Analisis Tabel Silang ANALISIS DAN PEMBAHASAN

orang responden. Para responden yang merupakan anak Tamil berusia 12-15 tahun di kelurahan Kampung Madras ini menyatakan merasa memiliki keinginan besar untuk kembali menonton karena tayangan tersebut menyenangkan untuk ditonton. Selain itu jika tayangan yang mereka konsumsi itu baik dan menyenangkan maka mereka akan terus memilih tayangan tersebut untuk mereka akses setiap harinya. Sesuai dengan teori Uses and Gratification dimana khalayak yang menentukan media mana yang mereka pilih untuk dapat memuaskan kebutuhan mereka akan hiburan.

IV.4. Analisis Tabel Silang

Analisa tabel silang pada bagian ini akan memuat tentang penilaian dan data dalam satu tabel. Analisis tabel silang merupakan salah satu teknik yang dipergunakan untuk menganalisis dan mengetahui variabel yang satu memiliki hubungan dengan yang lainnya, sehingga dapat diketahui apakah variabel tersebut bernilai positif atau negatif. Namun analisis tabel ini bukanlah dapat disajikan sebagai penentu utama untuk melihat hubungan variabel yang diteliti, tetapi ditujukan untuk melihat bagaimana penilaian data yang satu dan hubungannya dengan data yang lain. Kumpulan data yang akan disajikan dan dianalisa dalam tabel silang ini terdiri dari : 1. Hubungan antara ketertarikan akan alur cerita film kartun Little Krishna dengan film kartun Little Krishna mampu melepaskan tekanan. 2. Hubungan antara kualitas gambar film Litlle Krishna dengan perasaan senang setelah menonton tayangan film kartun Little Krishna. Universitas Sumatera Utara 3. Hubungan antara paham akan cerita film kartun Little Krishna dengan keinginan untuk kembali menonton tayangan film kartun Little Krishna. Tabel IV.49 Hubungan antara ketertarikan akan alur cerita film kartun Little Krishna dengan film kartun Little Krishna mampu melepaskan tekanan Ketertarikan akan alur cerita kartun Little Krishna Kemampuan kartun Little Krishna melepaskan tekanan Tidak mampu Kurang mampu Mampu Sangat mampu Total Tidak tertarik Kurang tertarik Tertarik Sangat tertarik 2 6 6 1 1 4 13 1 1 1 13 20 1 Universitas Sumatera Utara Total 8 7 19 1 35 P23FC.2731FC.39 Tabel IV.49 di atas menjelaskan tentang hubungan antara ketertarikan akan alur cerita film kartun Little Krishna dengan film kartun Little Krishna mampu melepaskan tekanan. Dari 35 responden dalam penelitian ini memiliki sebaran data: 8 orang menyatakan tidak mampu, 7 orang menyatakan kurang mampu, 19 orang menyatakan mampu dan 1 orang menyatakan sangat mampu tentang kemampuan film kartun Little Krishna melepaskan tekanan. Sebaran data tentang pemahaman isi cerita film kartun Little Krishna yaitu 1 orang menyatakan tidak tertarik, 13 orang menyatakan kurang tertarik, 20 orang menyatakan tertarik dan 1 orang menyatakan sangat tertarik terhadap isi cerita film kartun Little Krishna. Berdasarkan data-data diatas dapat diketahui bahwa mayoritas respoden menyatakan ada hubungan antara ketertarikan akan alur cerita film kartun Little Krishna dengan film kartun Little Krishna mampu melepaskan tekanan. Responden menjawab mereka tertarik dengan alur cerita Little Krishna karena mampu melepaskan tekanan pada diri mereka. - Tidak tertarik = 85 . 2 100 35 1  x - Kurang tertarik = 42 , 11 100 35 4  x Universitas Sumatera Utara - Tertarik = 14 . 37 100 35 13  x - Sangat tertarik = 85 , 2 100 35 1  x Responden yang menyatakan, mereka tertarik dengan alur cerita Little Krishna karena mampu melepaskan tekanan pada diri mereka. Responden ini persentasinya berjumlah 37,14, sedangkan yang menyatakan tidak tertarik sebesar 2,85, yang menyatakan kurang tertarik sebesar 11,42 dan yang menyatakan sangat tertarik 2.85. Universitas Sumatera Utara Tabel IV.50 Hubungan antara kualitas gambar film Litlle Krishna dengan perasaan senang setelah menonton tayangan film kartun Little Krishna. Kualitas gambar kartun Little Krishna Perasaan senang setelah menonton kartun Little Krishna Tidak senang Kurang senang Senang Sangat senang Total Tidak baik Kurang baik Baik Sangat baik 1 5 6 4 1 1 1 14 2 6 7 19 3 Total 1 16 18 35 P24FC.2636FC.47 Tabel IV.50 di atas menjelaskan tentang hubungan antara kualitas gambar film Litlle Krishna dengan perasaan senang setelah menonton tayangan film kartun Little Krishna. Dari 35 responden dalam penelitian ini memiliki sebaran data: 1 orang menyatakan tidak senang, 16 orang menyatakan kurang senang, 18 orang menyatakan senang dan tidak ada orang menyatakan sangat senang dengan perasaan mereka setelah menonton film kartun Little Krishna. Universitas Sumatera Utara Sebaran data tentang kualitas gambar film kartun Little Krishna yaitu 6 orang menyatakan tidak baik, 7 orang menyatakan kurang baik, 19 orang menyatakan baik dan 3 orang menyatakan baik kualitas dari gambar film kartun Little Krishna. Berdasarkan data-data diatas dapat diketahui bahwa mayoritas respoden menyatakan ada hubungan antara kualitas gambar film Litlle Krishna dengan perasaan senang setelah menonton tayangan film kartun Little Krishna. Responden menjawab mereka senang setelah menonton film kartun Little Krishna karena kualitas gambar yang baik. - Tidak baik = 85 . 2 100 35 1  x - Kurang baik = 85 , 2 100 35 1  x - Baik = 40 100 35 14  x - Sangat baik = 71 , 5 100 35 2  x Responden yang menyatakan, mereka senang setelah menonton film kartun Little Krishna karena kualitas gambar yang baik. Responden ini persentasinya berjumlah 40, sedangkan yang menyatakan tidak baik sebesar 2,85, yang menyatakan kurang baik sebesar 2,85 dan yang menyatakan sangat baik 5,71. Universitas Sumatera Utara Tabel IV.51 Hubungan antara paham akan cerita film kartun Little Krishna dengan keinginan untuk kembali menonton tayangan film kartun Little Krishna. Pemahaman isi cerita kartun Little Krishna Besarnya keinginan untuk kembali menonton tayangan kartun Little Krishna Tidak besar Kurang besar Besar Sangat besar Total Tidak paham Kurang paham Paham Sangat paham 2 2 1 9 4 1 2 14 1 13 20 1 Total 4 15 16 35 P22FC.24P39FC.50 Tabel IV.10 di atas menjelaskan tentang hubungan antara paham akan isi cerita film kartun Little Krishna dengan keinginan untuk kembali menonton tayangan film kartun Little Krishna. Dari 35 responden dalam penelitian ini memiliki sebaran data: 4 orang menyatakan tidak besar, 15 orang menyatakan Universitas Sumatera Utara kurang besar, 16 orang menyatakan besar dan tidak ada orang menyatakan sangat besar keinginan mereka untuk kembali menonton film kartun Little Krishna. Sebaran data tentang pemahaman isi cerita film kartun Little Krishna yaitu 1 orang menyatakan tidak paham, 13 orang menyatakan kurang paham, 20 orang menyatakan paham dan 1 orang menyatakan sangat paham dengan isi cerita film kartun Little Krishna. Berdasarkan data-data diatas dapat diketahui bahwa mayoritas respoden menyatakan ada hubungan antara paham akan isi cerita film kartun Little Krishna dengan keinginan untuk kembali menonton tayangan film kartun Little Krishna. Responden menjawab paham dengan isi cerita film kartun Little Krishna sehingga mereka memiliki keinginan yang besar untuk menonton kembali film tersebut. - Tidak paham = 100 35  x - Kurang paham = 71 , 5 100 35 2  x - Paham = 40 100 35 14  x - Sangat paham = 100 35  x Responden yang menyatakan, mereka paham dengan isi cerita film kartun Little Krishna sehingga mereka memiliki keinginan yang besar untuk menonton kembali film tersebut. Responden ini persentasinya berjumlah 40, sedangkan yang menyatakan tidak paham sebesar 0, yang menyatakan kurang paham sebesar 5,71 dan yang menyatakan sangat paham 0. Universitas Sumatera Utara

IV.5. Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 32 115

Blackberry Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Blackberry Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi di Kalangan Siswa SMA Shafiyyatul Amaliyyah Medan)

1 46 100

Acara Di Televisi Dan Pemenuhan Hiburan Di Masyarakat (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Acara Akhirnya Datang Juga di Trans TV Terhadap Upaya Pemenuhan Hiburan di Masyarakat Desa Manunggal Kecamatan Labuhan Deli Medan)

1 34 108

Penggunaan Internet Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Penggunaan Fasilitas Internet Di Perpustakaan USU Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Di Kalangan Mahasiswa FISIP USU Medan.

5 39 129

Program “Asal Usul” Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Akan Mitos (Studi Korelasional Tentang Program “Asal Usul” di Trans7 dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Akan Mitos di Kalangan Masyarakat Kelurahan Sari Rejo Kecamatan Polonia Kota Medan)

1 23 156

Motivasi Konsumsi Terhadap Tayangan Musik Dahsyat Di Rcti Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasinya (Studi Korelasional Tentang Motivasi Konsumsi Terhadap Tayangan Musik Dahsyat di RCTI dan Pemenuhan Kebutuhan Informasinya Di Kalangan Mahasiswa Fakultas Ilmu

3 55 106

Tayangan Sinetron India terhadap Pemenuhan Kebutuhan Hiburan ( Studi Korelasional Pengaruh Tayangan Serial Sinetron India di ANTV terhadap Pemenuhan Kebutuhan Hiburan pada Ibu Rumah Tangga di Graha, Dusun V, Tanjung Anom )

7 70 131

HUBUNGAN ANTARA MOTIF MENDENGARKAN SIARA RADIO DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN AKAN INFORMASI DAN HIBURAN.

0 0 2

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 0 17

Situs “Www.Baidu.Com” Dan Kepuasan Akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Dalam Bahasa Mandarin (Studi Korelasional tentang Pengaruh situs “www.baidu.com” terhadap Kepuasan akan Pemenuhan Kebutuhan Informasi dalam Bahasa Mandarin di Kalangan Mahasiswa Sastra

0 1 12