Nama yang Diambil dari Nama Bahasa Asing

94

4.1.3 Nama yang Diambil dari Nama Bahasa Asing

Nama-nama yang diambil dari kategori ini atau pengambilan nama dari bahasa asing., karena dengan semakin majunya zaman dan tehnologi, maka damapaknya pun terlihat pada orientasi pengambilan nama ini. Nama-nama yang dipakai pun semakin beragam. Nama-nama yang dipakai berasal dari nama-nama orang terkenal. Ada nama yang berasal dari nama seorang ilmuan, nama para artis, bintang film, dan sebagainya. Orang Batak Toba memberikan atau mengambil nam-nama dari bahasa asing yang mengandung makna harapan yang dilatar belakangi oleh situasi, suasana hati, mimpi dan lain-lannya.orang tua dan memberikan nama kepada anaknya dengan mengambil nama dari bahasa asing kepada anaknya mengharapkan agar anaknya bisa kelak menjadi orang-orang kenamaan seperti pemilik nama itu, harapan orang tua dengan nama yang diberikan tersebut diharapakan anaknya dapat mencerminkan kepribadian dan kepopuleran pemilik nama tersebut Nama-nama dari kategari ini merupakan pengambilan nama dari orang Barat. Adapun masyarakat Batak Toba memberikan nama kepada anak mereka dari nama orang Barat, agar nama yang disandang akan kedengarannya bagus dan keren. Dalam memberikan nama kepada anaknya, kadang orang tidak mengetahui nama siapa yang ditirunya. Nama-nama yang diberikan pun sering meniru dari orang lain, yang kebetulan terbaik pada nama tersebut. Akan tetapi ada juga orang tua dalam membarikan nama kepada anak mereka dari bahasa Barat, mereka atau asal-usul nama tersebut. Informasi nama tersebut didapat orang tua pada saat menonton televisi dengan mengagumi aktor maupun aktris dalam film tersebut, dan dari media cetak Universitas Sumatera Utara 95 juga orang tua bisa dapat dari pengambilan nama kepada anaknya. Nama-nama seperti ini menunjukkan agar tidak kelihatan identisaa bik suku dan agama sipemilik nama, dan nama yang berasal dari orang Barat yang diberikan enak kedengarannya jika suatu saat si anak dipanggil dengan nama tersebut. Untuk mengenal nama-nama orang Batak yang diambil dari nama-nama orang Barat dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 4.3 Nama Bermakna Pengharapan dari Nama Asing No Nama Keterangan Makna Pengharapan 1. Hendry Nama seorang anak kerajaan Inggris Nama Hendry diberikan karena nama menurut orang tuanya enak didengar. 2. Fernando Bintang film telanovela. Semoga anaknya menjadi setampan dengan bintang film di telavovela 3 Charles Nama seorang Pangeran di Inggris. Semoga menjadi orang yang terpandang. 4. James Salah satu aktor bintang film. Semoga anaknya menjadi seperti aktor bintang film tersebut 5. Robert Salah satu aktor bintang film. Semoga anaknya menjadi seperti akator bintang film. 6. Jose Salah satu nama Pendeta yang mendamaikan suatu negara pada saat terjadi peperangan Semoga anaknya menjadi seperti pendeta tersebut 7. Erikson Nama seorang ahli filsafat Semoga menjadi filsafat yang terkenal Sumber: Hasil wawancara warga Desa Pollung, 2007 Universitas Sumatera Utara 96 4.4 Nama yang diambil dari kategori lain 4.4.1 Nama yang Berorientasi keagamaan