E. Proses 1. Mengobservasi mengamati dan memahami tayangan gambar dengan baik 2. Dapat merumuskan masalah 3. Dapat menyimpulkan hasil observasi untuk menemukan konsep luas permukaan bangun ruang sisi datar 4. Dapat bekerjasama dengan anggota kelompoknya Rata-rata Keterangan 31

E. Teknik Analisa Data

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI LENGKUNG DI KELAS IX SMP NEGERI 3 MEDAN TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 3 18

PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA MATERI HIBRIDISASI UNTUK MENINGKATKAN NILAI KOGNITIF PSIKOMOTOR, AFEKTIF SISWA DI SMP NEGERI 2 DELITUA.

0 2 23

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 35

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 20

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 38

Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pokok Bangun Ruang Sisi Datar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Boyolangu Tulungagung Tahun Pelajaran 2013-2014 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 14

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR KELAS VIII K SMP NEGERI 1 MATARAM TAHUN AJARAN 20142015

0 0 17

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR KELAS VIII.10 SMP NEGERI 4 MATARAM TAHUN PELAJARAN 20142015

0 0 14