49
B. Penelitian Yang Relevan
1. Andy Akbar 2013 melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Informasi Dunia Kerja dan Pengalaman Praktik Kerja Industri terhadap Kesiapan Kerja
Siswa Kelas XII Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK YPT 1 Purbalingga”. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa 1 persepsi
siswa terhadap informasi dunia kerja tergolong tinggi dengan kontribusi sebesar 75, persepsi siswa terhadap pengalaman praktik kerja industri
tergolong tinggi dengan kontribusi sebesar 61,54 dan persepsi siswa terhadap informasi dunia kerja berpengaruh positif terhadap kesiapan kerja
dengan kontribusi sebesar 21,3; 3 pengalaman praktik kerja industri berpengaruh positif terhadap kesiapan kerja dengan kontribusi sebesar
66,3; 4 informasi dunia kerja dan pengalaman praktik kerja industri secara rsama-sama berpengaruh positif terhadap kesiapan kerja dengan kontribusi
sebesar 66,4. 2. Ratna Sari 2012 melakukan penelitian dengan judul “Peran Praktik Industri
dalam Menunjang Kesiapan Memasuki Dunia Kerja Siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Karya Rini Yogyakarta”. Hasil dari
penelitian ini menunjukan bahwa 1 Pengalaman praktik industri siswa kelas XI Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Karya Rini Yogyakarta dalam
kategori sangat baik, dengan nilai rerata M 86,871; 2 kesiapan kerja siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Karya Rini Yogyakarta
sangat siap dengan nilai rerata M 115,81; 3 Untuk mengetahui apakah praktik industri berperan dalam menunjang kesiapan memasuki dunia kerja
siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Karya Rini
50 Yogyakarta dengan nilai r
xy
sebesar 0,471; 4 Untuk mengetahui seberapa besar peran praktik industri dalam menunjang kesiapan memasuki dunia
kerja siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Tata Busana SMK Karya Rini Yogyakarta diperoleh nilai koefisien determinan r
2
sebesar 22,18. 3. Nunung Nurhaniah 2013 yang melakukan penelitian dengan judul “Peranan
Prestasi Belajar dan Pengetahuan tentang dunia kerja terhadap kesiapan kerja siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman”. Hasil
penelitian menunjukkan
bahwa 1 Kesiapan kerja siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman termasuk dalam kategori sangat
tinggi dengan nilai rerata sebesar 83,61. 2 Prestasi belajar siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman termasuk dalam kategori
sangat tinggi dengan nilai rerata sebesar 80,84. 3 Pengetahuan tentang dunia kerja siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman
termasuk dalam kategori sangat tinggi dengan nilai rerata sebesar 87,95. 4 Prestasi belajar memiliki peranan yang signifikan terhadap kesiapan kerja
siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman dengan taraf signifikansi sebesar 0,042 0,05, nilai t
hitung
lebih besar dari t
tabel
2,059 1,980 dan memiliki sumbangan efektif sebesar 2,2. 5 Pengetahuan
tentang dunia kerja memiliki peranan yang signifikan terhadap kesiapan kerja siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten Sleman dengan taraf
signifikansi sebesar 0,000 0,05, nilai t
hitung
lebih besar dari t
tabel
8,404 1,980 dan memiliki sumbangan efektif sebesar 38,2. 6 Prestasi belajar
dan pengetahuan tentang dunia kerja memiliki peranan yang signifikan terhadap kesiapan kerja siswa SMK Negeri Jurusan Bangunan di Kabupaten
Sleman dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 0,05, nilai F
hitung
lebih