Pembagian Tugas Dan Tanggung Jawab 1.

Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 Gambar 3.2 Struktur Organisasi PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan Sumber: Personalia PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan 2008 diolah.

F. Pembagian Tugas Dan Tanggung Jawab 1.

Account Manager Koordinator Tugas Umum Melaksanakan koordinasi dengan AM perihal pembiayaan yang sedang berjalan. Aktivitas dimaksudkan berorientasi kepada pencapaian target financing. Tugas Harian a. Monitoring perkembangan usulan pembiayaan; Direktur Utama Dir Fin And Adm Asdir Adm Hamsari Nazli Manager Operasi Okky Sukardian Business Manager Kas dan Teller Cabang Customer Services Cabang Back Office Cabang Internal Audit Group Account Manager Cabang Account Manager UPS Tebing Internal Audit Group Support Pembiayaan Cabang Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 b. Monitoring perkembangan usulan pembiayaan; c. Memberikan rekomendasi pembiayaan kepada cabang.

2. Account Manager Financing

Tugas Umum Melaksanakan aktivitas marketing pada umumnya sesuai dengan tingkat kebutuhan calon nasabah dalam memasarkan produk dan jasa bank berikut pengawasan dan pelayanan nasabah Account Manager. Aktivitas dimaksudkan berorientasi kepada pencapaian target financing. Tugas Harian a. Pengumpulan data potensial daerah dan potensial pasar; b. Melakukan inisiasi pembiayaan; c. Melakukan Solisitasi pembiayaan terhadap calon nasabah potensial; d. Menyiapkan usulan pembiayaan dan seluruh aspek didalamnya; e. Memberikan rekomendasi pembiayaan kepada cabang.

3. Account Manager Remedial

Tugas Umum Melaksanakan aktivitas penagihan dan penyelesaian kredit macet. Tugas Harian a. Meng update data pembiayaan bermasalah; b. Mempersiapkan langkah-langkah penyelesaian pembiayaan bermasalah; c. Menyiapkan usulan penyelesaian pembiayaan bermasalah dan seluruh aspek didalamnya; d. Memberikan rekomendasi usulan pembiayaan bermasalah kepada cabang. Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009

4. Service Assistance

Tugas Umum Melaksanakan aktivitas marketing pada umumnya sesuai dengan tingkat kebutuhan calon nasabah dalam memasarkan produk dan jasa bank berikut pengawasan dan pelayanan nasabah account manager. Aktivitas dimaksudkan berorientasi kepada pencapaian target financing. Tugas Harian a. Memonitor account nasabah pembiayaan; b. Memberikan informasi calon nasabah pembiayaan; c. Mengadministrasikan file-file marketing pembiayaan; d. Mengadministrasikan file droping dan pelunasan pembiayaan; e. Membuat memo debet bagi hasil; f. Membuat surat peringatan dan surat tunggakan nasabah pembiayaan.

5. Umum dan Personalia

Tugas Umum Melaksanakan pemeliharaan asset-asset perusahaan dan karyawan. Tugas Harian a. Melayani segala pembelian kebutuhan dan keperluan kantor serta pencatatan transaksi yang dilakukan dengan bagian terkait. b. Melakukan penginputan dan pembebanan biaya yang terjadi dalam aktivitas sehari-hari, dan biaya-biaya transaksi yang terkait dengan rekening antar bagian umum. Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 c. Melakukan kontrol dan perbaikan keseluruhan bagian atas inventaris kantor yang mengalami kerusakan atau tidak berfungsi sebagaimana mestinya. d. Melakukan pemeriksaan terhadap laporan Security setiap awal hari kerja. e. Memeriksa kesiapan dan keberadaan kendaraan kantor setiap hari kerja. f. Melakukan pengkoordinasian terhadap penggunaan kendaraan kantor dalam kegiatan operasi perusahaan sehari-hari. g. Melakukan koordinasi dengan jajaran Non Banking Staff bila dianggap perlu. h. Melakukan pengawasan terhadap kondisi kebersihan kantor. i. Memback up semua bagian dalam melaksanakan tugasnya masing-masing. j. Mengontrol penggunaan fasilitas kantor yang ada oleh pihak-pihak yang terkait dan upaya efisiensinya. k. Bertanggung jawab untuk menyimpan dan mengadministrasikan catatan persediaan kartu ATM. l. Melakukan tugas yang dinstruksikan langsung Operational Manager dalam kaitannya dengan sarana logistik.

6. Operasi Pembiayaan

Tugas Harian a. Pembuatan laporan : 1. Laporan ringkas posisi dana pihak ketiga kepada Pemimpin Cabang; 2. Laporan prediksi Giro Wajib Minimum GWM; 3. Laporan Tunggakan Angsuran Pembiayaan kepada AO dan Supervisi Pembiayaan. Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 b. Pemeliharaan Likuiditas : Bertanggung jawab atas pemeliharaan likuiditas Bank Muamalat Cabang Medan. c. Pembukuan Pembiayaan : 1. Menjalankan dropping pembiayaan, pembebanan angsuran, pelunasan, reschedule, restructure, perpanjangan, write-off, off set dan pembukaan cadangan penghapusan pembiayaan berdasarkan memo AO dan Supervisi Pembiayaan atau Pejabat yang berwenang; 2. Melakukan pemeliharaan atas tiket-tiket tagihan rupa-rupa, kewajiban rupa-rupa, dan titipan bagian operasi pembiayaan; d. Bank Garansi : 1. Menerbitkan Bank Garansi berdasarkan memo AO; 2. Melakukan pembukuan atas penerbitan, klaim dan penutupan bank garansi; 3. Melakukan perubahan atau perpanjangan pada Bilyet Bank Garansi berdasarkan memo AO. e. Filling : Melakukan filling atas Neraca dan Laba Rugi Harian, Laporan GWM, dokumen-dokumen pembiayaan tiket tagihan rupa-rupa dan titipan bagian operasi pembiayaan, dokumen penerbitan dan perubahan atau perpanjangan Bank Garansi, tiket setoran jaminan Bank Garansi.

7. Administrasi Pembiayaan

Tugas Harian a. Proses dropping seluruh segmentasi. Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 b. Menerima, menyimpan, mengeluarkan file pembiayaan dan dokumentasi dari Loan Document dan Safe Keeping. c. Meng-up date file pembiayaan dan Loan Document dan Safe Keeping Recorder. d. Penanggung jawab dokumen pembiayaan cabang. e. Alternate tugas harian Seksi Legal. f. Sebagai sekretaris komite.

8. Legal

Tugas Harian a. Membuat analisa yuridis b. Melakukan pengikatan pembiayaan dan jaminan c. Memonitor kekurangan dokumen pendukung pengikatan

9. Personalia

Tugas Harian a. Menyelesaikan reimbursment biaya kesehatan; b. Meregistrasi Surat lamaran;

10. Customer Service

Tugas Harian a. Melayani nasabah pada waktu pembukaan dan penutupan rekening giro, tabungan, deposito dan DPLK; b. Memberikan penjelasan secara ringkas kepada nasabah mengenai produk- produk Bank Muamalat; c. Melayani dan menyelesaikan berbagai masalah serta complain nasabah; Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 d. Memelihara persediaan dan kelengkapan aplikasi setoran, transfer dan aplikasi lainnya di counter; e. Memelihara persediaan aplikasi-apikasi yang berhubungan dengan pembukaanpenutupan rekening giro, tabungan, dan deposito; f. Bertanggung jawab terhadap current file nasabah giro, tabungan, dan deposito; g. Menghubungi nasabah untuk pengambilan saldo rekening tutup khusus pada penarikan kliring SP III; h. Melayani setoran BPIH serta melakukan cross selling; i. Memberikan informasi kepada Account Manajer Funding apabila terdapat calon nasabah potensial yang perlu dilakukan pendekatan untuk menjadi nasabah Bank Muamalat; j. Melakukan proses KYC kepada seluruh nasabah.

11. Head Teller

1. Mengontrol cara kerja masing-masing teller agar mengikuti prosedur yang berlaku; 2. Mengarahkan akan pentingnya bekerja secara cepat, cermat dengan penuh kehati-hatian serta selalu memberikan pelayanan yang menyenangkan; 3. Bertanggung jawab terhadap transaksi harian, termasuk membantu teller apabila teller mengalami selisih; 4. Bertanggung jawab dalam pengaturan teller-teller yang bertugas di counter- counter; Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 5. Dalam keadaan yang mendesak, Head Teller diperkenankan untuk buka kas berfungsi sebagai teller serta melayani transaksi nasabah, termasuk SOPP pembayaran telepon; 6. Bertanggung jawab terhadap fisik uang di main vault maupun di counter area serta kesesuaiannya dengan catatanbloter serta computer KIBLAT; 7. Melakukan penutupan asuransi apabila terjadi overnight limit, juga melakukan pencatatan cash in transit; 8. Melakukan penyetoran kelebihan kas ke BI dan penarikan kas dari ke BI bila terjadi kekurangan kas; 9.Bertanggung jawab terhadap transaksi ATM, maupun pengisian saldo kaas ATM bilamana saldo kas ATM dengan memperhatikan limit yang telah ditetapkan oleh manajemen; 10. Melakukan kas count atas saldo kas ATM bilamana saldo kas ATM telah menipis; 11. Melakukan sortir uang sebelum disetor ke Bank Indonesia dan kas ATM. 12. Mengambil kartu ATM nasabah yang tertelan ke dalam mesin ATM.

12. Sekretaris

Tugas Pokok: a. Membantu keperluan administrasi Business Manager; b. Mempersiapkan surat menyurat intern dan ekstern kantor cabang; c. Menerima dan filling surat-surat dari pihak ekstern; d. Mengatur jadwal kegiatan Business Manager; e. Mengatur penerimaan tamu di kantor; f. Mengontrol kebersihan dan kerapihan ruangan kerja Business Manager; Juwita Sari : Analisis Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kualitas Kerja Pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Medan, 2009. USU Repository © 2009 g. Menyambungkan telepon Business Manager dengan relasi; h. Memonitor suratmemo masuk yang belum difollow-up; i. Mendistribusikan suratmemo yang didisposisikan ke bagian lain.

G. Kebijakan yang diambil dalam Pengembangan Karyawan