Metode Analisis Deskriptif HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Metode Analisis Deskriptif

Metode analisis dekriptif merupakan cara menguraikan dan menafsirkan data yang ada sehingga memberikan gambaran yang jelas mengenai permasalahan. Analisis deskriptif yang dilakukan pada penelitian skripsi ini yaitu dengan mendistribusikan jawaban responden dalam bentuk tabel sehingga memperoleh gambaran yang jelas tentang distribusi jawaban responden.

1. Karateristik Responden

a. Karateristik Berdasarkan Jenis Kelamin Responden Tabel 4.1 Jenis Kelamin Responden Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Laki-laki 35 52.24 Wanita 32 47.76 Jumlah 67 100.00 Sumber: P4TK Medan, 2010 Data Diolah Tabel 4.1 menunjukkan mayoritas responden yang menjawab pernyataan kuesioner mengenai Kepuasan Kerja, Komitmen Kerja dan Kinerja Pegawai pada penelitian ini adalah pegawai P4TK Medan yang berjenis kelamin laki-laki, dengan jumlah 35 orang, dan memiliki tingkat perbandingan 0,52 dari 67 keseluruhan responden. b. Karateristik Berdasarkan Usia Responden Tabel 4.2 Universitas Sumatera Utara Usia Responden Usia Frekuensi Persentase 20-29 tahun 9 13.43 30-39 tahun 16 23.88 40-49 tahun 29 43.29 Lebih dari 50 tahun 13 19.40 Jumlah 67 100.00 Sumber: P4TK Medan, 2010 Data Diolah Tabel 4.2 menunjukkan mayoritas responden yang menjawab pernyataan kuesioner mengenai Kepuasan Kerja, Komitmen Kerja dan Kinerja Pegawai pada penelitian ini adalah pegawai P4TK Medan yang berusia 40-49 tahun, dengan jumlah 29 orang, dengan tingkat perbandingan sebesar 0,43 dari jumlah keselurahan sampel yang berjumlah 67 responden. c. Karateristik Berdasarkan Lama Bekerja Responden Tabel 4.3 Lama Bekerja Responden Masa Kerja Frekuensi Persentase 1-15 tahun 24 35.82 16-30 tahun 43 64.18 Jumlah 67 100.00 Sumber: P4TK Medan, 2010 Data Diolah Tabel 4.3 menunjukkan mayoritas masa kerja responden yang menjawab pernyataan kuesioner mengenai Kepuasan Kerja, Komitmen Kerja dan Kinerja Pegawai pada penelitian ini adalah pegawai P4TK Medan yang telah bekerja selama 16-30 tahun, dengan jumlah sebanyak 43 orang, dan memiliki tingkat perbandingan sebanyak 0,64 dari keselurahan sampel yang berjumlah 67 responden. d. Karateristik Berdasarkan Jabatan Responden Universitas Sumatera Utara Tabel 4.4 Jabatan Responden Jabatan Frekuensi Persentase Widyaiswara 22 32.84 Pegawai 45 67.16 Jumlah 67 100,00 Sumber: P4TK Medan, 2010 Data Diolah Tabel 4.4 menunjukkan mayoritas jabatan responden yang menjawab pernyataan kuesioner mengenai Kepuasan Kerja, Komitmen Kerja dan Kinerja Pegawai pada penelitian ini adalah pegawai P4TK Medan dengan jumlah 45 orang, dan memiliki tingkat perbandingan sebanyak 0,67 dari keselurahan sampel yang berjumlah 67 responden. Responden dengan jabatan sebagai widyaiswara lebih sedikit daripada para pegawainya langsung, dengan tingkat perbandingan 0,32 dari keselurahan sampel yang berjumlah 67 responden.

2. Hasil Pernyataan Kuesioner Dari 67 Responden

a. Kepuasan Kerja Tabel 4.5 Kepuasan Kerja Butir Frekuensi SS S KS TS STS 1 6 9 41 61 14 21 6 9 2 7 10 28 42 20 30 12 18 3 8 12 33 49 18 27 7 10 1 1 4 8 12 44 66 12 18 3 4 5 6 9 32 48 18 27 11 16 6 6 9 31 46 23 34 5 7 2 3 Sumber: Hasil penelitian, 2010 Data Diolah Hasil jawaban kuesioner yang diperoleh dari 67 orang responden untuk variabel Kepuasan Kerja pada Tabel 4.5, yaitu: Universitas Sumatera Utara 1. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 61 mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai penyelesaian tugas yang dilakukan oleh pegawai P4TK Medan dapat dislesaikan dengan baik. 2. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 42 mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai kecukupan gaji sesuai dengan kebutuhan pegawai P4TK Medan. 3. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 49; dan sebanyak 1 responden menjawab Sangat Tidak Setuju mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai kejelasan promosi jabatan yang didapat oleh para pegawai. 4. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 66 mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai pelaksanaan pengawasan kerja di lembaga ini berjalan dengan baik. 5. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 48 mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai kehandalan dari tim kerja P4TK Medan. 6. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 46 mengenai variabel kepuasan kerja, dimana pernyataannya adalah kondisi kerja yang menyenangkan, yang dialami oleh para pegawai P4TK Medan. Universitas Sumatera Utara b. Komitmen Kerja Tabel 4.6 Komitmen Kerja Butir Frekuensi SS S KS TS STS 1 9 13 33 49 17 25 8 12 2 9 13 32 48 21 31 5 7 3 12 18 34 51 12 18 8 12 1 1 4 6 9 45 67 14 21 2 3 5 8 12 34 51 15 22 10 15 Sumber: Hasil penelitian, 2010 Data Diolah Hasil jawaban kuesioner yang diperoleh dari 67 orang responden untuk variabel Lingkungan Kerja pada Tabel 4.6, yaitu: 1. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 49 mengenai variabel komitmen kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai sisa karir sampai selesai masa kerja pada lembaga ini. 2. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 48 mengenai variabel komitmen kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai pemberian kompensasi non materi yang diberikan lembaga terhadap pengabdian para anggotanya. 3. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 51; dan sebesar 1 responden menjawab Sangat Tidak Setuju mengenai variabel komitmen kerja, dimana pernyataannya adalah mengenai komitmen para pegawai P4TK untuk bersedia bergabung dan turut mensukseskan lembaga ini. 4. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 67 mengenai variabel komitmen kerja, dimana pernyataannya adalah para pegawai merasa bagian anggota dari lembaga ini. Universitas Sumatera Utara 5. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 51 mengenai variabel komitmen kerja, dimana pernyataannya adalah para pegawai akan tetap menjujung tinggi nilai dan falsafah kerja pada lembaga tersebut. c. Kinerja Pegawai Tabel 4.7 Kinerja Pegawai Butir Frekuensi SS S KS TS STS 1 11 16 35 52 16 24 5 7 2 10 15 37 55 14 21 6 9 3 15 22 29 43 17 25 6 9 4 18 27 28 42 15 22 6 9 5 14 21 35 52 13 19 5 7 6 11 16 37 55 16 24 3 7 7 6 9 45 67 14 21 2 3 Sumber: Hasil penelitian, 2010 Data Diolah Hasil jawaban kuesioner yang diperoleh dari 67 orang responden untuk variabel Kinerja Karyawan pada Tabel 4.7, yaitu: 1. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 52 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai tingkat kesalahan yang dilakukan para pegawai . 2. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 55 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai jumlah beban kerja yang diberikan. 3. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 43 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai ketepatan penyelesaian tugas. Universitas Sumatera Utara 4. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 42 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai kesadaran pegawai untuk tidak menunda-nunda penyelesaian pekerjaan. 5. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 52 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai kemampuan pegawai dalam menganalisis data. 6. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 55 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai ketelitian dalam penyelesaian pekerjaan. 7. Mayoritas responden pada penelitian ini menjawab Setuju dengan nilai sebayak 67 mengenai variabel kinerja pegawai, dimana pernyataannya adalah mengenai kemampuan dalam menyusun laporan pekerjaan..

B. Uji Validitas Dan Reliabilitas

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPEMIMPINAN, PERAN ANGGOTA, KARAKTERISTIK TUGAS, PENETAPAN TUJUAN DAN KEPADUAN TIM TERHADAP KEEFEKTIFAN TIM KERJA PADA PUSAT PENGEMBANGAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN (P4TK) MEDAN.

0 2 4

PENGARUH TUNJANGAN KINERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN IPA (P4TK IPA) BANDUNG.

0 2 45

PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN KERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN TAMAN KANAK-KANAK DAN PENDIDIKAN LUAR BIASA (PPPPTK TK DAN PLB) BANDUNG.

13 52 44

PENGARUH DISIPLIN KERJA PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (PPPPTK IPA) BANDUNG.

0 4 46

PENGARUH KOMUNIKASI INTERNAL TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN IPA (P4TK IPA) BANDUNG.

2 10 62

PENGARUH KEPUASAN KERJA PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (PPPPTK IPA) BANDUNG.

5 20 60

PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM.

0 2 57

PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI DI PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM.

0 3 61

Pengaruh Disiplin Kerja dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan (P4TK) Taman Kanak-Kanak dan Pendidikan Luar Biasa).

0 2 28

Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PPPPTK) Matematika 2009

3 7 74