Data Kualitatif TEKNIK ANALISIS DATA

3.6.2. Data Kualitatif

Data kualitatif berupa data hasil observasi keterampilan guru dan aktivitas siswa dalam pembelajaran IPS melalui model kooperatif tipe STAD dengan media audio visual, angket dan hasil catatan lapangan dianalisis dengan analisis deskriptif kualitatif. Data kualitatif dipaparkan dalam kalimat yang dipisah-pisahkan menurut kategori untuk memperoleh simpulan. Data kualitatif dalam penelitian ini diperoleh dari instrumen pengamatan observasi terhadap keterampilan guru dan aktivitas siswa. Hasil pengamatan ini dikelompokkan sesuai dengan kategori yang telah ditentukan. Adapun langkah-langkah untuk menentukan klasifikasi berdasarkan skor adalah sebagai berikut: a. Menentukan skor minimal dan skor maksimal b. Menentukan jumlah kelas interval atau kategori Penelitian ini menggunakan skala dengan 4 kategori yaitu sangat baik SB, baik B, tidak baik TB, dan sangat tidak baik STB. c. Menentukan jarak interval dengan rumus sebagi berikut Jarak interval i = Tabel 3.4. Kriteria Tingkat Keberhasilan Jumlah skor Kualifikasi k+3i sd m Sangat Baik SB k+2i sd k+3i Baik B k+i sd k+2i Tidak Baik TB K sd k+i Sangat Tidak Baik STB Widoyoko 2013 : 111 Keterangan: k = nilai minimal m= nilai maksimal i = intervalpanjang kelas 1 Mengolah Data Keterampilan Guru Skor minimal k = 0 x 9 = 0 Skor maksimal m = 4 x 9 = 36 Jarak interval i = = = 9 Dari perhitungan di atas, maka dapat dibuat tabel klasifikasi tingkatan nilai untuk menentukan tingkatan nilai pada keterampilan guru yaitu sebagai berikut: Tabel 3.5. Kriteria Ketuntasan Data Kualitatif Keterampilan Guru Kriteria Ketuntasan Skala Penilaian Kualifikasi 27 ≤ skor ≤ 36 Sangat Baik SB Tuntas 18 ≤ skor ≤ 27 Baik B Tuntas 9 ≤ skor ≤ 18 Tidak Baik TB Tidak Tuntas ≤ skor ≤ 9 Sangat Tidak Baik STB Tidak Tuntas 2 Mengolah Data Aktivitas Siswa Skor minimal k = 0 x 8 = 0 Skor maksimal m = 4 x 8 = 32 Jarak interval i = = = 8 Dari perhitungan di atas, maka dapat dibuat tabel klasifikasi tingkatan nilai untuk menentukan tingkatan nilai pada aktivitas siswa yaitu sebagai berikut: Tabel 3.6. Kriteria Ketuntasan Data Kualitatif Aktivitas Siswa Kriteria Ketuntasan Skala Penilaian Kualifikasi 24 ≤ skor ≤ 32 Sangat Baik SB Tuntas 16 ≤ skor ≤ 24 Baik B Tuntas 8 ≤ skor ≤ 16 Tidak Baik TB Tidak Tuntas ≤ skor ≤ 8 Sangat Tidak Baik STB Tidak Tuntas 3 Mengolah Data Karakter Siswa Skor minimal k = 0 x 4 = 0 Skor maksimal m = 4 x 4 = 16 Jarak interval i = = = 4 Dari perhitungan di atas, maka dapat dibuat tabel klasifikasi tingkatan nilai untuk menentukan tingkatan nilai pada aktivitas siswa yaitu sebagai berikut: Tabel 3.7. Kriteria Ketuntasan Data Kualitatif Karakter Siswa Kriteria Ketuntasan Skala Penilaian Kualifikasi 12 ≤ skor ≤ 16 Sangat Baik SB Tuntas 8 ≤ skor ≤ 12 Baik B Tuntas 4 ≤ skor ≤ 8 Tidak Baik TB Tidak Tuntas ≤ skor ≤ 4 Sangat Tidak Baik STB Tidak Tuntas

3.7. INDIKATOR KEBERHASILAN

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V A SDN KARANGAYU 02 KOTA SEMARANG

0 20 267

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL JIGSAW DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN KALIBANTENG KIDUL 02 KOTA SEMARANG

0 5 331

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN KARANGANYAR 01 SEMARANG

0 20 251

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT DENGAN MEDIA POWERPOINT PADA SISWA KELAS III SDN BRINGIN 02

0 22 270

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) DENGAN MEDIA POWERPOINT PADA SISWA KELAS III SDN KARANGANYAR 02 SEMARANG

1 12 297

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN PUDAKPAYUNG 02 KOTA SEMARANG

0 16 294

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN TAMBAKAJI 02 SEMARANG

26 122 280

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN GAJAHMUNGKUR 02 SEMARANG

0 4 332

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL RECIPROCAL TEACHING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN PUDAKPAYUNG 02 KOTA SEMARANG

1 24 291