Uji Validitas Uji Validitas dan Reliabilitas

1. Uji Validitas

Uji Validitas dilakukan dengan menggunakan program SPSS 13.00 dengan kriteria sebagai berikut : 1. Jika r hitung positif dan r hitung r tabel maka butir pertanyaan tersebut valid. 2. Jika r hitung negatif atau r hitung r tabel maka butir pertanyaan tersebut tidak valid. 3. r hitung dapat dilihat pada kolom Corrected Item-Total Correlation. Hasil pengolahan dari uji validitas dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut: Tabel 4.1 Item-Total Statistics Pertanyaan Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted P1 67.2500 41.250 .413 .873 P2 67.0500 40.576 .364 .876 P3 66.9000 41.147 .558 .868 P4 67.4500 39.313 .599 .865 P5 67.0500 41.524 .534 .869 P6 67.2000 39.747 .488 .870 P7 67.2000 41.642 .477 .871 P8 67.0500 41.629 .516 .870 P9 67.2500 39.882 .596 .866 P10 67.0000 39.789 .473 .871 P11 67.1000 39.884 .523 .868 P12 67.0000 41.895 .557 .870 P13 66.8500 38.239 .639 .863 P14 67.1000 42.516 .318 .875 P15 67.3500 39.187 .563 .867 P16 66.8000 40.484 .492 .870 P17 66.9500 40.261 .452 .871 P18 67.3000 37.063 .586 .867 Sumber : Hasil Penelitian, 2008 data diolah Universitas Sumatera Utara 1. Scale Mean if Item Deleted menerangkan nilai rata-rata total jika variabel tersebut dihapus. Misalnya jika butir 1 dihapus maka rata-rata total bernilai 67,25. Jika butir 2 dihapus maka rata-rata total bernilai 67,05, dan seterusnya. 2. Scale Variance if Item Deleted menerangkan besarnya varian total jika variabel butir tersebut dihapus. Besarnya varian total jika butir 1 dihapus adalah 41,25. Jika butir 2 dihapus maka besarnya varian total adalah 40,576. dan seterusnya. 3. Corrected Item-Total Correlation merupakan korelasi antara skor item dengan skor total item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Nilai pada kolom Corrected Item-Total Correlation merupakan nilai r hitung yang akan dibandingkan dengan r tabel untuk mengetahui validitas pada setiap butir pertanyaan. r tabel pada α = 5 dengan derajat kebebasan df = jumlah kasus – 2. Jumlah kasus adalah 18, maka df = 18 – 2 = 16. Maka, r 0,05;16 pada uji satu sisi = 0,3170. Tabel 4.2 Validitas Instrumen Pertanyaan Corrected Item Total Correlation r hitung r tabel Validitas Butir 1 .413 .3170 Valid Butir 2 .364 .3170 Valid Butir 3 .558 .3170 Valid Butir 4 .599 .3170 Valid Butir 5 .534 .3170 Valid Butir 6 .488 .3170 Valid Universitas Sumatera Utara Corrected Item Total Correlation r hitung r tabel validitas Butir 7 .477 .3170 Valid Butir 8 .516 .3170 Valid Butir 9 .596 .3170 Valid Butir 10 .473 .3170 Valid Butir 11 523 .3170 Valid Butir 12 .557 .3170 Valid Butir 13 .639 .3170 Valid Butir 14 .318 .3170 Valid Butir 15 .563 .3170 Valid Butir 16 .492 .3170 Valid Butir 17 .452 .3170 Valid Butir 18 .586 .3170 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2008 data diolah Tabel 4.2 dapat diketahui bahwa r hitung pertanyaan butir 1 lebih besar dari r tabel 0,413 0.3170, r hitung pertanyaan butir 2 juga lebih besar dari r tabel 0,364 0,3170, dan seterusnya. Hasilnya dapat dilihat bahwa nilai Corrected Item Total Correlation r hitung lebih besar dari r tabel r hitung r tabel sehingga dapat disimpulkan bahwa instrumen penelitian berupa kuesioner ini adalah valid.

2. Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image Sikat gigi Oral-B pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

4 56 106

Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image J.Co Donuts and Coffee pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

7 114 85

Pengaruh Brand Positioning Sepeda Motor Merek Honda Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

12 68 115

Analisis Brand Equity Kalkulator Karce Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Pada Mahasiswa Ekstensi Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

1 38 93

Pengaruh Brand Image terhadap Motivasi Mahasiswa Angkatan 2007/ 2008 dalam Memilih Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

1 43 78

Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image Sikat gigi Oral-B pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

0 0 10

Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image Sikat gigi Oral-B pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

0 0 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pemasaran - Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image J.Co Donuts and Coffee pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 17

Pengaruh Diferensiasi Produk terhadap Brand Image J.Co Donuts and Coffee pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 1 10

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Mahasiswa Manajemen Ekstensi pada Pegawai Administrasi Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 11