Uji Homogenitas Varians. Pengujian Persyaratan Analisis.

sebesar 0,184 lihat Lampiran 9H ,halaman 151.Dari daftar nilai kritis L untuk uji Lilliefors dengan n = 20 dan taraf nyata a = 0,05 diperoleh L t = 0,1900, Dari perbandingan data diatas terlihat bahwa Lo lebih kecil daripada L t , sehingga dapat disimpulkan bahwa data prestasi belajar PKn siswa pada kelompok ini sel A2B2 berasal dari data populasi yang berdistribusi normal.

2. Uji Homogenitas Varians.

Pelaksanaan uji homogenitas varians dalam rangka untuk mengetahui kesamaan varians nilaihasil prestasi belajar PKn pada kelompok-kelompok nilai yang ada pada tiap sel A1B1, A1B2, A2B1, A2B2, Teknik uji statisti yang digunakan adalah teknik uji Bartlett . Tujuan dari pengujian ini untuk menguji hipotesis nol Ho yang menyatakan bahwa varians skor prestasi belajar PKn dilihat dari kelompok A1B1, A1B2, A2B1, dan A2B2 adalah homogen pada taraf nyata a =0,05, melawan hipotesis tandingannya H 1 yang menyatakan bahwa varians skor prestasi belajar PKn dilihat dari kelompok- kelompok Nilai antar sel tersebut tidak homogen pada taraf nyata yang sama. Kriteria pengujian yang digunakan adalah Ho ditolak jika ternyata harga 2 hitung c lebih kecil atau sama dengan 2 tabel c £ pada taraf nyata a = 0,05. Sebaliknya, jika harga 2 hitung c 2 tabel c pada taraf nyata a = 0,05, maka Ho yang menyatakan bahwa varians skor homogen diterima. Pengujian homogen varians skor prestasi belajar PKn pada kelompok- kelompok antar sel A1B1, A1B2, A2B1, A2B2 yang menghasilkan 2 hitung c = 9,168 Dari tabel distribusi chi-kuadrat dengan dk derajat kebebasan 3 dan taraf nyata a = 0,05 diperoleh 2 tabel c = 7,81 dan itu lebih kecil dari 2 hitung c . Dengan demikian didasarkan pada kriteria pengujian hipotesis nol Ho yang menyatakan bahwa nilai prestasi belajar PKn dilihat dari skor-skor nilai antar kelompok di sel A1B1, A1B2, A2B1, dan A2B2 diterima dan kesimpulannya bahwa varians nilai prestasi belajar PKn berdasarkan kelompok antar sel bersifat homogen.Penghitungan selengkapnya untuk uji homogenitas varians dapat dilihat pada lampiran 10 halaman 152 – 153. Dari dua hasil pengujian persyaratan analisis dengan teknik uji Lilliefors dan teknik uji Bartlett menyatakan bahwa persyaratan analisis yang diperlukan untuk analisis varians dua jalan telah terpenuhi, sehingga dapat dilakukan analisis lebih lanjut untuk melihat perbedaan pengaruh metode pembelajaran dan motivasi terhadap prestasi belajar Pkn pada kelompok perlakuan.

C. Pengujian Hipotesis.

Tujuan pengujian hipotesis adalah untuk mengetahui apakah hipotesis nol Ho yang diajukan ditolak, atau sebaliknya pada taraf kepercayaan tertentu hipotesis alternatif H 1 yang diajukan diterima. Sesuai yang telah ditetapkan pada BAB III, pengujian hipotesis penelitian diuji dengan teknik statistik ANAVA secara keseluruhan, maksudnya adalah : 1 apakah terdapat perbedaan pengaruh metode Jigsaw dan metode Konvensionalterhadap prestasi belajar PKn, 2 apakah terdapat perbedaan pengaruh antara motivasi belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar PKn, dan 3 apakah terdapat interaksi antara metode pembelajaran dengan motivasi belajar terhadap prestasi belajar PKn siswa.

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF JIGSAW DAN STAD TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI SE WILAYAH NGAWI TIMUR

0 8 106

PENGARUH PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN INQUIRI, DAN EKSPOSITORI TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DITINJAU DARI KEMANDIRIAN SISWA

0 17 208

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN JIGSAW TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DITINJAU DARI MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGE

0 9 234

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) DAN MODEL PEMBELAJARAN KONVENSIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA

1 9 90

PRESTASI BELAJAR IPS TERPADU DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN SEKOLAH PADA SISWA KELAS VIII Prestasi Belajar IPS Terpadu Ditinjau dari Motivasi Belajar dan Lingkungan Sekolah Pada Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah 10 Sur

0 0 16

PRESTASI BELAJAR IPS TERPADU DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN SEKOLAH PADA SISWA KELAS VIII Prestasi Belajar IPS Terpadu Ditinjau dari Motivasi Belajar dan Lingkungan Sekolah Pada Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah 10 Sur

0 3 9

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING JIGSAW DAN KONVENSIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI SISWA KELAS I (Studi Kasus di SMP Negeri 4 Sukoharjo).

0 0 24

Pengaruh metode pembelajaran terhadap prestasi belajar mata kuliah kesehatan reproduksi ditinjau dari motivasi belajar Cover Lengkap

0 0 14

Pengaruh metode pembelajaran terhadap prestasi belajar mata kuliah kesehatan reproduksi ditinjau dari motivasi belajar Jurnal Tesis

0 0 14

yaya sulthon aziz JURNAL

0 0 17